Rachel Vennya sebagai anak dengan latar belakang keluarga broken home mempunyai kisah hidup di masa kecil yang tak banyak orang tahu. Salah satunya ketika Rachel Vennya baru diakui anak oleh sang mama setelah 6 tahun.
Hal itu terungkap saat Rachel dan sang mama terlibat perbincangan mendalam dalam podcast di kanal YouTube Bund Lifetainment. Awalnya sang mama Vien Tasman membacakan pernyataan, malu atau tidak Rachel dibesarkan oleh ibu tunggal.
BACA JUGA: Kiky Saputri Minta Foto Prewedding Pose Hot, Ekspresi Khairi Jadi Omongan: Pasrah
Selebgram tersebut merasa sedih memperoleh pertanyaan ini sebab mengingatkan luka hatinya di masa lalu. Dahulu sang mama sempat tidak mengakui dirinya sebagai anak karena tuntutan pekerjaan.
Sang mama mengenang kala ibu Xabiru itu suka marah kalau dirinya mengaku masih single.
“Dulu juga kamu suka marah tuh Ingat nggak waktu itu Mami lagi kerja Mami bilangnya Mami single,” kenang Vien Tasman dikutip Yoursay.id, Kamis (05/01/2023).
“Mami sembunyiin kamu dari orang-orang kantor,” imbuhnya.
Kala itu, Rachel Vennya masih Sekolah Dasar (SD) harus ditinggal sang mama bekerja mencari nafkah untuk biaya hidup mereka. Tuntutan pekerjaan yang harus membuat sang mama mengaku single membuat Rachel memanggil ibu kandungnya dengan sebutan tante.
“Kalau misalnya lagi jalan ketemu temen kantor pasti ngomong nih sama dia (Rachel). Nanti bilang bilang tante Ya,” ujar nenek Xabiru.
BACA JUGA: CEK FAKTA: Indra Bekti Meninggal Dunia Tangis Istri dan Anak Pecah, Benarkah?
Vien Tasman setelah 6 tahun bekerja baru memberanikan diri mengaku kepada rekan-rekan dan atasannya kalau sudah mempunyai anak.
“Mami kan kerja di perusahaan itu 10 tahun ya tahun keenam baru Mami ngaku, mengakui sama atasan Kalau Mami itu sebenarnya punya anak. Baru mami bawa kamu ke kantor,” tutur Vien Tasman.
Rachel Vennya membenarkan apa yang dikatakan sang mama kalau dirinya dulu marah karena hal tersebut.
“Bener-bener kesel banget dulu, mungkin karena pas itu masih kecil jadi kayak paham tapi nggak mau paham,” ujar mantan istri Okin ini.
“Pokoknya dulu sedih karena aku cuma bisa pamerin mami tuh pas ambil rapot, cuma nggak bisa karena mami kerja,” pungkasnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Gagal Taklukkan Raja Asia, Jay Idzes Pastikan Timnas Indonesia Tak Menyerah
-
SHINee Love Like Oxygen: Sakitnya Kehabisan Napas Karena Cinta
-
3 Rekomendasi Film Angelina Jolie Bergenre Fantasi
-
Taklukkan Kembali Gregoria Mariska Tunjung, Bukti Dominasi Akane Yamaguchi
-
Debut Manis Kevin Diks di Timnas Indonesia, Nyaris Cetak Assist tapi Cedera
Artikel Terkait
-
Bersejarah! Anak Abah-Ahokers Kini Bersatu Dukung Pram-Rano di Jakarta: Ahok dan Anies Bertemu usai Relawan Guyub?
-
Pede Menangkan Pram-Rano Satu Putaran, 15 Ribu Relawan Anies 'Anak Abah' Siap Jaga Ketat TPS pada 27 November
-
Adu Koleksi Tas Vanessa Nabila dan Clara Wirianda, Sama-Sama Diisukan Jadi Simpanan Pejabat
-
Review Novel 'Iyan Bukan Anak Tengah', Ketika Anak Merasa Tidak Diprioritaskan
-
Pesan Terakhir Nurina Mulkiwati Istri Ahmad Luthfi, Kini Suami Diisukan Punya Simpanan Selebgram
Entertainment
-
SHINee Love Like Oxygen: Sakitnya Kehabisan Napas Karena Cinta
-
3 Rekomendasi Film Angelina Jolie Bergenre Fantasi
-
4 Film yang Dibintangi Vikrant Massey di Tahun 2024, Terbaru Ada The Sabarmati Report
-
Kembali Kolaborasi dengan Netflix, Zack Snyder Siap Garap Film Action
-
Ulasan Film The Lady In The Van, Wanita Misterius di Balik Van Tua
Terkini
-
Gagal Taklukkan Raja Asia, Jay Idzes Pastikan Timnas Indonesia Tak Menyerah
-
Taklukkan Kembali Gregoria Mariska Tunjung, Bukti Dominasi Akane Yamaguchi
-
Debut Manis Kevin Diks di Timnas Indonesia, Nyaris Cetak Assist tapi Cedera
-
Membedah Batasan Antara Kebebasan Berpendapat dan Ujaran Kebencian
-
Sadbor sebagai Duta Anti Judi Online: Paradoks Makna Pemberian Gelar