Kulit yang sehat dan tampak awet muda butuh perawatan yang tepat, salah satunya dengan toner yang mengandung collagen.
Kandungan ini dikenal dapat membantu menjaga kelembapan, meningkatkan elastisitas, dan membuat kulit tampak lebih segar.
Kalau kamu ingin mencoba toner kolagen untuk skincare routine-mu, berikut beberapa rekomendasi yang bisa jadi pilihan!
1. Bloomka 9X Collagen Toner
Toner ini mengandung 9 jenis collagen yang bekerja untuk meningkatkan elastisitas kulit. Diperkaya dengan hyaluronic acid dan ekstrak tumbuhan, produk ini juga membantu menjaga kelembapan sekaligus menenangkan kulit yang kering atau iritasi.
Teksturnya ringan dan mudah meresap, sehingga nyaman digunakan dalam rutinitas skincare pagi maupun malam.
Untuk kamu yang punya kulit kering atau kombinasi, toner ini bisa jadi pilihan karena memberikan hidrasi yang cukup tanpa lengket. Selain itu, kandungan collagen di dalamnya membantu membuat kulit terasa lebih kenyal dan tampak lebih sehat.
Harga: Rp105.000 (100 ml)
2. Avoskin Your Skin Bae Toner Marine Collagen 5%
Toner dari Avoskin ini mengandung 5 persen marine collagen yang bermanfaat untuk meningkatkan elastisitas kulit dan mengurangi tanda-tanda penuaan.
Ada juga tambahan Hyacross 2 persen dan galactomyces yang bekerja untuk menutrisi dan menjaga skin barrier tetap sehat. Kombinasi ini membuat toner ini cocok untuk kulit yang mulai menunjukkan tanda-tanda penuaan dini.
Teksturnya cair dengan sedikit efek melembapkan, sehingga bisa digunakan oleh berbagai jenis kulit, termasuk yang berminyak.
Harga: Rp149.000 (100 ml)
3. Real White Niacinamide Collagen Brightening Face Toner
Toner ini menggabungkan manfaat niacinamide, kolagen, dan vitamin C untuk memberikan efek brightening sekaligus melembapkan.
Collagen di dalamnya membantu menjaga struktur kulit tetap elastis, sementara niacinamide bekerja untuk meratakan warna kulit dan mengurangi kemerahan.
Bagi kamu yang ingin kulit lebih cerah tetapi tetap terhidrasi dengan baik, toner ini bisa menjadi pilihan. Kandungan witch hazel di dalamnya juga membantu menenangkan kulit dan mengontrol produksi minyak, sehingga cocok untuk berbagai jenis kulit, termasuk kombinasi dan berminyak.
Harga: Rp55.000 (100 ml)
Nah, itulah tiga pilihan toner dengan kandungan collagen yang bisa membantu kulit tetap lembap dan tampak awet muda. Semoga rekomendasi ini membantumu menemukan toner yang sesuai dengan kebutuhan kulitmu!
CEK BERITA DAN ARTIKEL LAINNYA DI GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Ketika Pekerjaan Sulit Dicari, tapi Janji Politik Mudah Diberi
-
Review Novel 'Kotak Pandora': Saat Hidup Hanya soal Bertahan
-
Review Novel 'Totto-chan': Bukan Sekolah Biasa, Tapi Rumah Kedua Anak-anak
-
Benarkah 'Kerja Apa Aja yang Penting Halal' Tak Lagi Relevan?
-
Review Novel 'Jane Eyre': Ketika Perempuan Bicara soal Harga Diri
Artikel Terkait
-
3 Pilihan Toner dengan Ekstrak Oat, Solusi Kulit Kering dan Mudah Iritasi
-
4 Hydrating Toner yang Bisa Jadi Face Mist, Kulit Lembap Sepanjang Hari!
-
3 Pilihan Toner Buah yang Mencerahkan dan Melembapkan Sekaligus, Bye Kusam!
-
3 Two Way Cake Lokal Terbaik untuk Kulit Kering, Anti Crack dan Cakey!
-
4 Hydrating Primer dengan Skincare Benefit, Makeup Makin Flawless!
Lifestyle
-
Rilis di Tiongkok, Vivo Y500i Ditenagai Baterai 7200 mAh dan Isi Cepat 44W
-
Kulit Kering? 5 Rekomendasi Body Butter Shea Butter Terbaik Mulai Rp 20 Ribuan
-
4 Sunscreen Stick Vegan Andalan, Praktis untuk Reapply Tanpa Ribet
-
5 Hybrid Sunscreen SPF 50 dengan Finish Matte, Cocok untuk Kulit Berminyak!
-
4 Pelembab Korea PDRN, Regenerasi Sel Kulit Kering untuk Skin Barrier Sehat
Terkini
-
Bukan Sekadar Hiburan, Pop Culture Juga Mekanisme Bertahan Hidup Manusia Modern di Era Digital
-
Prof. Zainal Arifin Mochtar: Menjaga Akal Sehat di Tengah Kemunduran Demokrasi
-
Novel Jangan Bercerai, Bunda: Sebuah Cermin Retak Rumah Tangga
-
Comeback BTS Cetak Sejarah! Pre-Order Album ARIRANG Tembus 4 Juta Kopi dalam Seminggu
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?