Bagi penggemar drama Korea, nama aktris Park Min Young pastinya sudah tidak asing. Park Min Young kerap tampil dalam berbagai drama Korea populer seperti What's Wrong with Secretary Kim, Forecasting Love and Weather, dan masih banyak lagi.
Selain berbakat dalam akting, Park Min Young juga dikenal karena visual serta look make up-nya yang flawless. Tak jarang ide make up ala Park Min Young kerap jadi inspirasi terutama para penggemar. Yuk intip beberapa inspirasi make up Korean look ala Park Min Young di bawah ini.
1. Tonjolkan Eye Look dengan Eyeshadow Cokelat dan Glitter. Manis Banget!
Inspirasi make up ala Park Min Young kali ini menonjolkan eye look dengan eyeshadow cokelat. Eyeshadow cokelat tampak diaplikasikan pada kelopak mata bawah hingga ujung mata. Tak lupa penambahan glitter membuat look make up ala Park Min Young ini terlihat glamour.
Agar tidak tampak pucat, Park Min Young juga menggunakan blush on pink dan lipstik orange red.
2. Blush On Peach dan Lipstik Nude. Cocok untuk Warm Undertone!
Selain eyeshadow, blush on menjadi item make up yang penting untuk menghasilkan look flawless dan on point. Kali ini Park Min Young tampil cerah dengan perpaduan warna make up yang soft.
Untuk perona pipi, Park Min Young menggunakan blush on peach. Sementara untuk riasan bibirnya, lipstik nude bisa jadi pilihan untuk menghasilkan look make up yang natural.
3. Tetap On Point dengan Blush On Pink dan Lipstik Pink. Bisa untuk Daily!
Inspirasi make up ala Park Min Young satu ini cocok untuk daily make up karena terlihat natural namun tetap fresh. Untuk mendapatkan look ini, kamu bisa menggunakan make up minimalis, lho.
Terinspirasi dari ide make up ala Park Min Young, cukup gunakan blush on pink dan lipstik pink. Lipstik dengan hasil akhir sedikit mengkilap bisa menciptakan tampilan wajah natural namun tetap ffresh. Nah, itu tadi beberapa inspirasi make up flawless ala Park Min Young. Yuk coba!
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS.
Baca Juga
-
5 Ide Casual Outfit Terinspirasi dari Hwang Minhyun, Bisa Jadi Referensi!
-
7 Inspirasi OOTD Simpel ala Jung Hae In, Bisa Buat Beragam Look!
-
7 Inspirasi Gaya Sporty ala Cha Eun Woo ASTRO, Tampil Modis dan Fashionable
-
Tampil Anggun dan Elegan dengan 5 Ide Feminim Outfit ala Kim Yoo Jung
-
Biar Gak Mati Gaya, Intip 7 Ide Styling Celana Jeans ala I.N Stray Kids
Artikel Terkait
-
Tak Sekadar Tontonan, Ternyata Penulis Bisa Banyak Belajar dari Drama Korea
-
Drama Baru JTBC, The Art of Negotiation Rilis Poster Terbaru Lee Je Hoon
-
Dibintangi Xiumin EXO dan Exy WJSN, Drama Heo's Diner Ungkap Tanggal Tayang
-
Dibintangi Lee Dong Wook, Drama The Divorce Insurance Umumkan Jadwal Tayang
-
Jadi Nation's Dad, Sung Dong Il Jadi Ayah Lee Jun Ho di 'Typhoon Company'
Lifestyle
-
Microcredentials vs Sertifikat Online, Mana Menjanjikan di Dunia Kerja?
-
4 Serum dengan Tranexamic Acid untuk Warna Kulit Lebih Merata, Wajib Coba!
-
5 Tinted Lip Balm untuk Cover Bibir Hitam, Semua di Bawah Rp100 Ribu!
-
6 Dilema Anak Bungsu: Antara Ekspektasi Keluarga dan Cita-Cita Pribadi
-
4 Padu Padan Outfit Minimalis dari Jinyoung B1A4, Sederhana tapi Menawan!
Terkini
-
7 Karakter Penting dalam Drama China Blossom, Siapa Favoritmu?
-
Tak Sekadar Tontonan, Ternyata Penulis Bisa Banyak Belajar dari Drama Korea
-
Rinov/Pitha Comeback di Kejuaraan Asia 2025, Kembali Jadi Ganda Campuran Permanen?
-
Buku She and Her Cat:Ketika Seekor Kucing Menceritakan Kehidupan Pemiliknya
-
Madura United Dianggap Tim yang Berbahaya, Persib Bandung Ketar-ketir?