Pahlawan dan penjahat adalah dua kubu yang selalu berselisih, karena mempunyai nilai moral yang berbeda membuat mereka menjadi musuh. Pahlawan memang ingin menjaga masyarakat, sementara penjahat pun menciptakan sesuatu yang membahayakan masyarakat.
Walaupun pahlawan dan penjahat selalu bermusuhan, tapi tidak selamanya pahlawan membenci penjahat. Ada sebagian pahlawan tulus di anime yang menyelamatkan penjahat tanpa mengingat seberapa jahatnya mereka, berikut adalah 3 pahlawan di anime yang membantu penjahat.
1. Eren Meminta bantuan pasukan pengintai (Attack on Titan)
Eren akhirnya sadar bahwa dunia membenci Eldian usai menyamar menjadi prajurit Marley selama 3 tahun. Pasukan Pengintai membantu Eren untuk menyerang Libero saat Marley menyatakan perang terhadap Paradis.
Tapi, Pasukan Pengintai tidak menduga kalau Eren hanya melakukan pembunuhan massal, mereka pun di sana dipaksa untuk membunuh orang-orang yang bersalah. Pasukan Pengintai menahan Eren untuk mencari tahu tujuan sebenarnya usai serangan itu.
2. Deku menolong Gentle Criminal (My Hero Academia)
Gentle Criminal dan La Brava lagi dalam perjalanan untuk membuat kekacauan pada festival yang diadakan Yuei. Namun, Deku menghentikan mereka di tengah jalan, ia sadar kalau mereka tidak benar-benar berbuat jahat pada pertarungan itu.
Mereka cuma penjahat kecil yang membuat kejahatan agar memperoleh perhatian. Gentle Criminal meminta Deku usai kekalahannya agar tidak mengatakan bahwa La Brava berperan dalam kejahatan mereka.
BACA JUGA: Gegara Pria Spesial Ini, Amanda Manopo Sampai Mewek saat Hari Valentine
Deku sepakat untuk merahasiakan hal itu karena melihat ketulusan dari Gentle Criminal, ini tentu cukup berisiko sebab seorang pahlawan tidak dibenarkan menutupi seorang penjahat.
3. Sanji membantu keluarganya (One Piece)
Sanji terungkap merupakan seorang pangeran dari Kerajaan Germa pada Whole Cake Island arc. Meskipun demikian, Sanji memilih untuk meninggalkan keluarganya karena mereka tidak menerima Sanji dengan baik.
Tapi, Sanji memutuskan untuk membantu keluarganya saat mereka membuat perjodohan politik bersama Bajak Laut Big Mom. Bahkan, demi menyelamatkan keluarganya yang jahat, Sanji bersedia meninggalkan timnya sendiri. Akhirnya, Topi Jerami datang untuk menghancurkan pesta pernikahan itu.
Itulah 3 pahlawan di anime yang membantu penjahat, para pahlawan ini memang mempunyai hati yang tulus.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
3 Film dan Drama Korea yang Diperankan Jeon Do-Yeon, Ada Kill Boksoon
-
3 Rekomendasi Anime yang Berlatar pada Abad ke-20, Kisahkan tentang Sejarah
-
3 Rekomendasi Anime Bertema Mafia, Salah Satunya Spy x Family
-
3 Rekomendasi Anime Gore Tayang di Netflix, Mana yang Paling Sadis?
-
3 Rekomendasi Film Bertema Bom Atom, Gambarkan Dampak Buruk Perang Nuklir
Artikel Terkait
-
Ada Attack on Titan, Berikut 5 Deretan Anime yang Sempat Tuai Kontroversi
-
Penulisan Sejarah Indonesia Masih Terlalu Maskulin, Pahlawan Perempuan Dinilai Masih Terpinggirkan
-
Nantikan! Anime I Have a Crush at Work Konfirmasi Jadwal Tayang pada Januari 2025
-
Refleksi Hari Pahlawan: Ketika Pahlawan Tanpa Tanda Jasa Kian Sekarat
-
Profil Margono Djojohadikoesoemo: Kakek Prabowo Dicalonkan Jadi Pahlawan Nasional
Entertainment
-
SHINee Love Like Oxygen: Sakitnya Kehabisan Napas Karena Cinta
-
3 Rekomendasi Film Angelina Jolie Bergenre Fantasi
-
4 Film yang Dibintangi Vikrant Massey di Tahun 2024, Terbaru Ada The Sabarmati Report
-
Kembali Kolaborasi dengan Netflix, Zack Snyder Siap Garap Film Action
-
Ulasan Film The Lady In The Van, Wanita Misterius di Balik Van Tua
Terkini
-
Gagal Taklukkan Raja Asia, Jay Idzes Pastikan Timnas Indonesia Tak Menyerah
-
Taklukkan Kembali Gregoria Mariska Tunjung, Bukti Dominasi Akane Yamaguchi
-
Debut Manis Kevin Diks di Timnas Indonesia, Nyaris Cetak Assist tapi Cedera
-
Membedah Batasan Antara Kebebasan Berpendapat dan Ujaran Kebencian
-
Sadbor sebagai Duta Anti Judi Online: Paradoks Makna Pemberian Gelar