Penampilan Inara Rusli kini selalu jadi sorotan. Publik tak cuma memuji penampilannya tetapi juga terkadang mencibir.
Salah satunya mengenai warna kulit Inara Rusli yang dituding putih karena suntik. Mantan istri Virgoun ini tak mau tinggal diam dituding begitu.
Inara Rusli membalas cibiran warganet tersebut dengan nada tinggi.
"Suntik putih mah iya kali," komentar warganet.
"Suntik putih lagi, suntik putih lagi. Enggak, suntik rabies agak ganas soalnya digigit," balas Inara Rusli.
Cara ibu tiga anak ini menanggapi cibiran justru membuat netizen memberikan komentar miring usai dibagikan ulang akun @lambe_danu pada Selasa (20/6/2023). Mereka bahkan menyinggung terkait alasan Virgoun menceraikan istrinya.
Selain itu, netizen merasa sifat asli Inara Rusli mulai keluar tidak sekalem yang dilihat selama ini.
BACA JUGA: Momen Inge Anugrah Asyik Goyang sampai Perutnya Bikin Salfok, Ari Wibowo Disentil: Kasihan Mantan
"Jadi tahu alasan Virgoun," komentar seorang netizen dengan emoji meringis.
"Udah nampak sifat aslinya," ujar yang lain.
"Dia gak sekalem ternyata," sahut lainnya.
"Kok jadi lemes ngomongnya," tulis netizen lain.
Sebelumnya, Inara Rusli telah menjelaskan alasan dirinya memiliki warna kulit putih karena garis keturunan. Baik keluarga dari ayah maupun ibunya memang mempunyai warna kulit seperti ini.
"Ya ampun emang dari keluargaku kan papaku kan Chinese, mama walau pun orang Batak, tapi kan Batak Tapanuli Selatan putih-putih memang, karena memang lebih dekatnya ke Minang" terangnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Gaya Macho ala Bae Nara: Sontek 4 Ide Clean OOTD yang Simpel Ini!
-
Empat Tokoh Mengkaji Oase Gelap Terang Indonesia di Reuni FAA PPMI
-
Bukan Kaleng-Kaleng! 5 Laptop 7-10 Jutaan Paling Worth It Tahun Ini
-
Scarlett Johansson Buka Suara Soal Rumor Perannya di Tangled Live-Action
-
BRI Liga 1: Nermin Haljeta Harap PSIM Yogyakarta Bisa Jaga Tren Positif
Artikel Terkait
Entertainment
-
Scarlett Johansson Buka Suara Soal Rumor Perannya di Tangled Live-Action
-
Respons Lama Raisa Disorot usai Gugat Cerai Hamish Daud: Cari yang Bener Ya!
-
Bertajuk Love So Sweet, Dita Karang Resmi Debut Sebagai Penyanyi Solo
-
Lionsgate Umumkan Jadwal Rilis Baru Film Mutiny, Tayang Agustus 2026
-
Nirina Zubir Bangga Mahkotanya Kini Jadi Wig untuk Pejuang Kanker
Terkini
-
Gaya Macho ala Bae Nara: Sontek 4 Ide Clean OOTD yang Simpel Ini!
-
Empat Tokoh Mengkaji Oase Gelap Terang Indonesia di Reuni FAA PPMI
-
Bukan Kaleng-Kaleng! 5 Laptop 7-10 Jutaan Paling Worth It Tahun Ini
-
BRI Liga 1: Nermin Haljeta Harap PSIM Yogyakarta Bisa Jaga Tren Positif
-
Review Series House of Guinness: Skandal dan Sejarah yang Sayang Dilewatkan