Drama Korea genre komedi romantis memang paling banyak difavoritkan para penonton drakor. Selain alur cerita yang ringan, chemistry yang dibawakan para pemain utamanya mampu membuat gagal move on hingga baper. Bahkan beberapa drakor dengan genre komedi romantis mampu mencetak rating yang tinggi mulai penayangan hingga akhir episode.
Sedangkan tahun 2023, ada beberapa genre komedi romantis yang cocok ditonton untuk habiskan akhir pekan bersama orang terkasih. Yuk, intip dibawah apa saja!
1. Call It Love
Call It Love merupakan drama yang dirilis pada 23 Februari 2023, dibintangi oleh aktris cantik Lee Sung Kyung dan aktor tampan Kim Young Kwang. Drama ini mengikuti kisah seorang wanita bernama Sim Woo Joo yang telah kehilangan ayahnya setelah kasus perselingkuhan ayahnya terkuak.
Kemudian ia pun diusir oleh wanita selingkuhan ayahnya. Hingga akhirnya Sim Woo Joo bertekat untuk melakukan balas dendam kepada wanita selingkuhan ayahnya. Namun itu semua terhalang oleh perasaan yang dimiliki oleh Sim Woo Joo kepada anak musuhnya, Han Dong Jin.
2. Love to Hate You
Salah satu serial Netflix yang mengusung genre komedi romantis, yakni Love to Hate You. Drama ini mengikuti kisah seorang pengacara wanita di sebuah firma hukum untuk dunia hiburan, yang tidak menyukai kekalahan dari seorang pria.
Suatu hari ia secara tak sengaja bertemu dengan aktor terkenal, Nam Kang Ho. Pertemuan yang berawal dari sebuah kesalahpahaman dan sehingga membuat kesal diantara keduanya apabila bertemu. Namun pada akhirnya mereka saling jatuh cinta.
3. Crash Course in Romance
Crash Course in Romance telah dirilis pada Januari 2023, yang menggaet aktor dan aktris kenamaan Korea Selatan. Sebut saja Jeon Do Yeon, Jung Kyung Ho, Roh Yoon Seo hingga Oh Eui Shik.
Drama ini menceritakan tentang Nam Haeng Sun sebagai mantan atlet nasional, sekaligus pemilik toko bachan (lauk). Ia rela terjun ke dunia pendidikan swasta demi anaknya. Kemudia ia bertemu dengan seorang guru matematika yang tampan, Choi Chi Yeol. Pertemuan keduanya membuat mereka saling jatuh cinta.
4. Our Blooming Youth
Drama Korea bergenre komedi romantis dengan latar belakang sejarah atau saeguk, yakni Our Blooming Youth. Drama ini mengikuti kisah seorang pangeran yang bernama Lee Hwan yang mendapatkan kutukan misterius. Akan tetapi suatu ketika nasibnya berubah setelah bertemu dengan seorang gadis, Min Jae Yi.
Min Jae Yi pernah dituduh membunuh anggota keluarga putra mahkota. Kendati demikian, Min Jae Yi memutuskan untuk membantu mematahkan kutukan yang diderita oleh Lee Hwan. Nah, dari keempat drakor romantis mana nih yang mau kamu tonton dengan orang terkasih di akhir pekan?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Uhm Jung Hwa dan Song Seung Heon Bakal Reuni di My Precious Star
-
Exy WJSN Ungkap Alasan Main di Drakor Heo's Diner, Karakternya Blak-Blakan?
-
Berjuang Demi Rakyat, Ini Detail Karakter Kim Ji Hoon di The Haunted Palace
-
Jadi Owner Gym, Ini Peran Lee Jun Young di Pump Up The Healthy Love
-
Rilis Foto Pembacaan Naskah, Ini 4 Pemain Utama Drakor True Lesson
Artikel Terkait
-
Ulasan Film No More Bets: Jerat Penipuan Online dan Perdagangan Manusia
-
The Help: Potret Kefanatikan Ras dan Kelas Sosial di Era Tahun 1960-an
-
Rayakan Ulang Tahun ke-42, Ini 5 Drama Xu Hai Qiao yang Tayang di WeTV
-
Band Mido and Falasol Dipastikan Isi OST Resident Playbook Setelah 4 Tahun
-
5 Short Drama China yang Dibintangi Jin Mei Chen, Beragam Genre!
Entertainment
-
Pilih Tekuni Musik Trot, Sungmin Super Junior Tinggalkan SM Entertainment
-
Sindrom Marie Antoniette: Karakter Anime Berambut Putih Ini Punya Trauma!
-
Glen Powell Jadi Penulis dan Pemain di Film Komedi Garapan Judd Apatow
-
Kontrak Berakhir, Jinho PENTAGON Putuskan Hengkang dari CUBE Entertainment
-
3 Karakter Kuat akan Dikalahkan Bonney dengan Mudah di Duel Anime One Piece
Terkini
-
Lucunya Hantu Pemula Berjuang Takuti Manusia di Film Dead Talents Society
-
Review Film Without Arrows: Dokumenter yang Diam-Diam Menancap di Hati
-
Manusia Is Value Ekonomi, Bukan Sekadar Objek Suruhan Kapitalisme
-
PSSI Segera Rekrut Direktur Teknik, Makin Serius Cari Talenta Potensial
-
Biar Makin Fresh di Weekend, Sontek 4 Outfit Lucu ala Kim Hye Yoon!