Hari Raya Idul Fitri identik dengan momen berkumpul bersama keluarga, kita yang biasanya berjauhan dengan saudara akan bertemu kembali di hari lebaran untuk menjalin tali silaturahim.
Nah, Hari Raya Idul Fitri sudah tinggal menghitung hari nih. Sudah melakukan persiapan apa saja untuk menyambut hari raya? Karena kemungkinan rumah kita akan didatangi oleh banyak tamu, tentu kita harus melakukan persiapan sebaik mungkin untuk menjamu mereka. Supaya tidak lupa, yuk disimak barang-barang yang perlu kamu siapkan untuk menyambut Hari Raya Idul Fitri.
1. Kebutuhan Dapur
Sebaiknya kita menyimpak stok makanan atau kebutuhan dapur yang lain di kulkas, sebab saat hari raya nanti kemungkinan para pedagang akan libur untuk beberapa waktu. Sedangkan kita terus membutuhkan stok makanan setiap hari untuk menyambut tamu.
Jadi, jangan lupa belanja kebutuhan dulu, ya. Beli bahan makanan yang sekiranya bisa untuk satu minggu kedepan.
2. Aneka Camilan
Tidak pantas rasanya jika kita menyambut tamu di hari raya tanpa menyediakan jajanan atau camilan, selain belanja stok makanan, jangan lupa beli camilan untuk ditaruh di ruang tamu, ya. Oh ya, siapkan toples untuk wadahnya juga.
3. Tikar
Agar momen kumpul bersama keluarga besar makin seru, siapkan tikar sebagai alas duduk. Menggelar tikar untuk tamu yang datang akan membuat tamu merasa dihargai dan betah berlama-lama di rumah.
4. Peralatan Makan
Untuk acara makan bersama saat lebaran nanti tentu kita membutuhkan peralatan makan yang banyak, yuk dibongkar lagi alat-alat makan yang disimpan di lemari, cuci, keringkan, lalu tata dengan rapi agar saat lebaran nanti sudah siap digunakan.
BACA JUGA: Fakta David Herbowo, Mantan Suami Shandy Aulia dari Keluarga Tajir Melintir
5. Mukena dan Sajadah
Untuk menyambut banyak tamu di rumah, siapkan mukena dan sajadah lebih banyak, ya. Jangan lupa juga untuk membersihkan musholla di rumah.
6. Pengharum Ruangan
Agar tamu makin merasa nyaman di rumah kita, sebaiknya beri pengharum ruangan untuk berjaga-jaga jika ada bau yang tidak sedap masuk ke dalam rumah.
7. Hampers
Selain momen berkumpul bersama keluarga, lebaran ini juga menjadi momen berbagi, lho. Bagi kamu yang ingin memberi bingkisan untuk saudara, siapkan mulai sekarang agar saat lebaran nanti bisa langsung diberikan.
Itulah 7 brang yang perlu disiapkan jelang hari raya Hari Raya Idul Fitri, selamat bersiap-siap!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
Jadwal F1 GP Arab Saudi 2025: Lando Norris Percaya Diri Raih Hasil Positif
-
Masalah Pecco Bagnaia Belum Usai, Davide Tardozzi: Hadapi Saja!
-
Sapu Bersih Kemenangan di MotoGP Qatar 2025, Strategi Marc Marquez Jitu
-
Pecco Bagnaia Sebut 2 Kesalahan di MotoGP Qatar 2025: Tak Boleh Terulang
-
Puncak Klasemen Direbut Sang Kakak Lagi, Alex Marquez Tak Sakit Hati
Artikel Terkait
-
Pengguna Layanan Transportasi Berbasis Aplikasi Meningkat Selama Momen Mudik Lebaran
-
Dari Musik Jazz hingga Hias Easter Egg: Deretan Aktivitas Seru Usai Lebaran untuk Liburan Keluarga
-
Singgung Omongan Ganjar soal Menteri Temui Jokowi, PSI: Jangan Menjalankan Politik Pecah Belah
-
Kapan Lebaran Haji 2025? Siap-siap Libur Panjang, Cek Jadwalnya di Sini
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
Lifestyle
-
Biar Makin Fresh di Weekend, Sontek 4 Outfit Lucu ala Kim Hye Yoon!
-
Anti Ribet, Ini 4 Ide Outfit Harian Cozy ala Siyoon Billlie yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Gaya Kasual Kekinian ala Choi Jungeun izna yang Menarik untuk Disontek
-
Anak Hukum tapi Stylish? 5 Look Simpel tapi Classy ala Ryu Hye Young
-
4 Look Girly Simpel ala Punpun Sutatta, Cocok Buat Hangout Bareng Bestie
Terkini
-
Review Film Warfare: Tunjukkan Perang dan Kekacauan dengan Utuh serta Jujur
-
Hidup dalam Empati, Gaya Hidup Reflektif dari Azimah: Derita Gadis Aleppo
-
Lingling Jadi Idol K-Pop Malaysia Pertama, Siap Debut Akhir Mei 2025
-
Selamat! Mark NCT Raih Trofi Ketiga Lagu 1999 di Program 'Music Core'
-
KH. Hasyim Asy'ari: Tak Banyak Tercatat, Tapi Abadi di Hati Umat