Pada Rabu (28/9/2022), Soompi melaporkan bahwa Billboard telah merilis chart Album Dunia terbaru untuk minggu ini!
Seperti yang diketahui, Billboard selama ini telah dikenal sebagai salah satu media yang rutin memberikan update chart yang menjadi tolak ukur kesuksean para musisi dunia.
Beberapa musisi K-pop seperti NCT 127, TWICE, BTS, ENHYPEN, SEVENTEEN, BLACKPINK, NewJeans, dan ITZY telah berhasil puncaki peringkat teratas chart Album Dunia Billboard pada minggu ini.
Chart Album Dunia Billboard sendiri adalah chart yang memberikan peringkat jajaran album paling populer di seluruh dunia.
Album studio baru NCT 127 yang berjudul “2 Baddies” memulai debutnya dengan menempati peringkat No. 1 pada minggu ini.
Selain itu, “2 Baddies” juga menjadi album kedua NCT 127 yang sukses menembus Top 3 di chart Billboard 200, serta menyapu peringkat No. 2 di chart Penjualan Album Teratas Billboard, chart Penjualan Album Terpopuler Billboard, dan juga chart Album Independen Billboard. Sementara itu, NCT 127 juga masuk kembali ke chart Billboard Artist 100 minggu ini, menempati peringkat No. 3.
Setelah tiga minggu berturut-turut menempati peringkat No. 1, mini album terbaru TWICE “BETWEEN 1&2” turun ke peringkar No. 2 pada chart Album Dunia minggu ini.
Album antologi BTS “Proof” berhasil mempertahankan posisinya di peringkat No. 3 selama 15 minggu berturut-turut pada chart Album Dunia Biilboard, dan mini album 2017 mereka “Love Yourself: Her” juga masuk kembali ke chart Album Dunia Billboard minggu ini, menempati peringkat di No. 15.
Sementara itu, mini album terbaru ENHYPEN “ MANIFESTO : DAY 1 ” tetap kuat di peringkat No. 6 di chart Album Dunia Billboard pada minggu ini.
Album “SECTOR 17“ SEVENTEEN yang merupakan versi repackage dari album studio keempat mereka, “Face the Sun” sukses menempati peringkat No. 7, sementara album “Face the Sun” sendiri naik kembali ke peringkat No. 11 di chart Album Dunia Billboard minggu ini.
Terakhir, "THE ALBUM" milik BLACKPINK naik kembali ke peringkat No. 12 di chart Album Dunia Billboard minggu ini, diikuti oleh mini album NewJeans "New Jeans" di peringkat No. 13 dan “CHECKMATE” ITZY di peringkat No. 14.
Selamat untuk semua musisi K-pop yang telah berhasil puncaki peringkat teratas chart Album Dunia Billboard pada minggu ini!
Baca Juga
-
Sinopsis Film Kingdom of the Planet of the Apes, Tayang 10 Mei 2024
-
Resmi Berkencan dengan IU, Lee Jong Suk Tulis Surat Mengharukan untuk Fans
-
Daftar Pemenang KBS Drama Awards 2022, Ada Lee Seung Gi dan Joo Sang Wook!
-
Keren! BTS Masuk Daftar Musisi yang Banyak Pecahkan Rekor Tahun 2022
-
Keren! Belum Resmi Rilis Album Solo, Jimin BTS Kembali Memecahkan Rekor Ini
Artikel Terkait
-
Mengulik Lirik It's Complicated, Karya Terbaru Yesung soal Rumitnya Perasaan saat Bertemu Orang Baru
-
Idealis Tak Melulu Buruk, Evan Loss Buktikan Lewat Viralnya Full Senyum Sayang
-
Fyegoodgurl Merilis EP 'Hypnosis', Hadirkan Nuansa R&B Pop dan Kolaborasi Apik
-
Dituntut Selalu Sempurna, Rose BLACKPINK Ungkap Sulitnya Jadi Idol K-Pop
-
Viral dari Full Senyum Sayang, Evan Loss Kini Bakal Tampil di Layar Lebar
Entertainment
-
Layak Dinanti, Intip Trailer dan Jadwal Rilis One Hundred Years of Solitude
-
Squid Game 2 Rilis Teaser dan Poster, Ungkap Alasan Gi Hun Kembali ke Game
-
Epik! Stray Kids Gandeng Tablo di Album Spesial 'SKZHOP HIPTAPE - HOP'
-
Umumkan Hiatus, Manga Spy x Family Bakal Rilis Kembali pada 23 Desember
-
Sisa 2 Episode, 4 Pertanyaan yang Harus Terjawab di Ending Family by Choice
Terkini
-
Program vs Popularitas: Menyongsong Pemilu dengan Pemilih yang Lebih Bijak
-
Mengurai Jerat Hoaks di Panggung Pemilu: Strategi Licik yang Masih Laku
-
Kreativitas Akademik Terkubur Demi Jalan Pintas Lewat Plagiarisme, Ironis!
-
3 Serum Lokal yang Mengandung Oat, Ampuh Redakan Peradangan Akibat Jerawat
-
Melihat Peran Ibu dari Sisi Lain Melalui Buku 'Sudahkah Mengenal Ibu?'