Saat berjalan-jalan ke sebuah tempat, hal yang wajib untuk dikunjungi adalah tempat-tempat kuliner. Nah, saat saya main ke Solo tentu saja saya mencari makanan yang unik-unik di Solo.
Akhirnya saya ketemu dengan bakso kukus. Sebenarnya, dari segi rasa tak jauh berbeda dengan bakso kuah yang biasa disajikan di mangkuk-mangkuk. Yang membedakan adalah aroma daun pisang yang terpancar dari kuah bakso. Membuat sensasi yang berbeda saat memakannya.
Bakso dengan kuahnya dibungkus dalam daun pisang dan dikukus selama beberapa saat sebelum disajikan panas-panas ke konsumen.
Sedap.
Dikirim oleh Dinna, Yogyakarta
Baca Juga
-
Kasus Dugaan Tindak Pidana Seksual Choi Min-hwan Ditutup Imbas Kurang Bukti
-
4 Ide Outfit Kasual ala Seunghee OH MY GIRL, Tampil On Point Kapan Pun!
-
Ulasan Buku Raymond Carver Terkubur Mi Instan di Lowa, Fiksi di Dalam Fiksi
-
4 Faktor Kerajinan Bambu Masih Eksis
-
Menguak Sisi Gelap Cinta Seorang Ibu, Ulasan Novel Holly Mother
Artikel Terkait
-
Rasanya Istimewa, Sensasi Kuliner di Kedai Nasi Nikmat Kota Jambi
-
LiSA dan Felix Stray Kids Berkolaborasi di OST Anime Solo Leveling Season 2
-
Epik! Stray Kids Gandeng Tablo di Album Spesial 'SKZHOP HIPTAPE - HOP'
-
Cek Fakta: Semua Penerbangan di Bandara Halim Ditunda, Gara-gara Selvi Ananda Mau Terbang ke Solo?
-
Kuliner UMKM Binaan PLN Laris Manis di Gelaran Electricity Connect 2024, Omzet Melonjak Ratusan Persen
Lifestyle
-
4 Ide Outfit Kasual ala Seunghee OH MY GIRL, Tampil On Point Kapan Pun!
-
4 Faktor Kerajinan Bambu Masih Eksis
-
3 Rekomendasi Oil Serum yang Mengandung Retinol, Ampuh Atasi Tanda Penuaan
-
3 Serum Korea Berbahan Utama Lendir Siput, Ampuh Perbaiki Skin Barrier!
-
3 Rekomendasi Produk Ampoule untuk Atasi Jerawat dan Kerutan, Auto Glowing!
Terkini
-
Kasus Dugaan Tindak Pidana Seksual Choi Min-hwan Ditutup Imbas Kurang Bukti
-
Ulasan Buku Raymond Carver Terkubur Mi Instan di Lowa, Fiksi di Dalam Fiksi
-
Menguak Sisi Gelap Cinta Seorang Ibu, Ulasan Novel Holly Mother
-
Realita yang Menyebalkan dalam Perhaps Mine: Kamu Kerja Apa Dikerjain Sih?
-
Tantangan UMKM Prinxmas, Menyongsong Persaingan di Era Digital