Kyoko Koizumi merupakan aktris Jepang yang telah berkarir sejak tahun 1982. Aktris kelahiran 4 Februari 1966 itu telah membintangi banyak drama dan film Jepang dengan beragam genre.
Drama terbarunya berjudul Danchi no Futari akan tayang perdana pada 1 September 2024 mendatang. Termasuk Danchi no Futari, berikut tiga drama Jepang yang dibintangi Kyoko Koizumi.
1. Prison Princesses (2017)
Prison Princesses berkisah tentang Kayo Baba (Kyoko Koizumi) yang dipenjara atas tuduhan percobaan pembunuhan. Kayo Baba menusuk suaminya yang telah berselingkuh. Di penjara, ia bertemu Akemi Adachi (Aiko Morishita), Chinatsu Katsuda (Miho Kanno), Yoko Daimon (Maki Sakai), Shinobu Edogawa (Kaho). Chinatsu Katsuda merupakan pemimpin di antara para tahanan. Sementara itu ada Futaba Wakai (Hikari Mitsushima), seorang petugas penjara yang ketat. Dia mengamati para tahanan dan mencoba membantu mereka dengan pendidikan.
Awalnya, Kayo Baba merasa sulit beradaptasi dengan kehidupan di penjara. Kemudian, ia menjalin ikatan dengan empat tahanan itu. Lalu, Kayo Baba mengetahui bahwa Shinobu Edogawa dipenjara karena kesalahan hukum. Enam tahun berlalu, Kayo Baba akhirnya dibebaskan dari penjara. Dia pun bertemu dengan Akemi Adachi, Chinatsu Katsuda dan Yoko Daimon. Mereka membuat rencana untuk membalas dendam atas Shinobu Edogawa. Futaba Wakai juga bergabung dalam rencana keempat wanita itu.
2. Super Salaryman Mr Saenai (2017)
Drama garapan sutradara Yuichi Fukuda ini berkisah tentang Saenai (Shinichi Tsutsumi) yang berusia 52 tahun. Saenai adalah seorang pekerja kantoran biasa di tingkat menengah. Dia menikah dengan Enko (Kyoko Koizumi) dan memiliki dua anak.
Suatu hari, ia diberi kostum oleh seorang lelaki tua yang aneh. Kemudian, Saenai pun menjadi manusia super. Saenai terpaksa menjaga perdamaian. Setelah ia menyelesaikan masalah dan melepaskan kostum supernya, aktivitasnya itu menghilang dari pikiran orang lain.
3. Danchi no Futari (2024)
Danchi no Futari menceritakan tentang kisah persahabatan dua wanita berusia 50 tahun. Mereka adalah Noe Ota (Kyoko Koizumi) dan Natsuko Sakurai (Satomi Kobayashi). Keduanya kembali ke kompleks perumahan tempat mereka tumbuh bersama. Noe Ota dan Natsuko Sakurai pun saling membantu, makan dan bersenang-senang bersama.
Itulah tiga rekomendasi drama Jepang yang dibintangi Kyoko Koizumi sebagai pemeran utama. Selamat menyaksikan!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Sinopsis Film Death Whisperer 2, Aksi Nadech Kugimiya Memburu Roh Jahat
-
Sinopsis Film I Want To Talk, Film Terbaru Abhishek Bachchan dan Ahilya Bamroo
-
Sinopsis One Win, Film Korea yang Dibintangi Song Kang Ho dan Park Jung Min
-
3 Drama China yang Dibintangi William Chan WeTV, Terbaru Ada See Her Again
Artikel Terkait
-
Sisa 2 Episode, 4 Pertanyaan yang Harus Terjawab di Ending Family by Choice
-
Pyo Ye Jin Muncul Jadi Cameo di Drama Brewing Love, Saingan Kim Se Jeong?
-
Spoiler Brewing Love Eps 8, Mantan Lee Jong Won Bikin Cemburu Kim Se Jeong?
-
5 Drama Korea Terbaik Jung Woo Sung: Dari Romantis hingga Aksi Menegangkan
-
Termasuk 'When the Phone Rings', 4 Drama Korea Heo Nam Jun Ini Wajib Kamu Tonton!
Entertainment
-
Layak Dinanti, Intip Trailer dan Jadwal Rilis One Hundred Years of Solitude
-
Squid Game 2 Rilis Teaser dan Poster, Ungkap Alasan Gi Hun Kembali ke Game
-
Epik! Stray Kids Gandeng Tablo di Album Spesial 'SKZHOP HIPTAPE - HOP'
-
Umumkan Hiatus, Manga Spy x Family Bakal Rilis Kembali pada 23 Desember
-
Sisa 2 Episode, 4 Pertanyaan yang Harus Terjawab di Ending Family by Choice
Terkini
-
Program vs Popularitas: Menyongsong Pemilu dengan Pemilih yang Lebih Bijak
-
Mengurai Jerat Hoaks di Panggung Pemilu: Strategi Licik yang Masih Laku
-
Kreativitas Akademik Terkubur Demi Jalan Pintas Lewat Plagiarisme, Ironis!
-
3 Serum Lokal yang Mengandung Oat, Ampuh Redakan Peradangan Akibat Jerawat
-
Melihat Peran Ibu dari Sisi Lain Melalui Buku 'Sudahkah Mengenal Ibu?'