Microsoft Excel merupakan salah satu aplikasi yang sangat populer dan juga sangat cocok untuk jenis dokumen kalkulasi. Di dalam Excel, telah tersedia rumus semua jenis penghitungan sehingga bisa lebih mempermudah dalam proses penghitungan secara otomatis.
Microsoft Excel kini sangat menunjang berbagai pekerjaan kantoran maupun hanya sekedar kebutuhan pribadi semata, terlebih sangat mudah digunakan untuk menghitung nilai rata-rata pada suatu dokumen yang dibuat.
Namun, tidak banyak yang tahu kalau menghitung rata-rata di Excel ternyata memiliki lebih dari 1 cara. Bagi kamu yang penasaran, berikut setidaknya ada tiga cara untuk menghitung rata-rata di Excel yang bisa kamu coba agar pekerjaan kamu bisa lebih cepat selesai.
1. Apabila kamu ingin menghitung nilai rata-rata dengan mengetik angka secara langsung tanpa melibatkan sel-sel yang lain, cobalah gunakan rumus syntax, yakni =AVERAGE(number1, [number2],…). Setelah kamu melakukan itu, selanjutnya klik ENTER, maka hasil rata-rata pun akan langsung bisa kamu lihat.
2. Cara kedua, apabila kamu ingin menghitung nilai rata-rata dengan melibatkan data-data di sel, maka cara ini sangat cocok untuk digunakan karena praktis dan juga memang prosesnya yang cepat. Contoh misalnya kita ambil data mulai dari B2 sampai B7, ketik =AVERAGE((B2:B7) kemudian Enter, jangan lupa untuk menyesuaikan kolom mana saja yang ingin kamu cari nilai rata-ratanya.
3. Apabila kamu ingin mencari rata-rata pada suatu nilai dengan kriteria yang spesifik, maka rumus AVERAGEIF menjadi jawabannya. Misalnya kita ambil contoh pada kasus di bawah ini dari penjualan mangga.
- Buah (Mangga, Jambu, Melon, Mangga, Melon, Nanas, Jambu, Apel, Jambu, Mangga, Apel, Nanas).
- Harga (80, 78, 34, 100, 50, 99, 89, 57, 90, 89, 66, 89).
Sebagai catatan, contoh kasus di atas disajikan dalam bentuk kolom pada saat berada di tampilan Microsoft Excel.
Pada saat menghitung nilai rata-ratanya, gunakanlah rumus =AVERAGEIF(range,criteria,[average_range]) isi kolom range dengan sel BUAH dan isi kolom criteria dengan tulisan ‘mangga’ dan isi kolom [average_range] sel HARGA, selanjutnya klik Enter maka akan muncul rata-ratanya.
Nah, itulah setidaknya ada tiga cara yang bisa kamu lakukan untuk menghitung nilai-nilai rata-rata di Microsoft Excel. Kira-kira bagaimana tanggapan kamu, apakah ada cara lain untuk menghitung nilai rata-rata di Excel?
Baca Juga
-
Estafet Jokowi ke Prabowo, Bisakah Menciptakan Rekrutmen Kerja yang Adil?
-
6 Alasan Kenapa Banyak Orang Lebih Memilih WhatsApp Dibanding yang Lain
-
6 Pengaturan di Windows yang Dapat Memaksimalkan Masa Pakai Baterai Laptop
-
7 Fitur Keamanan Android yang Bisa Lindungi Data Pribadi Kamu
-
4 Trik Tingkatkan Kualitas Audio di Laptop Windows
Artikel Terkait
-
Jangan Lakukan Hal Ini Saat Bersihkan Kulkas
-
Isi Saldo OVO Gak Pake Ribet? Begini Caranya Top Up via Mandiri dan BCA
-
Ini Cara Tarik Tunai Saldo DANA di Alfamart Gratis Biaya Admin!
-
Tips Sukses Manajement waktu Antara Kuliah dan Kerja ala Maudy Ayunda
-
Tanpa PC! Ini Cara Pindahkan Data WhatsApp ke Sesama HP Android
Lifestyle
-
3 Acne Spot Gel Ampuh Meredakan Jerawat Mendem dengan Cepat, Ada Favoritmu?
-
3 Varian Serum dari Hada Labo, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Atasi Penuaan
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
Terkini
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua