Microsoft Excel merupakan salah satu aplikasi yang sangat populer dan juga sangat cocok untuk jenis dokumen kalkulasi. Di dalam Excel, telah tersedia rumus semua jenis penghitungan sehingga bisa lebih mempermudah dalam proses penghitungan secara otomatis.
Microsoft Excel kini sangat menunjang berbagai pekerjaan kantoran maupun hanya sekedar kebutuhan pribadi semata, terlebih sangat mudah digunakan untuk menghitung nilai rata-rata pada suatu dokumen yang dibuat.
Namun, tidak banyak yang tahu kalau menghitung rata-rata di Excel ternyata memiliki lebih dari 1 cara. Bagi kamu yang penasaran, berikut setidaknya ada tiga cara untuk menghitung rata-rata di Excel yang bisa kamu coba agar pekerjaan kamu bisa lebih cepat selesai.
1. Apabila kamu ingin menghitung nilai rata-rata dengan mengetik angka secara langsung tanpa melibatkan sel-sel yang lain, cobalah gunakan rumus syntax, yakni =AVERAGE(number1, [number2],…). Setelah kamu melakukan itu, selanjutnya klik ENTER, maka hasil rata-rata pun akan langsung bisa kamu lihat.
2. Cara kedua, apabila kamu ingin menghitung nilai rata-rata dengan melibatkan data-data di sel, maka cara ini sangat cocok untuk digunakan karena praktis dan juga memang prosesnya yang cepat. Contoh misalnya kita ambil data mulai dari B2 sampai B7, ketik =AVERAGE((B2:B7) kemudian Enter, jangan lupa untuk menyesuaikan kolom mana saja yang ingin kamu cari nilai rata-ratanya.
3. Apabila kamu ingin mencari rata-rata pada suatu nilai dengan kriteria yang spesifik, maka rumus AVERAGEIF menjadi jawabannya. Misalnya kita ambil contoh pada kasus di bawah ini dari penjualan mangga.
- Buah (Mangga, Jambu, Melon, Mangga, Melon, Nanas, Jambu, Apel, Jambu, Mangga, Apel, Nanas).
- Harga (80, 78, 34, 100, 50, 99, 89, 57, 90, 89, 66, 89).
Sebagai catatan, contoh kasus di atas disajikan dalam bentuk kolom pada saat berada di tampilan Microsoft Excel.
Pada saat menghitung nilai rata-ratanya, gunakanlah rumus =AVERAGEIF(range,criteria,[average_range]) isi kolom range dengan sel BUAH dan isi kolom criteria dengan tulisan ‘mangga’ dan isi kolom [average_range] sel HARGA, selanjutnya klik Enter maka akan muncul rata-ratanya.
Nah, itulah setidaknya ada tiga cara yang bisa kamu lakukan untuk menghitung nilai-nilai rata-rata di Microsoft Excel. Kira-kira bagaimana tanggapan kamu, apakah ada cara lain untuk menghitung nilai rata-rata di Excel?
Baca Juga
-
Gagasan Pendidikan Ki Hajar Dewantara, Perlunya Akses Pendidikan Merata
-
Hari Raya Idul Fitri, Memaknai Lebaran dalam Kebersamaan dan Keberagaman
-
Lebaran dan Media Sosial, Medium Silaturahmi di Era Digital
-
Ketupat Lebaran: Ikon Kuliner yang Tak Lekang oleh Waktu
-
Dari Ruang Kelas ke Panggung Politik: Peran Taman Siswa dalam Membentuk Identitas Bangsa
Artikel Terkait
-
Kumpulan Link DANA Kaget Terbaru, Buruan Klaim Malam Ini Sebelum Kehabisan!
-
Cara Cepat Klaim Saldo Gratis DANA Kaget 19 April 2025, Waspada Link Palsu!
-
100% Ampuh! Simak Tips Pakai Parfum Murah Agar Wangi Tahan Lama Seharian
-
Akhir Pekan Ceria, Buruan Rebut Saldo Gratis DANA Kaget Hari Sabtu 19 April 2025
-
Link DANA Kaget Aktif 19 April 2025, Buruan Klaim Sebelum Terlambat!
Lifestyle
-
Biar Makin Fresh di Weekend, Sontek 4 Outfit Lucu ala Kim Hye Yoon!
-
Anti Ribet, Ini 4 Ide Outfit Harian Cozy ala Siyoon Billlie yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Gaya Kasual Kekinian ala Choi Jungeun izna yang Menarik untuk Disontek
-
Anak Hukum tapi Stylish? 5 Look Simpel tapi Classy ala Ryu Hye Young
-
4 Look Girly Simpel ala Punpun Sutatta, Cocok Buat Hangout Bareng Bestie
Terkini
-
Asnawi Mangkualam Perkuat ASEAN All Stars, Erick Thohir Singgung Kluivert
-
Cinta dalam Balutan Hanbok, 4 Upcoming Drama Historical-Romance Tahun 2025
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Stray Kids Raih Sertifikasi Gold Keempat di Prancis Lewat Album HOP
-
Ulasan Novel 1984: Distopia yang Semakin Relevan di Dunia Modern