Indra Bekti digugat cerai oleh Aldila Jelita (Dila) baru-baru ini. Gugatan cerai yang dilayangkan Dila terhadap Bekti menjadi bahan perbincangan publik.
Pasalnya, Bekti baru saja sembuh pasca menjalani operasi pendarahan di otak. Nikita Mirzani yang biasanya selalu mengomentari kasus viral kini memilih diam.
BACA JUGA: Makin Panas! Ibunda Ferry Irawan Tak Terima Anaknya Direndahkan Venna Melinda dan Pengacara
Artis kontroversial ini membeberkan alasannya enggan mengomentari masalah rumah tangga Indra Bekti. Nikita Mirzani mengakui jika dirinya tak mengetahui soal perceraian Bekti daan Dila.
Bahkan ia mengatakan kalau tak saling follow media sosial dengan Bekti maupun Dila.
"Sumpah gue gak tau ka Indra Bekti digugat cerai istrinya, demi Allah gue gak tau. Gue gak baca-baca, gue gak follow dia jadi gue gak tau apa-apa," ungkap Nikita Mirzani dilansir dari unggahan akun Instagram @lambe_danu, Rabu (1/3/2023).
Selain itu, mantan istri Dipo Latief ini mengaku sekarang tak mau dibilang ikut campur masalah artis.
BACA JUGA: Venna Melinda Ogah-ogahan Salaman, Ibu Ferry Irawan Murka: Kayak Terpaksa dan Jijik
"Dan sekarang gue gak mau menanggapi kasus selebriti nanti gue dibilang ikut campur, padahal gue ditanya,” sambungnya.
Wanita yang akrab disapa Nikmir ini keinginannya sekarang yakni menanggapi masalah seputar politik saja.
“Gue maunya sekarang maunya menanggapi kasus-kasus permasalahan politik aja, pemerintahan, aparatur negara yang bekerja di Indonesia, yang menjalani kedaulatan, itu aja yang gue mau,” tegasnya.
Sebagai informasi, Indra Bekti setelah mendapatkan gugatan cerai dari Aldila Jelita memilih untuk angkat kaki dari rumah. Hal itu disampaikan oleh Milano Lubis selaku pengacara Indra Bekti.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Tapaki Partai Puncak, Romantisme Pendukung Uzbekistan dan Indonesia Terus Berlanjut
-
Review Film Muslihat: Ada Setan di Panti Asuhan
-
Belajar Pendidikan dan Pembangunan Jati Diri Masyarakat dari Taman Siswa
-
5 Rekomendasi Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada Pengepungan di Bukit Duri
-
Perantara Melalui Sang Dewantara: Akar Pendidikan dan Politik Bernama Adab
Artikel Terkait
-
Meriam Bellina Sindir Artis yang Tampil Hedon Demi Pencitraan: Di Rumahnya Makan Ikan Asin
-
Sedang Dibui, Penampilan Nikita Mirzani saat Jadi Saksi Sidang Isa Zega Tuai Sorotan
-
Sindir Nikita Mirzani, Fitri Salhuteru Cibir Saksi di Persidangan Isa Zega: Marahin Aja Pak Hakim
-
Lisa Mariana Nimbrung di Unggahan Terbaru Nikita Mirzani, Netizen: Najis, Pansos Mulu
-
Datangi Kantor Polda Metro Jaya, Penampilan Reza Gladys Diledek Norak
Entertainment
-
5 Rekomendasi Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada Pengepungan di Bukit Duri
-
Mengenal Chika Takiishi, Antagonis Wind Breaker Terobsesi Kalahkan Umemiya
-
Banjir Cameo, 4 Karakter Hospital Playlist Ini Ramaikan Resident Playbook
-
Another Simple Favor, Proyek Reuni Anna Kendrick-Black Lively Rilis 1 Mei
-
Kalahkan Woodz, Mark NCT Raih Trofi Kedua Lagu 1999 di Program 'Music Bank'
Terkini
-
Tapaki Partai Puncak, Romantisme Pendukung Uzbekistan dan Indonesia Terus Berlanjut
-
Review Film Muslihat: Ada Setan di Panti Asuhan
-
Belajar Pendidikan dan Pembangunan Jati Diri Masyarakat dari Taman Siswa
-
Perantara Melalui Sang Dewantara: Akar Pendidikan dan Politik Bernama Adab
-
4 Tampilan OOTD ala Tzuyu TWICE, Makin Nyaman dan Stylish!