Melansir dari laman Pinkvilla, stasiun penyiaran terbaru, ENA merilis poster teaser pertama untuk drama ruang sidang mendatang yang dibintangi oleh Park Eun Bin. Dalam drama ini Park Eun Bin bahkan berubah menjadi orang yang berharga dan menyenangkan
Pada tanggal 27 Mei, drama mendatang “Extraordinary Attorney Woo” yang akan ditayangkan untuk pertama kalinya di saluran ENA pada bulan Juni, merilis poster teaser yang menggugah rasa ingin tahu tentang dunia Woo Young Woo (Park Eun Bin) yang aneh dan penuh semarak.
“Extraordinary Attorney Woo” telah dijadwalkan tayang pada bulan Juni dan juga akan dirilis di Netflix.
Poster teaser yang diresmikan pada hari ini meningkatkan ekspektasi untuk karakter Woo Young Woo yang akan diperankan oleh Park Eun Bin. Woo Young Woo dengan wajah penasaran dan mata berbinar. Di sekelilingnya terdapat ikan paus dan gimbap (gulungan rumput laut Korea) favorit Woo Young Woo tengah berenang-renang.
Tidak peduli apa yang pemirsa bayangkan, wajah bahagia Young Woo bahkan membuat penonton tersenyum. Secara khusus, ungkapan “Tidak ada omong kosong dan kejujuran” membuat karakter Woo Young Woo semakin membuat penasaran.
Ini adalah kata-kata penyemangat dari ayahnya kepada Woo Young Woo, yang mengambil langkah pertamanya ke masyarakat, dan ini juga merupakan misi pertama yang dia hadapi sebagai pengacara baru ketika dia melihat dunia dari sudut pandang yang sedikit berbeda.
Dunia yang alami bagi orang-orang tidak dikenal dan sulit baginya. Penggemar bahkan bertanya-tanya bagaimana periode pertumbuhan Woo Young Woo, yang mengatasi keterbatasan dengan caranya sendiri dan memecahkan masalah dengan melihat kasus dari perspektif baru.
Woo Young Woo memiliki kenangan yang bila sekali dilihat, tidak akan pernah terlupakan. Dia dikenal karena otaknya yang brilian dan menjadi pengacara magang di sebuah firma hukum besar, tetapi keterampilan sosial dan empatinya kurang.
Sebelumnya Park Eun Bin telah dicintai oleh publik karena transformasi memukaunya seperti dalam drama “The King's Affection”, “Do you like Brahms?”, “Stove League”, dan “Age of Youth”. Dan kini penggemar juga menantikan bagaimana Park Eun Bin akan menggambarkan dunia Woo Young Woo dalam drama “Extraordinary Attorney Woo” ini.
Baca Juga
-
Suara.com Harus Terus Terbaca hingga Pelosok Nusantara
-
Berkat Suara.com dan Yoursay, Kini Mencari serta Berbagi Informasi Tak Sulit Lagi
-
3 Tips Menghemat saat Bekerja, Pengeluaran Jadi Gak Membengkak
-
Perlu Dicoba! Ini 4 Cara Memulai Usaha Jus Buah supaya Laris
-
3 Cara Jualan Makanan Secara Online, Dijamin Banyak Untungnya!
Artikel Terkait
-
Rayakan Ulang Tahun ke-42, Ini 5 Drama Xu Hai Qiao yang Tayang di WeTV
-
Band Mido and Falasol Dipastikan Isi OST Resident Playbook Setelah 4 Tahun
-
5 Short Drama China yang Dibintangi Jin Mei Chen, Beragam Genre!
-
Park Bo Young Ambil Peran Ganda dalam Drama Baru, Visualnya Bikin Pangling
-
4 Drama Korea dengan Latar Restoran, Bikin Ngiler dan Baper Sekaligus!
Entertainment
-
Rayakan Ulang Tahun ke-42, Ini 5 Drama Xu Hai Qiao yang Tayang di WeTV
-
3 Karakter Akan Bersinar di Anime Solo Leveling Season 3, Ada Favoritmu?
-
Film The Roses Pertemukan Benedict Cumberbatch dengan Olivia Colman
-
D-4 Comeback, 3 Poin Penting yang Wajib Kamu Nantikan di Album Solo Kai EXO
-
Segera Comeback, BIGHIT Rilis Daftar Tujuh Lagu untuk Album Echo dari Jin BTS
Terkini
-
Di Antara Luka dan Pulih: Lika-Liku Luka, Sebuah Perjalanan Menjadi Manusia
-
Dari Chic sampai Edgy, Intip 4 Daily Outfit Seonghwa ATEEZ Buat Ide Gayamu!
-
Film Home Sweet Home: Rebirth, Benturan Antara Dunia Nyata dan Supranatural
-
Ulasan Novel Love, Mom: Surat Berisi Teka Teki Meninggalnya Sang Ibu
-
Simpel dan Elegan! Begini 4 Gaya Harian Soft Classy ala Kim Ji-yoon