Setiap zodiak pasti memiliki kepribadian masing-masing. Menurut astrologi, ada beberapa zodiak yang sulit menjalin hubungan baru disebabkan kejadian masa lalu yang membuat mereka trauma. Mereka adalah orang-orang yang merasakan sakit akibat perpisahan dan butuh waktu yang lama untuk sembuh. Tak hanya itu, beberapa zodiak tersebut juga takut untuk mempercayai kembali untuk mengantisipasi hubungan kandas mereka terulang.
Melansir dari laman YourTango, ada beberapa zodiak yang sulit menjalin hubungan yang baru karena trauma di masa lalu mereka. Lihatlah siapa saja zodiak tersebut!
1. Scorpio
Scorpio tidak hanya misterius tetapi juga sulit didekati. Cara berpikir mereka yang sulit ditebak membuat orang lain merasa kesulitan untuk bisa terhubung dengan zodiak ini. Individu Scorpio juga memiliki masalah terkait kepercayaan dengan pasangan mereka. Trauma yang terjadi karena masa lalu membuat mereka kesulitan menjalin hubungan dengan orang baru. Bagi Scorpio kepercayaan adalah segalanya. Jadi, saat mereka bertemu dengan orang-orang yang tidak jujur, itu akan menimbulkan kebimbangan seumur hidup bagi Scorpio.
2. Cancer
Cancer selain sensitif, mereka juga sangat emosional. Cancer adalah individu berjiwa pengasuh yang membuat siapa saja yang berada di dekat mereka selalu merasa aman. Namun, bukan berarti Cancer mudah menemukan cinta sejati mereka. Rasa tidak aman yang tanda zodiak ini miliki membuat mereka sering mengalami masalah saat menjalin hubungan dengan orang lain. Hubungan Cancer di masa lalu menjadi pelajaran yang tidak akan pernah mereka ulangi seumur hidup. Cancer ingin jaminan bahwa pasangan mereka benar-benar mencintai Cancer dan tidak akan pernah berpaling.
3. Taurus
Taurus tidak egois. Taurus hanya ingin kebahagiaan mereka diutamakan oleh pasangan mereka. Bukan kebohongan yang membuat Taurus takut berakhir seperti hubungan mereka terakhir kali. Individu ini bisa saja cemburu pada hal kecil hanya karena pasangan mereka kurang memperhatikan kebahagiaan Taurus. Padahal sebenarnya Taurus sendiri tahu jika pasangan mereka pasti punya kesibukan sendiri yang tidak bisa diganggu.
4. Pisces
Trauma masa lalu yang Pisces alami membuat mereka sulit untuk membuka hati kembali. Mereka akan menetapkan batasan yang tidak akan pernah bisa dilewati oleh siapa pun. Itu karena Pisces sangat rentan dan sensitif. Individu ini tidak akan membiarkan harga diri mereka diinjak-injak lagi seperti yang terjadi pada hubungan terakhir yang mereka jalani.
Nah, itu dia beberapa zodiak yang sulit menjalin hubungan kembali keran trauma masa lalu. Apa zodiakmu salah satunya?
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
5 Ide Casual Outfit Terinspirasi dari Hwang Minhyun, Bisa Jadi Referensi!
-
7 Inspirasi OOTD Simpel ala Jung Hae In, Bisa Buat Beragam Look!
-
7 Inspirasi Gaya Sporty ala Cha Eun Woo ASTRO, Tampil Modis dan Fashionable
-
Tampil Anggun dan Elegan dengan 5 Ide Feminim Outfit ala Kim Yoo Jung
-
Biar Gak Mati Gaya, Intip 7 Ide Styling Celana Jeans ala I.N Stray Kids
Artikel Terkait
-
3 Zodiak yang Membutuhkan Ruang Sendiri dalam Hubungan, Kamu Termasuk?
-
4 Zodiak Ini Dianggap Senang Berkencan dengan Rekan Kerjanya, Setuju?
-
4 Zodiak yang Suka Menyelidiki Kehidupan Pasangannya, Jago Stalking!
-
3 Zodiak yang Selalu Menyelesaikan Pekerjaan Tepat Waktu, Ada Kamu?
-
4 Zodiak yang Dikenal Memiliki Kemampuan Daya Ingat Kuat, Scorpio Terdepan!
Lifestyle
-
Rilis di Tiongkok, Vivo Y500i Ditenagai Baterai 7200 mAh dan Isi Cepat 44W
-
Kulit Kering? 5 Rekomendasi Body Butter Shea Butter Terbaik Mulai Rp 20 Ribuan
-
4 Sunscreen Stick Vegan Andalan, Praktis untuk Reapply Tanpa Ribet
-
5 Hybrid Sunscreen SPF 50 dengan Finish Matte, Cocok untuk Kulit Berminyak!
-
4 Pelembab Korea PDRN, Regenerasi Sel Kulit Kering untuk Skin Barrier Sehat
Terkini
-
Prof. Zainal Arifin Mochtar: Menjaga Akal Sehat di Tengah Kemunduran Demokrasi
-
Novel Jangan Bercerai, Bunda: Sebuah Cermin Retak Rumah Tangga
-
Comeback BTS Cetak Sejarah! Pre-Order Album ARIRANG Tembus 4 Juta Kopi dalam Seminggu
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
Novel Le Petit Prince: Potret Kehidupan Dewasa dari Kacamata Pangeran Cilik