Bagi kamu yang ingin memulai kebiasaan baru, pasti bertanya-tanya, bagaimana caranya agar bisa konsisten ke depannya. Banyak orang bilang harus komitmen dan konsisten, serta kuat imannya. Akan tetapi, sebenarnya kita bisa sederhanakan konsep itu dengan metode kaizen. Pernah dengar metode kaizen?
Secara etimologi, kaizen terdiri dari dua huruf kanji Kai dan Zen yang masing-masing berasal dari Jepang. Kai memiliki arti perubahan. Sementara Zen mempunyai arti kebaikan. Ini adalah sebuah praktuk untuk memperbaiki diri dengan tindakan kecil secara bertahap yang kemudian akan menjadi kebiasaan dan dapat mengarah pada kesuksesan.
Banyak yang mengira metode ini hanya bisa diterapkan dalam bisnis saja. Namun, sebenarnya metode ini bisa diaplikasikan dalam semua bidang kehidupan loh.
Kamu bisa langsung memulai hari ini. Dikutip dari DJKN Kemenkeu dan Forbes, berikut cara latihan komitmen, yang akan mengiringi misi perbaikan dirimu menjadi lebih baik nantinya.
1. Pakai 1 menit waktu setiap hari untuk melakukan kebiasaan barumu
Konsep "satu menit" ini memang cara original dari metode Kaizen sendiri. Dikutip dari website forbes, teknik dari kaizen ini digunakan oleh orang-orang di Jepang untuk mengalahkan kemalasan dan juga penyelesaian pekerjaan. Namun, mereka yang ingin melakukan kaizen ini harus memiliki komitmen untuk melakukan aktivitas, setidaknya selama satu menit. Kebiasaan itu harus dilakukan secara berulang di waktu yang sama.
2. Jangan pikirkan misi sebagai beban
Pembentukan kebiasaan memang tidak mudah, tetapi bernilai positif. Jadikan kebiasaan yang kita adopsi sebagai aktivitas yang menyenangkan, sehingga tidak akan terasa sebagai beban yang justru malah akan menurunkan semangat hidup.
3. Sabar terhadap proses
Fokuslah menjadi 1% lebih baik setiap harinya, awalnya tidak akan terlihat perubahan secara signifikan. Akan tetapi, lambat laun kamu akan merasakan perubahannya dalam setiap aspek kehidupan, bahkan bisa saja kebiasaan burukmu menghilang.
Daripada menerima perubahan besar dalam waktu singkat, yang mana akan hilang dalam sekejap pula, lebih baik melakukan perubahan-perubahan kecil yang akan terus berkembang dan memperbaiki versi diri kita bukan? Yuk mulai hari ini! Satu menit aja sehari dan rasakan komitmen kamu.
Baca Juga
-
Khas Anak Nyasar, Pesona Nakal Stray Kids dalam Album Oktober MAXIDENT
-
Jangan Ketinggalan! Ini Rangkuman Kabar Comeback Musim Panas THE BOYZ
-
The Boyz Comeback dengan Album "TIMELESS", Deobi: Seneng Tapi Kasihan Juga
-
ISAC Kembali Diadakan, Interaksi Idol Ini Viral Saking Gemasnya
-
Produksi Mandiri, Xdinary Heroes Buat 5 Lagu untuk Album 'Hello World!'
Artikel Terkait
-
Bulog Tandatangani Nota Kesepahaman dengan Pemkab Bengkalis, Bukti Komitmen Ketersediaan dan Keterjangkauan Komoditi
-
Ulasan Buku 7 Kebiasaan Orang yang Nyebelin Banget Karya Henry Manampiring
-
Bank Mandiri Mantapkan Komitmen Ekonomi Berkelanjutan pada COP 29 di Azerbaijan
-
Ulasan Buku 30 Hari Mengubah Kebiasaan Buruk Karya Aisyah Nafiani
-
Dari Lembah Tidar, Prabowo Sampaikan Komitmen Rampungkan Pembangunan IKN dalam 4 Tahun
Lifestyle
-
Dari Kafe hingga Mall! 4 Outfit Hangout ala Bua Nalinthip yang Mudah Ditiru
-
4 Tisu Penghapus Makeup yang Praktis dan Travel Friendly, Dijamin Bersih!
-
4 Rekomendasi Blush On Berbentuk Stick, Anti Ribet dan Praktis!
-
3 Serum yang Mengandung Green Tea untuk Kontrol Minyak Berlebih pada Wajah
-
4 Rekomendasi OOTD Rora BABYMONSTER yang Wajib Kamu Sontek untuk Gaya Kekinian
Terkini
-
Review Film 'Satu Hari dengan Ibu' yang Sarat Makna, Kini Tersedia di Vidio
-
Kupas Film Bagheera: Perjuangan Sang Penegak Keadilan Melawan Korupsi
-
Spoiler Brewing Love Eps 8, Mantan Lee Jong Won Bikin Cemburu Kim Se Jeong?
-
Review Night of the Hunted, Film Horor Netflix Penembakan di Minimarket
-
Kejutkan Penggemar, Lee Dong Hwi dan Jung Ho Yeon Konfirmasi Putus Usai 9 Tahun Pacaran