Diperlakukan dengan tidak baik sangatlah menyakitkan. Apalagi jika yang melakukannya adalah orang terdekat sendiri, yakni suami.
Banyak orang yang menganggap pengabaian itu sepele. Padahal, pengabaian bisa membuat korbannya merasa tidak berharga.
Agar suami menyesal sudah mengabaikanmu, berikut akan dibahas beberapa tips seperti dikutip dari laman Marriage. Mari kita simak bersama.
1. Bicarakan dengannya baik-baik
Ada kalanya seseorang tidak sadar dengan kelakuannya sudah menyakiti orang lain. Untuk itu, kamu bisa lakukan cara ini agar suami sadar untuk mengubah perilakunya.
Di antara kebutuhan emosional yang mesti terpenuhi selama menjalani kehidupan rumah tangga, adalah perasaan dicintai. Bagaimana hal tersebut bisa terpenuhi apabila selama menjalani pernikahan kamu selalu diabaikan.
Dari saling mengobrol ini pun bisa jadi masukan untukmu sekiranya sikapnya tersebut disebabkan kesalahan yang pernah kalian lakukan. Dengan begitu, kamu dan suami jadi bisa sama-sama saling memperbaiki diri.
2. Ubah penampilan
Tak bisa dimungkiri, penampilan menjadi salah satu daya tarik seorang pria kepada wanita. Dan hal ini bisa kamu manfaatkan sebagai senjata agar suami menyesal, lho, selama ini sudah sering banget mengabaikanmu. Cobalah ganti penampilanmu dari biasanya agar stand out.
3. Menjadi lebih percaya diri dan mandiri
Banyak yang baru sadar akan berharganya seseorang saat sudah tidak lagi mendapat perhatian. Apakah selama ini kamu terlalu bergantung pada suami? Mulai sekarang cobalah jadi lebih mandiri dan temukan kebahagiaan di kesendirian.
Jika penampilan bisa membuat suami tertarik dari aspek fisik, maka kepercayaan diri akan membuatnya kepincut dari sisi inner beauty. Ini bisa kamu lakukan dengan menyibukkan diri.
Sebagai contoh, jika selama ini kamu termasuk full time mother yang bergantung pada penghasilan suami, coba cari penghasilan sendiri. Atau bisa pula dilakukan dengan melakukan aktivitas bersama teman-teman.
Melihatmu bahagia dan kini sudah jadi percaya diri tentunya akan membuat suami waswas jika dia tak mengubah diri menjadi lebih perhatian, nantinya kamu bakal direbut orang lain atau memilih untuk tidak lagi mencintainya.
Nah, itu tadi beberapa tips yang dapat dilakukan agar suami menyesal sudah mengabaikan istri. Semoga bisa bermanfaat, ya!
Baca Juga
-
10 Tahun Menanti, MV Mr. Chu Apink Akhirnya Capai 100 Juta Views di YouTube
-
Sheila On 7 Siap Mengguncang Jakarta Desember 2024, Ini Harga Tiketnya
-
4 Alasan Perempuan Cerdas Akan Berhati-hati saat Hendak Membuka Hati
-
4 Sikap yang Bisa Bikin Pasangan Selalu Setia, Anti Selingkuh!
-
3 Alasan Suami yang Selingkuh Tak Mau Cerai, Tetap Bersama Istri Sah!
Artikel Terkait
-
Nasib Suami Lisa Mariana Mengenaskan, Kehilangan Job Usai Istri Bongkar Aib dengan Ridwan Kamil
-
Kisah Norma Risma Versi Amerika, Suami Selingkuh dengan Mertua Hingga Punya 2 Anak
-
Siapa Suami TikToker Dilan Janiyar? Berani Tuntut Harta Gono-gini Miliaran ke Istri
-
Tak Hadiri Pemakaman Ibu, Alya Rohali Terlanjur ke Amerika Serikat dan Butuh 20 Jam Buat Pulang
-
Siapa Suami Lisa Mariana? Disentil Psikolog gegara Istri Usik RK, Harga Dirinya Dipertanyakan
Lifestyle
-
4 Ide Gaya Kasual ala Kim Yo Hanyang Bisa Ditiru Buat Nongkrong!
-
4 Gaya OOTD Elegan Shin Min-A, Cocok untuk Acara Formal hingga Semi Kasual
-
Tren Kesenjangan Sosial di TikTok: Lucu, Tapi Bikin Mikir
-
Kisah Mang Adi dari Busa Pustaka: Melawan Ketimpangan Akses Terhadap Buku dan Literasi di Indonesia
-
Gen Z Wajib Intip, Ini 4 OOTD Keren ala Park Ji Hu yang Sederhana tapi Standout!
Terkini
-
Usaha Bona WJSN Demi 'The Haunted Palace', Belajar Ritual dari Dukun Asli
-
Review Weak Hero Class 2: Tidak Sepecah Ekspektasi, Tapi Tetap Layak Tonton
-
5 Drama China dengan Judul Blossom, Mana Favoritmu?
-
Esensi Film 'Popeye the Slayer Man' 2025: Dari Kartun Jadi Monster Sadis
-
Kuliah Lapangan di Arab Melayu, Mahasiswa UNJA Perkuat Pemahaman Indigenous