Momen Desta live di TikTok baru-baru ini ramai jadi perbincangan. Saat itu, ia terlihat menenangkan anaknya yang bertengkar lewat video call.
Namun, anaknya yang bertengkar tidak mendengarkan ucapan Desta. Alhasil, pelawak ini langsung mematikan video call sebab masih live TikTok juga.
BACA JUGA: Ucok Baba Bongkar Urusan Ranjang Bareng Istri, Cuma Skip Gaya Satu Ini
Desta ingin tetap profesional menyelesaikan pekerjaannya ketika live.
"Nyam nyam nyam kenyang, profesional bro" ucap Desta.
"Gue matiin (telepon) ini dari laptop bego banget ya," sambungnya.
Melalui live tersebut, Desta mendapatkan banyak gift. Ia berencana langsung mencairkan gift yang didapatnya agar memperoleh uang.
"Masih live berarti ada 5000 bye. Thank you buat gift-nya ya. Aku mau langsung cairin duitnya," ujarnya.
BACA JUGA: Asnawi Mangkualam Keciduk Suka Ngomong Kasar, Warganet Minta Fuji Mundur: Nurut Opa Ti
Penampilan Desta saat live ini mendadak jadi sorotan warganet. Pasalnya, Desta terlihat mengenakan anting warna hitam di telinga kanannya.
Hal itu membuat warganet mengaitkan perubahan penampilan Desta dengan masalah perceraiannya bersama Natasha Rizki. Namun, sejumlah warganet membela mantan suami Natasha Rizki itu sudah pernah memakai anting bahkan sebelum menikah.
"Lepas dari Caca dia pakai anting, apakah ini kehidupan yang Desta bilang sudah tak sejalan?" komentar warganet.
"Desta mah dari kuliah pas ngeband juga udah pakai anting, coba lihat MV Gita Cinta dia pakai anting kok," balas yang lain.
"Dari zaman sebelum sama Caca udah pakai anting dia. Di TNS kan ada beberapa kali dia pakai anting," sahut lainnya.
Desta dan Natasha Rizki resmi bercerai pada Senin (19/6) lalu. Proses perceraian mereka berjalan lancar dan damai sebab sudah disepakati bersama. Hak asuh ketiga anak mereka jatuh ke tangan Natasha Rizki.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Baru Tayang Raih Rating Tinggi, 5 Alasan The Haunted Palace Wajib Ditonton!
-
Review Film Warfare: Tunjukkan Perang dan Kekacauan dengan Utuh serta Jujur
-
Hidup dalam Empati, Gaya Hidup Reflektif dari Azimah: Derita Gadis Aleppo
-
Lingling Jadi Idol K-Pop Malaysia Pertama, Siap Debut Akhir Mei 2025
-
Selamat! Mark NCT Raih Trofi Ketiga Lagu 1999 di Program 'Music Core'
Artikel Terkait
-
Siapa Artis Berinisial TB di Bali yang Pernah Dijual Mantan Muncikari Robby Abbas?
-
Robby Abbas Pernah Jual Artis Terkenal Senilai Rp400 Juta, Inisial TB dan Tinggal di Bali
-
Meriam Bellina Sindir Artis yang Tampil Hedon Demi Pencitraan: Di Rumahnya Makan Ikan Asin
-
Geger! Paula Verhoeven Adukan Hakim Cerai ke Komisi Yudisial, Baim Wong Ikut Terseret?
-
Bantahan Paula Verhoeven usai Dinyatakan Terbukti Selingkuh: Ini Fitnah Terlalu Jauh
Entertainment
-
Baru Tayang Raih Rating Tinggi, 5 Alasan The Haunted Palace Wajib Ditonton!
-
Lingling Jadi Idol K-Pop Malaysia Pertama, Siap Debut Akhir Mei 2025
-
Selamat! Mark NCT Raih Trofi Ketiga Lagu 1999 di Program 'Music Core'
-
Dibintangi Marlon Wayans, Film Horor Bertajuk Him Bagikan Teaser Perdana
-
Due Tahun Kepergian Moonbin, Moon Sua Cover Lagu Always Remember Us This Way
Terkini
-
Review Film Warfare: Tunjukkan Perang dan Kekacauan dengan Utuh serta Jujur
-
Hidup dalam Empati, Gaya Hidup Reflektif dari Azimah: Derita Gadis Aleppo
-
KH. Hasyim Asy'ari: Tak Banyak Tercatat, Tapi Abadi di Hati Umat
-
Pura Batu Bolong, Wisata Religi di Tepian Pantai Senggigi Lombok
-
Ulasan Film Secret Untold Melody: Rahasia Cinta di Balik Denting Indah Piano