Denise Chariesta dibanjiri hujatan setelah memutuskan open donasi untuk biaya pesalinan anaknya bulan November 2023 mendatang.
Selebgram sekaligus pengusaha bunga itu menargetkan Rp1 miliar dari hasil open donasi, yang membuatnya banjir celaan.
Banyaknya cemoohan kepada dirinya, Denise Chariesta merasa tak terima dan murka kepada warganet.
Denise Chariesta merasa warganet tidak kasihan kepada dirinya lantaran terus menerus menghujat meski tengah hamil.
"Kenapa sih kalian semua jahat banget sih sama gue, ngatain bumil, gini-gini gue kan hamil sendiri, gue istilahnya kan jagung janda nanggung," kata Denise dikutip dari unggahannya di akun Instagram @denisechariesta91 pada Minggu (23/7/2023).
Tak terima terus dihujat, Denise Chariesta juga membalikkannya dengan menghina warganet yang tak mampu donasi untuknya.
"Lu orang kalau misalkan nggak mampu kasih gue donasi, jangan salahkan gue lah atas ketidakmampuan kalian. Makanya kerja, ngata-ngatain gue mulu, ngasih donasi enggak," imbuhnya.
Setelah itu, Denise Chariesta lalu menyinggung perihal doa ibu hamil yang pasti dikabulkan oleh Tuhan.
Denise Chariesta bahkan sampai menyumpahi netizen yang sudah memberikan hujatan kepadanya selama ini.
"Eh ingat ya guys ya, gue kasih tahu ya, doa orang hamil itu ya guys ya dijabah Tuhan, doa orang hamil itu tembus sampai langit ketujuh. Lu orang semua yang ngatain gue, gue sumpahin berbalik ke lo semua," pungkasnya.
Baca Juga
-
Tayang Tahun 2025, Han Suk Kyu Dikonfirmasi Bintangi Drama Korea Garapan tvN
-
Jadwal Laga 10 Wakil Indonesia di Babak 16 Besar Thailand Open 2025
-
Review Film Shadow Force: Bintang Besar Cerita Loyo
-
Vivo V50 5G Baterai Lebih Awet dan Dibekali Fitur Fotografi Bawah Air
-
Sayonara! Thom Haye Resmi Pamit Tinggalkan Kompetisi Tertinggi Liga Belanda
Artikel Terkait
-
Doddy Sudrajat Pilih Jadi Manajer Mayang karena Takut Anaknya Seks Bebas, Tuai Cibiran: Artis Apa Emang?
-
Paras Nia Ramadhani Dipuji Bak Barbie, Warganet: Auranya Wah Banget!
-
Dikata-katain karena Minta Donasi Biaya Persalinan, Denise Chariesta Heran: Gue Kan Janda Nanggung
-
Denise Chariesta Murka Dihujat Melulu Gegara Hamil Duluan Minta Donasi: Gue Janda Nanggung
-
8 Momen Romantis Ulang Tahun Jennifer Coppen Bareng Kekasih, Pamer Perut yang Semakin Membuncit
Entertainment
-
Tayang Tahun 2025, Han Suk Kyu Dikonfirmasi Bintangi Drama Korea Garapan tvN
-
Million Places oleh XG: Tebarkan Cinta untuk Penggemar di Seluruh Dunia
-
Soobin TXT Berikan Hadiah Musim Semi untuk MOA Lewat Cover Lagu Paul Kim
-
Film Jodoh 3 Bujang, Angkat Cerita Cinta yang Unik
-
Sinopsis Film Gundik, Ketika Perampokan Berujung Menjadi Teror Mistis
Terkini
-
Jadwal Laga 10 Wakil Indonesia di Babak 16 Besar Thailand Open 2025
-
Review Film Shadow Force: Bintang Besar Cerita Loyo
-
Vivo V50 5G Baterai Lebih Awet dan Dibekali Fitur Fotografi Bawah Air
-
Sayonara! Thom Haye Resmi Pamit Tinggalkan Kompetisi Tertinggi Liga Belanda
-
Tecno Camon 40 Pro, Kantongi Sensor Kamera LYT-700 Ultra Night Besutan Sony