Nursyah, ibu Indah Permatasari belakangan ini ramai dihujat oleh netizen. Berawal dari pernyataan Nursyah yang membangga-banggakan suami adik Indah Permatasari berasal dari keturunan ningrat.
Nursyah menyebut menantu barunya bisa mengangkat derajat orangtua. Ia lantas membandingkan dengan Arie Kriting yang disebutnya sebagai musuh.
BACA JUGA: Ammar Zoni Ditangkap Terkait Narkoba, Instagram Irish Bella Diserbu: Stay Strong
Jika sebelumnya, Nursyah blak-blakan tak peduli dengan hujatan netizen. Namun, kini ia memilih menutup kolom komentar Instagramnya.
Dalam unggahan terbarunya, Nursyah memilih menutup kolom komentar. Unggahan tersebut memperlihatkan Nursyah sedang mencuci kaki sang ibu yang berada di bandara.
Nursyah menadahkan air cucian kaki sang ibu di dalam mangkuk berwarna biru. Ia kemudian meminum air cucian kaki sang ibu.
Ia juga membagikan air cucian tersebut untuk adiknya. Selain itu, ia memberikan pula air itu untuk cucunya.
"Minum ini, minum," kata Nursyah.
BACA JUGA: Gegara Kasus Dugaan KDRT, Rizky Billar Alami Kerugian Miliaran: Gue Refund Banyak
Meskipun sempat menolak tetapi cucu laki-lakinya meminum habis air itu. Momen ini dibagikan pula oleh Nursyah di unggahan YouTubenya dengan judul, 'Inakku Kaulah Wanita yang Mulia'.
Sementara itu, Nursyah menuliskan caption penuh makna untuk video tersebut.
"Anjing menggonggong kafila berlalu," tulisnya.
Sedikit informasi, meskipun Indah Permatasari dan Arie Kriting terus mendapatkan sindiran dari Nursyah tetapi keduanya memilih diam. Indah dan Arie justru baru saja memamerkan rumah baru mereka yang hampir jadi.
Indah Permatasari sangat bahagia bisa mempunyai rumah sendiri karena selama ini tinggal di kontrakan.
"Makasih suamiku," ucap Indah dengan emoji menangis dan hati warna merah.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Ulasan Film Exhuma, Aksi Dua Dukun Muda Menaklukkan Arwah Misterius Penunggu Tanah
-
Kandungan Paraben dalam Kosmetik Dianggap Menyebabkan Kanker, Benarkah?
-
Review Film Do Patti: Ketika Ikatan Saudara Kembar Berubah Menjadi Neraka
-
Bisa Self Foto, Abadikan Momen di Studio Terbesar Kota Jalur
-
Sadar Posisi, Marc Marquez Tak Ingin Melompati Pecco Bagnaia di Ducati
Artikel Terkait
-
Profil Rahayu Effendi: Penari Istana Jadi Artis Legendaris Indonesia, Ibunda Dede Yusuf Meninggal Usia 82 Tahun
-
Sang Ibu Meninggal Dunia, Dede Yusuf Berusaha Terlihat Tegar Sambut Pelayat
-
Asila Maisa Tanggapi Tudingan Masuk UI Pakai Jalur Ordal dan Nyogok, Gaya Bicaranya Disorot
-
Innalillahi, Ibu Dede Yusuf Meninggal Dunia
-
Strategi Ratu Zakiyah Datangkan Artis Berhasil Tumbangkan Trah Ratu Atut Chosiah
Entertainment
-
Ulasan Film Exhuma, Aksi Dua Dukun Muda Menaklukkan Arwah Misterius Penunggu Tanah
-
Review Film Do Patti: Ketika Ikatan Saudara Kembar Berubah Menjadi Neraka
-
3 Rekomendasi Film Maddie Ziegler yang Wajib Kamu Saksikan, Ada My Old Ass!
-
Bae Doona dan Ryoo Seung Bum Bersatu Hadapi Villain di Drama Korea Family Matters
-
Impian Lama Jadi Nyata, J-Hope BTS Siap Muncul di Variety Show I Live Alone
Terkini
-
Kandungan Paraben dalam Kosmetik Dianggap Menyebabkan Kanker, Benarkah?
-
Bisa Self Foto, Abadikan Momen di Studio Terbesar Kota Jalur
-
Sadar Posisi, Marc Marquez Tak Ingin Melompati Pecco Bagnaia di Ducati
-
Ulasan Buku Bersyukur Tanpa Libur: Belajar Menerima Apa yang Kita Miliki
-
Apatis atau Aktif? Menguak Peran Pemilih Muda dalam Pilkada