Orang introvert merupakan orang yang lebih senang untuk menghabiskan waktu dengan dirinya sendiri. Hal ini dikarenakan kepribadian introvert tidak nyaman untuk berada di keramaian ataupun melakukan interkasi dengan banyak orang sekaligus.
Meskipun senang menyendiri, introvert sebenarnya juga berharap dan akan merasa senang jika dia memiliki teman dekat yang mengerti dan memahami dirinya.
Namun, karena jarang melakukan komunikasi dengan orang lain membuat introvert jarang memiliki teman dekat. Meskipun begitu, sebenarnya ada beberapa tipe orang yang cocok untuk untuk dijadikan teman oleh introvert karena sifatnya yang pengertian dan dapat memahami introvert akan membuatnya nyaman.
Jadi, seperti apa sebenarnya teman yang cocok untuk orang introvert? Simak berikut ini!
1. Menyukai obrolan yang intens atau mendalam
Orang yang cocok untuk berteman dengan introvert adalah orang yang senang melakukan obrolan yang mendalam. Hal ini dikarenakan orang introvert mudah merasa terganggu, sehingga dengan melakukan obrolan yang mendalam, dari hati ke hati, akan membuat introvert lebih nyaman dan tenang.
2. Punya hobi yang sama
Memiliki hobi yang sama juga menjadi salah satu teman yang cocok untuk introvert. Mereka akan merasa dipahami dan mereka juga akan semakin mudah memahami dan bisa berbagi dengan temannya karena memiliki hobi yang sama.
3. Mengetahui waktu bercanda dan serius
Orang introvert merupakan orang yang sensitive dan mudah merasa terganggu dengan orang lain yang membuatnya tidak nyaman.
Oleh karena itu, teman yang cocok untuknya adalah teman yang tahu kapan waktu bercanda dan serius. Orang introvert akan lebih nyaman dengan keberadaan teman tersebut.
4. Peka dan perhatian pada teman
Tidak mudah bagi orang introvert untuk mengatakan sesuatu secara gamblang atau menceritakan masalahnya kepada orang lain. Dengan memiliki teman yang peka dan perhatian, orang introvert akan merasa lebih diperhatikan meski dia tidak mengatakan apa pun pada temannya.
Sebagaimana kepribadian yang lain, orang introvert juga sebenarnya senang berteman. Jika kamu memiliki salah satu tipe di atas, maka kamu adalah orang yang cocok untuk berteman dengan introvert!
Tag
Baca Juga
-
5 Rekomendasi Kafe Dekat ISI Jogja, Harga Terjangkau Nyaman Buat Nongkrong!
-
5 Rekomendasi Tempat Camping di Purwokerto, Viewnya Memesona!
-
5 Rekomendasi Wisata Keluarga di Klaten, Seru dan Menyenangkan!
-
4 Kafe di Temanggung dengan View Gunung Sumbing dan Sindoro
-
5 Kafe di Boyolali dengan View Gunung Merapi yang Memesona, Auto Bikin Betah
Artikel Terkait
-
Mengulik Dinamika Persahabatan Dewasa dalam Novel 'Museum Teman Baik'
-
GERKATIN: Ruang Berkarya bagi Teman Tuli
-
Komunitas GERKATIN DIY: Perjuangan Inklusi dan Kesehatan Mental Teman Tuli
-
Melalui Bahasa, GERKATIN Junjung Tinggi Nilai Inklusif
-
Sudah Berdamai, Ini Klarifikasi Arafah Rianti usai Dilabrak Tetangga Gegara Parkir Sembarangan
Lifestyle
-
3 Serum yang Mengandung Tranexamic Acid, Ampuh Pudarkan Bekas Jerawat Membandel
-
3 Varian Cleansing Balm Dear Me Beauty untuk Kulit Kering hingga Berjerawat
-
Gambarkan Kepribadian Ceria dan 'Ekstrovert' Lewat Aroma Parfum yang Tepat
-
3 Serum Korea Mengandung Ekstrak Beras, Bikin Kulit Cerah dan Awet Muda
-
Pilihan Hemat nan Bijak! 4 Jenis Barang yang Aman Dibeli Preloved
Terkini
-
PSSI Targetkan Timnas Indonesia Diperingkat ke-50 Dunia pada Tahun 2045 Mandatang
-
Review Gunpowder Milkshake: Ketika Aksi Bertemu dengan Seni Visual
-
Memerankan Ibu Egois di Family by Choice, Kim Hye Eun: Saya Siap Dihujat
-
Alfan Suaib Dapat Panggilan TC Timnas Indonesia, Paul Munster Beri Dukungan
-
Berbau Seksual, Lirik Lagu Tick Tack English Ver. Karya ILLIT Dikecam Penggemar