School of Performing Arts Seoul atau dikenal dengan singkatan SOPA merupakan sebuah sekolah menengah atas di Seoul yang cukup terkenal di Korea. Sekolah seni yang tepatnya berada di Gung-Dong, Guro-Gu, Seoul itu ternyata banyak didatangi artis terkenal Korea untuk menjadi siswa disana.
Berikut ini 7 member grup idol Neo Culture Technology (NCT) yang pernah menempuh pendidikan di School of Performing Arts Seoul.
1. Lee Taeyong
Sebagai orang Seoul asli yang lahir di distrik Gwanak-gu, pria yang dikenal sebagai leader grup NCT ini lulus dari School of Performing Arts Seoul. Taeyong lulus dari SOPA pada tahun 2014.
2. Johnny Suh
Johnny pindah dari sekolahnya di Amerika yang bernama Glenbrook North High School kemudian masuk ke School of Performing Arts Seoul setelah ia bermigrasi ke Korea.
3. Jeong Jaehyun
Pria dengan nama lain Jeong Yun-O ini juga lulus dari School of Performing Arts Seoul.
4. Mark Lee
Karena sempat melakukan perpindahan sekolah juga, Mark lulus setahun lebih lambat dari yang seharusnya. Ia lulus dari School of Performing Arts Seoul pada tahun 2018.
5. Lee Jeno
Jeno sudah aktif muncul di televisi sejak kecil, ia pun melanjutkan pendidikannya di SOPA. Pria Korea bermarga Lee ini tidak menyelesaikan sekolahnya (drop out) karena mulai berfokus pada karirnya di SM Entertainment pada tahun 2013. Lee Jeno diperkenalkan sebagai SM Rookies pada 3 Desember 2013 bersama Lee Taeyong dan Kang Seul-Gi.
6. Lee Haechan
Vocal line NCT bernama lahir Lee Donghyuck ini juga pernah belajar di SOPA. Sama halnya dengan Lee Jeno, Haechan tidak menyelesaikan pendidikannya karena harus fokus pada karirnya di SM Entertainment.
7. Na Jaemin
Meskipun cita-citanya adalah menjadi seorang dokter bedah, namun Na Jaemin memiliki bakat di bidang seni. Pria tampan yang merupakan anak tunggal di keluarganya ini juga sekolah di School of Performing Arts Seoul. Seperti Jeno dan Haechan, Na Jaemin juga drop out dari SOPA pada tahun 2013 karena karirnya di SM Entertainment.
Itulah tujuh member NCT yang pernah belajar di salah satu sekolah seni yang terkenal di Seoul. Hebat bukan mereka?
Baca Juga
-
Berlatar Dunia Musik Klasik, Drama 'Four Hands' Umumkan Pemeran Utama
-
Hadirkan Keceriaan! NCT WISH Resmi Debut Jepang dengan Mini Album WISHLIST
-
19 Tahun Bekerja Sama, Taeyeon Perbarui Kontrak dengan SM Entertainment
-
Choi Woo Shik dan Gong Seung Yeon Akan Bintangi Film Baru, Number One
-
Joo Won Dikabarkan Bergabung dengan Park Bo Gum Bintangi Film Tema Sejarah
Artikel Terkait
-
Cetak Sejarah, Belle Mariano Jadi Aktris Filipina Pertama Raih Piala di SDA
-
Prediksi Penggemar Jadi Nyata, Johnny Depp Disebut Pacaran dengan Pengacara Sendiri
-
Johnny Depp Pacari Joelle Rich, yang Merupakan Pengacaranya Sendiri
-
Ludes! Tiket NCT 127 2nd Tour 'Neo City : Jakarta The Link' Habis Terjual
-
Belum Ada Sepekan, Penjualan Album Baru NCT 127 Tembus 1,2 Juta Keping
Entertainment
-
Song Kang Comeback sebagai Pianis Jenius di Drama Musik Four Hands
-
Reality Show 'Reply High School' Akan Tayang, SM Siap Debutkan Grup Baru?
-
Rilis April, Nippon Sangoku Angkat Kisah 3 Kerajaan Versi Jepang Masa Depan
-
Agensi Pribadi Lee Hi Tak Terdaftar Selama 5 Tahun, Berpotensi Kena Sanksi
-
Rampung Syuting, Uhm Jung Hwa Kembali Bintangi Film Korea Okay! Madam 2
Terkini
-
4 Serum Wortel Kaya Vitamin C, Solusi Atasi Kulit Kusam dan Bekas Jerawat
-
Pemain Naturalisasi Join Liga Indonesia, EXCO PSSI Sindir Kualitas Liga!
-
Bukan HP Flagship, tapi Kenapa Oppo Reno 15 Pro Max Segarang Ini?
-
Buku Secret Admirer: Puisi-Puisi tentang Cinta yang Disimpan dalam Diam
-
Rilis 6 Februari 2026, The Strangers: Chapter 3 Teror Topeng dan Paranoia