Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah belum lama ini memamerkan rumah barunya yang sudah hampir jadi. Mereka menunjukkan beberapa ruangan di istana barunya nanti.
Termasuk ruangan untuk kamar karyawan yang menginap di rumah mereka. Meski masih setengah jadi tetapi kamar karyawan tersebut sudah diisi ranjang bertingkat dan dipasang AC.
BACA JUGA: Menikah dengan Tiko Aryawardhana, BCL Disebut Bakal Lebih Banyak Mengalah
Aurel Hermansyah spontan mencoba untuk duduk di kasur baru yang akan digunakan karyawannya.
"Enak kok, tapi nggak keras ya. Tapi emang kelihatannya doang tipis ya," kata Aurel Hermansyah sambil duduk kasur tersebut dilansir dari kanal YouTube AH.
"Enak kok nih," sahut Atta Halilintar yang gantian tiduran di kasur kamar karyawannya.
Aurel tak menyangka jika kasur yang dikiranya tipis ternyata tidak begitu.
"Ya kirain saya tipis ternyata enggak," ucapnya. "Apa aku tidur sini ya sayang?" celetuk sang suami.
"Bisa duduk nggak coba!" minta Aurel balik yang langsung dituruti Atta.
BACA JUGA: Tak Cuma Rieta Amilia, Gideon Tengker Bakal Laporkan Nagita Slavina dan Caca Tengker ke Polisi
Aurel akhirnya bisa memastikan kalau aman duduk di pinggir kasur bawah karena tidak terbentur bagian ranjang atas. Ibu dua anak ini akan menambahkan lemari untuk isian kamar karyawannya.
"Entar bisa taruh lemari," ujarnya sambil berlalu keluar dari sana.
Cuplikan video penampakan kamar karyawan di rumah baru Atta-Aurel jadi omongan setelah beredar di media sosial. Banyak netizen mengkritik ukuran kamar karyawan YouTuber kondang tersebut.
"Ruangan segitu buat 2 orang lagi, mending kos sendiri sih," tanggapan netizen dilansir dari kolom komentar unggahan akun Instagram @lambegosiip, Jumat (8/12/2023).
"Kayak penjara, adik gue bukan artis aja nyediain kamar ART gede," pendapat yang lain.
"Kecil banget kamarnya apa nggak engap," sahut lainnya.
"Kayak kamarnya karyawan Raffi juga gitu modelnya," seru netizen lain.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Makjleb! 3 Amanat Satir dalam Film Kang Solah from Kang Mak x Nenek Gayung
-
Indra Sjafri, PSSI, dan Misi Selamatkan Muka Indonesia di Kancah Dunia
-
4 Toner Tanpa Alkohol dan Pewangi untuk Kulit Mudah Iritasi, Gak Bikin Perih!
-
Sea Games 2025: Menanti Kembali Tuah Indra Sjafri di Kompetisi Level ASEAN
-
Gawai, AI, dan Jerat Adiksi Digital yang Mengancam Generasi Indonesia
Artikel Terkait
Entertainment
-
Jadi Tontonan Populer, Dokumenter The Perfect Neighbor Raih 16,7 Juta Views
-
Scarlett Johansson Buka Suara Soal Rumor Perannya di Tangled Live-Action
-
Respons Lama Raisa Disorot usai Gugat Cerai Hamish Daud: Cari yang Bener Ya!
-
Bertajuk Love So Sweet, Dita Karang Resmi Debut Sebagai Penyanyi Solo
-
Lionsgate Umumkan Jadwal Rilis Baru Film Mutiny, Tayang Agustus 2026
Terkini
-
Makjleb! 3 Amanat Satir dalam Film Kang Solah from Kang Mak x Nenek Gayung
-
Indra Sjafri, PSSI, dan Misi Selamatkan Muka Indonesia di Kancah Dunia
-
4 Toner Tanpa Alkohol dan Pewangi untuk Kulit Mudah Iritasi, Gak Bikin Perih!
-
Sea Games 2025: Menanti Kembali Tuah Indra Sjafri di Kompetisi Level ASEAN
-
Gawai, AI, dan Jerat Adiksi Digital yang Mengancam Generasi Indonesia