Nia Ramadhani yang sekarang bukan hanya dikenal sebagai artis saja. Namun, ia juga diingat sebagai sosialita dan istri dari pengusaha kaya raya Ardie Bakrie.
Hidup Nia Ramadhani kini selalu identik dengan kemewahan mulai dari penampilan, gaya hidup, hingga kediamannya. Tahukah kalian bagaimana kehidupan Nia Ramadhani dulu jauh sebelum menikah?
Nia Ramadhani mulai dikenal masyarakat setelah membintangi sinetron hits Bawang Merah & Bawang Putih. Ia saat itu mendapat peran menjadi bawang merah.
Rumah masa kecil Nia berada di komplek perumahan. Jika dibandingkan dengan ukuran rumah yang kini ditinggaalinya tentu tak sebesar itu.
Menilik dari unggahan video akun Instagram @lambegosiip, rumah masa kecil Nia Ramdhani didominasi warna putih. Ada dua mobil yang terparkir di garasi dan di depan rumah.
Televisi tabung besar mengisi ruang keluarga di rumah masa kecil ibu tiga anak tersebut. Beberapa figura foto Nia terpajang di dinding belakang televisi.
BACA JUGA: Dituding Tinggal di Tempat Penampungan, Lolly Gercep Room Tour Apartemennya: Enggak Ada CCTV Woi
Kamar tidur Nia dulu bernuansa warna biru dan putih. Ukuran kamar tidurnya bisa dibilang sedang berisikan satu ranjang, satu rak besar, satu almari, dan meja belajar serta televisi kecil.
Di kamar inilah Nia menyimpan banyak piala kejuaraan yang pernah diikutinya. Cuplikan penampakan rumah masa kecil istri Ardie Bakrie di tahun 2005 ini berhasil mencuri perhatian dan komentar warganet.
"Di masa itu termasuk mewah itu di dalam komplek pula," ujar warganet.
"Sederhana?? Padahal tahun segitu udah termasuk mewah itu rumahnya (emoji tertawa) bagus lo itu," ucap yang lain.
"Untuk zaman dulu ini termasuk orang kaya gak sih," tulis lainnya.
"Itu mah zaman dulu gak sederhana (emoji tertawa)" tanggapan warganet lain.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
6 Rekomendasi Laptop Touchscreen Terbaik 2025: Buat Kerja atau Kuliah Dijamin Sat-set
-
Ulasan Novel Fan Favorite: Pertarungan Hati dan Reputasi di Acara Televisi
-
Bobby, Polisi, dan Kucing yang Lebih Berharga dari Warga Negara?
-
Up All Night oleh xikers: Kegundahan Para Jiwa Muda Hadapi Lika-Liku Hidup
-
Samsung Seri A 2025: HP Kelas Sultan dengan Harga Anak Kos, Cekidot!
Artikel Terkait
Entertainment
-
Up All Night oleh xikers: Kegundahan Para Jiwa Muda Hadapi Lika-Liku Hidup
-
5 Alasan Kenapa Kamu Harus Nonton Drama Korea S-Line!
-
5 Alasan Kenapa Kamu Harus Nonton Marry My Husband Versi Jepang
-
Picasso oleh EPEX: Ciptakan Momen Baru Tanpa Batasan Layaknya Pablo Picasso
-
Intens Hingga Menyegarkan, Intip Highlight Medley Album The Boyz Bertajuk a;effect
Terkini
-
6 Rekomendasi Laptop Touchscreen Terbaik 2025: Buat Kerja atau Kuliah Dijamin Sat-set
-
Ulasan Novel Fan Favorite: Pertarungan Hati dan Reputasi di Acara Televisi
-
Bobby, Polisi, dan Kucing yang Lebih Berharga dari Warga Negara?
-
Samsung Seri A 2025: HP Kelas Sultan dengan Harga Anak Kos, Cekidot!
-
4 Sunscreen Oil Control untuk Kulit Berminyak, Bikin Wajah Bebas Kilap!