Athalla Naufal baru-baru ini memberikan klarifikasi perihal video viral ciuman bibir dengan sang kakak, Verrell Bramasta.
Putra Venna Melinda itu menyampaikan bahwa dirinya dan Verell Bramasta hanya sedang bercanda. Keduanya disebut-sebut memiliki candaan seperti biasanya sejak dahulu.
"Sebenernya aku cuman lagi bercanda. Dari dulu kita bercandanya emang kayak gitu," kata Athalla Naufal dikutip dari tayangan YouTube iWill Network, Kamis (18/05/2023).
Pada kesempatan itu, Verrell Bramasta juga diceritakan bahwa ia suka mencium adik-adiknya, termasuk Athalla Naufal dan Elvano selaku adik sambung mereka.
Menurut Athalla Naufal, kakaknya itu merupakan seorang yang agresif sehingga usuka mencium adik-adiknya.
Athalla Naufal kembali menegaskan bahwa ciuman bibir itu bukanlah hal yang negatif, melainkan candaan antara kakak dan adik semata.
"Nah saat itu aku cuma lagi bercanda sama kakak. Nggak sampai kena. Tiba-tiba dia nge-prank aku, nyosor," beber Athalla Naufal.
Selain itu, Athalla Naufal berdalih tidak merasa bibirnya menyentuh bibir Verrell Bramasta. Oleh sebab itu, Athalla Naufal menduga bahwa foto ciuman bibir yang beredar terlihat mesra hanya karena angle saja.
"Sama itu masalah angle juga sih. Jadi kesannya itu nempel banget, padahal itu cuma kayak deket, set, udah langsung mundur," ungkapnya.
"Oh padahal nggak kena aslinya?" tanya Natasha Wilona selaku host.
"Kayaknya nggak kena sih. Aku nggak ngerasa kena. Cuma deket, akunya langsung mundur," terang Athalla Naufal.
Pada akhir klarifikasinya, Athalla Naufal meminta warganet untuk berhenti menggosipkan foto ciuman bibir Verrell Bramasta dengan dirinya.
"Jadi di sini aku pengen meluruskan juga kalau sebenarnya aslinya kita itu nggak separah itu," tandas Athalla Naufal.
Baca Juga
-
Misi Damai di Luar, Kegelisahan di Dalam: Menggugat Legitiminasi Diplomasi
-
Hadapi Sengketa Pajak Rp230 Miliar, Cha Eun Woo Gandeng Firma Hukum Kondang
-
Transformasi AI dalam Ekonomi Kreatif Indonesia: Peluang Emas atau Ancaman?
-
4 Ide Outfit Simpel ala Ranty Maria, Nyaman dan Tetap Modis
-
4 Sepatu Trail Running untuk Medan Licin dan Berbatu, Stabil dan Anti-Slip!
Artikel Terkait
-
Viral Aksi Barbar WNA di Tangerang Adang Pengendara Mobil Sambil Bertelanjang Dada, Pelaku Diduga Mabuk
-
Video Zalva Viral di TikTok dan Twitter Link Video Zalva Full Durasi Diburu Warganet
-
Verrel Bramasta Klarifikasi Foto Ciuman Bibirnya dengan Athalla Naufal:Pertama Kali ...
-
Terlalu Panas! Foto Kontroversial Pamela Safitri Memicu Perdebatan Netizen: Tidak Kuat Menahan
-
Viral Penipuan Tiket Coldplay, Korban Sebut Terduga Pelaku Tilap Uang Rp50 Juta
Entertainment
-
Hadapi Sengketa Pajak Rp230 Miliar, Cha Eun Woo Gandeng Firma Hukum Kondang
-
Debut Unit Baru, Jeno dan Jaemin NCT Siap Merilis Mini Album 'Both Sides'
-
Arya Saloka Resmi Gabung Film Dilan ITB 1997, Perannya Jadi Sorotan Publik
-
Profil Putri Intan Kasela, Aktris yang Mencuri Perhatian Lewat Film Kuyank
-
Berlatar Dunia Musik Klasik, Drama 'Four Hands' Umumkan Pemeran Utama
Terkini
-
Misi Damai di Luar, Kegelisahan di Dalam: Menggugat Legitiminasi Diplomasi
-
Transformasi AI dalam Ekonomi Kreatif Indonesia: Peluang Emas atau Ancaman?
-
4 Ide Outfit Simpel ala Ranty Maria, Nyaman dan Tetap Modis
-
4 Sepatu Trail Running untuk Medan Licin dan Berbatu, Stabil dan Anti-Slip!
-
Gie dan Surat-Surat yang Tersembunyi: Belajar Integritas dari Sang Legenda