Lama tak muncul di televisi, nasib komedian Ucok Baba kini berbeda. Jika dulu Ucok Baba dalam sebulan bisa memiliki penghasilan ratusan juta.
Sekarang Ucok Baba banting setir jadi penjual mainan di pinggir jalan. Lewat unggahan akun YouTube pribadinya, ia memperlihatkan kegiatan ketika sedang berjualan lato-lato di pinggir jalan.
BACA JUGA: Sarwendah Ungkap yang Sebenarnya Terjadi saat Bersama Betrand Peto: Iya, Dia Begini Tangannya
Ucok Baba tampak menjual mainan lato-lato yang sedang viral seharga Rp 10 ribu. Pekerjaan baru Ucok Baba tersebut menarik perhatian publik.
Dalam rekaman video unggahannya, Ucok Baba pergi ke lokasi berjualan dengan mengendarai ojek online. Saat tiba di lokasi, ia kemudian menggelar dagangan lato-lato.
Ucok Baba terlihat bersemangat ketika jualan lato-lato. Ia berteriak mempromosikan dagangannya agar para pembeli datang.
"Ayo murah-murah. Dijual murah, keletak-keletuk. Ayo Rp10 ribu, sayang anak, sayang anak," kata Ucok Baba dikutip Yoursay.id dari kanal YouTubenya, Selasa (17/01/2023).
Meskipun kini beralih pekerjaan jadi penjual lato-lato di pinggir jalan tak lantas membuat Ucok Baba merasa malu. Ia justru bersemangat dan berusaha menjemput rejeki yang halal.
BACA JUGA: Robek Foto Rizky Billar di Acara HUT Indosiar, Tim Kreatif Indosiar Dikecam Netizen
Pria berusia 51 tahun ini mengaku apapun usaha rela dilakukannya asalkan menghasilkan uang. Ia juga selalu mengikuti tren yang ada untuk mengais rejeki.
"Yang namanya kita cari duit apa aja itu bisa kita lakukan, yang penting kita itu harus kreatif. Jangan pernah kita mengeluh. Segala sesuatu itu kita jadikan duit," ucap Ucok Baba.
"Kita jualan hari ini. Apa sih yang nggak jadi duit kalau kita mau. Apalagi zaman sekarang, ini lato-lato. Ini laris ini yang sekarang," sambungnya.
Ucok Baba sendiri selain sekarang fokus beedagang juga mencoba peruntungan di dunia digital. Ia mulai menekuni diri menjadi YouTuber.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Hottest Merapat! Lee Jun Ho 2PM Umumkan Tur Konser pada Januari 2025 Mendatang
-
Pandam Adiwastra Janaloka Peduli Lingkungan dengan Beralih ke Pewarna Alami
-
Min Hee-jin Mantap Ambil Langkah Hukum Usau Tinggalkan ADOR
-
Media Vietnam Soroti Kualitas Skuad Indonesia Jelang AFF Cup 2024, Ada Apa?
-
Ulasan Buku The Alpha Girl's Guide: Menjadi Perempuan Smart dan Independen
Artikel Terkait
-
Fyegoodgurl Merilis EP 'Hypnosis', Hadirkan Nuansa R&B Pop dan Kolaborasi Apik
-
Beda dari Prilly Latuconsina, Amanda Manopo Ogah Dicap Sebagai Wanita Independen
-
Kehidupan Lina Mukherjee Selama di Penjara, Duit Ratusan Juta Rupiah Sampai Ludes
-
Kabar Duka, Komedian Sung Yong Meninggal Dunia
-
Biar Tak Kebobolan Lagi, Mpok Alpa Pilih Steril Usai Lahiran Anak Kembar
Entertainment
-
Hottest Merapat! Lee Jun Ho 2PM Umumkan Tur Konser pada Januari 2025 Mendatang
-
Min Hee-jin Mantap Ambil Langkah Hukum Usau Tinggalkan ADOR
-
Keluar Zona Nyaman, Park Bo Young akan Bintangi Drama Kriminal 'Goldland'
-
TWS 'Last Festival': Nostalgia Perpisahan Sekolah Penuh Emosi
-
Cha Hak Yeon Menerima Tantangan Berperan di Drama BL 'My Neighbor Killer'
Terkini
-
Pandam Adiwastra Janaloka Peduli Lingkungan dengan Beralih ke Pewarna Alami
-
Media Vietnam Soroti Kualitas Skuad Indonesia Jelang AFF Cup 2024, Ada Apa?
-
Ulasan Buku The Alpha Girl's Guide: Menjadi Perempuan Smart dan Independen
-
Metaphor: ReFantazio Pecahkan Rekor, Terjual 1 Juta Kopi di Hari Pertama!
-
Bojan Hodak Lega, Laga Lawan Bali United di BRI Liga 1 Ditunda PT LIB