Vest atau rompi merupakan outer tanpa lengan yang biasanya didesain dengan kerah model V-neck. Saat ini banyak wanita yang berminat untuk menggunakan vest, terutama dari bahan rajut.
Vest dengan bahan rajut memiliki model dan desain yang beragam, sehingga dapat disesuaikan dengan gaya berpakaianmu. Nah, untuk kamu yang bingung untuk memilih vest rajut, kamu bisa mencoba beberapa rekomendasi vest rajut di bawah ini.
1. Adorable Project Sinclair Vest Rajut
Sinclair vest rajut dari Adorable Project akan membuat outfit polosmu menjadi lebih berwarna dan ceria. Vest ini memiliki gambar bunga di bagian depan yang menambah kesan menggemaskan.
Vest rajut ini memiliki warna hitam dengan garis pinggir berwarna kuning cerah di tiap sisinya. Brand asal Bandung ini memiliki kualitas vest rajut yang tidak perlu diragukan lagi. Kamu bisa mendapatkan vest ini dengan harga 185 ribu.
2. Lolliestory Marlo Knit Vest
Vest rajut dengan motif kotak-kotak ini cocok dipakai untuk kamu yang memiliki bentuk tubuh segitiga dengan ciri-ciri bagian pinggul besar dan bagian dada serta bahu yang kecil.
Vest rajut dari Lolliestory ini membuat bentuk tubuh segitiga menjadi lebih proporsional. Ada dua pilihan warna yang bisa kamu coba yaitu biru dan maroon. Vest ini dibanderol dengan harga 240 ribu.
3. Asiro Vella Knitted Vest
Vest yang satu ini hanya memiliki jahitan di bagian bahu saja dengan kedua sisinya terbelah seluruhnya. Kamu perlu mengikatkan tali yang ada di sisi kiri dan kanan vest.
Vest ini cukup unik dan cocok dipadupadankan dengan outfit polos. Vella knitted vest memiliki dua pilihan warna cool tone yang elegan dan minimalis. Kamu bisa mendapatkan vest ini dengan harga 290 ribuan.
4. Noonaku Signature Bjorka Vest
Untuk kamu yang mencari vest rajut dengan harga terjangkau, vest dari Noonaku dapat kamu jadikan pilihan. Vest ini tersedia dalam 10 warna yang cantik seperti wood, hijau sage, biru denim, lilac, abu-abu, hitam, dan milo.
Kamu bisa memilih warna sesuai selera. Saat ini tampil kekinian tidak perlu biaya mahal karena vest rajut ini hanya dibanderol dengan harga di bawah 100 ribu yaitu 90 ribuan saja.
Itulah beberapa rekomendasi vest atau rompi rajut untuk wanita yang bisa kamu pakai untuk mempercantik outfit kamu. Tunggu apa lagi? Cus, langsung checkout!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
3 Rekomendasi TWS dengan Fitur Anti Noise Terbaik, Harga Mulai 159 Ribuan!
-
4 Translucent Powder Terbaik untuk Makeup Flawless, Bebas Minyak Seharian!
-
Wajib Beli! Ini 3 Rekomendasi Cushion Lokal dengan Banyak Pilihan Shade
-
Multifungsi dan Trendy! Ini 3 Rekomendasi Totepack Brand Lokal Terbaik
-
4 Rekomendasi Tas Ransel Mini Lokal yang Kekinian, Praktis untuk Traveling!
Artikel Terkait
-
3 Rekomendasi TWS dengan Fitur Anti Noise Terbaik, Harga Mulai 159 Ribuan!
-
4 Rekomendasi Film yang Dibintangi Finn Wittrock, Terbaru Ada Don't Move
-
Penuh Intrik dan Ketegangan, 4 Film Kriminal Klasik yang Tak Lekang oleh Waktu
-
5 Rekomendasi HP Rp 5 Jutaan Terbaik November 2024, Performa Handal Fitur Lengkap
-
5 Rekomendasi HP Memori Besar RAM Jumbo di Bawah Rp 8 Jutaan Terbaik November 2024
Lifestyle
-
Terbiasa Bicara Kasar, Ini Alasan Bermain Game Memengaruhi Emosi Gamers
-
3 Rekomendasi Masker Jelly Lokal untuk Meredakan Kulit Kemerahan
-
Lagi Viral! 4 Rekomendasi Jelly Blush yang Wajib Kamu Coba
-
3 Rekomendasi TWS dengan Fitur Anti Noise Terbaik, Harga Mulai 159 Ribuan!
-
Orang yang Tepat di Waktu yang Salah Cuma Mitos, Stop Nyalahin Keadaan!
Terkini
-
4 Rekomendasi Film Komedi Korea yang Wajib Ditonton, Dijamin Ngakak!
-
3 Film India Dibintangi Raashi Khanna Tayang 2024, Ada The Sabarmati Report
-
Kedatangan Ole Romeny ke Timnas Indonesia, Solusi Kebuntuan Lini Depan?
-
Genjot Fisik Pemain, Persib Bandung Pasang Target Tinggi Lawan Borneo FC
-
5 Rekomendasi Film Adaptasi Game, dari Aksi Seru hingga Horor Mendebarkan