Ramainya perbincangan mengenai Denise Chariesta yang membeberkan aib perselingkuhannya dengan RD membuat sejumlah nama terseret. Salah satunya yakni komika Kukuh Adi yang belum lama ini jadi sorotan publik.
Hal ini karena video lawas obrolan Kukuh Adi yang berhasil skakmat Denise Chariesta viral kembali. Video tersebut diunggah oleh salah satu akun gosip.
Dalam video itu, Kukuh Adi sukses membungkam Denise Chariesta sampai dibikin kesal. Topik obrolan yang menjadi sorotan yakni Kukuh mengaku tak mengenal Denise Chariesta.
Ia bahkan mengatakan dirinya serta kru podcast tidak ada yang naksir dengan Denise. Lalu siapa sebenarnya sosok komika Kukuh Adi ini?
Latar Belakang
Komika ini memiliki nama lengkap Kukuh Adi Danisworo. Ia lahir pada tanggal 17 Oktober 1988.
Jika di dunia hiburan Kukuh dikenal sebagai komika yang kocak sekaligus menyebalkan dalam lawakannya. Namun, dalam kehidupan di luar panggung Kukuh adalah sosok yang cerdas dalam sisi akademik.
Ia menamatkan gelar sarjana jurusan komputer di BINUS pada tahun 2012. Ia melanjutkan S2 Adminitrasi Bisnis dan Manajemen di Universitas Aberdeen, Skotlandia dan lulus tahun 2016.
Awal Karir
Kukuh mulai terjun ke dunia stand up comedy pada tahun 2011 lalu. Perjalanan masuk di dunia stand up sebenarnya sudah ia tekuni sejak di bangku SMA mengikuti komunitas Stand Up Indo Bogor pada tahun 2012.
Pada tahun yang sama, Kukuh bersama dengan Adriano Qalbi, Mohammed Kamga, dan Pangeran Siahaan membentuk kelompok We Are Not Alright. Kelompok ini membahas mengenai isu sosial.
BACA JUGA: Pinkan Mambo Sewot dengan Wejangan Dita Meichan Soal Maia Estianty, Pinkan: Sama Kamu Dapet Baiknya
Mulai Dikenal Publik
Kukuh mulai terkenal sejak bergabung dengan Komtung TV sesuai arahan Daned Gustama pada tahun 2014. Salah satu program Komtung TV yang terkenal yakni Minta Digampar.
Program ini sukse melambungkan nama Kukuh Adi. Programnya fokus terkait masalah sosial kehidupan sehari-hari dimana ia akan mengkritik pembuat masalah.
Denise Chariesta jadi salah satu bintang tamu yang pernah hadir diprogram Minta Digampar.
Ikut Stand Up Comedy Indonesia
Kukuh mengembangkan karir komikanya dengan mengikuti Stand Up Comedy Indonesia pada tahun 2022. Namun, Kukuh kurang beruntung dalam ajang pencarian bakat ini.
Ia harus tersingkir setelah tampil dua kali di babak Show dari SUCI X.
Tetap di Dunia Stand Up Comedy
Meskipun gagal jadi SUCI X Kukuh tetap melanjutkan karir di dunia stand up comedy. Kini, ia bergabung dengan Trusty Comedy.
Kukuh masih mempertahankan penampilannya stand up dengan materi absurd dan gaya randomnya yang khas.
Baca Juga
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
Artikel Terkait
-
Komika Akbar Guritno Dianiaya Penonton Stand Up Comedy, Pelaku Dilaporkan ke Polrestabes Surabaya
-
Eiliminasi Comic 8 Revolution Makin Sengit, Bocil Harus Tersingkir
-
Penampilan Komika Beken Tanah Air Juga Jadi Suguhan Utama Joyland 2024
-
Pakai Piyama Saat Ibadah di Vatikan, Penampilan Denise Chariesta Tuai Kritik Menohok
-
Lirik Lagu Petrikor Hifdzi Khoir: Kisah Cinta dari PDKT Hingga Pelaminan
Entertainment
-
Byeon Woo Seok Nyanyikan Sudden Shower di MAMA 2024, Ryu Sun Jae Jadi Nyata
-
3 Drama Korea yang Dibintangi Lim Ji Yeon di Netflix, Terbaru Ada The Tale of Lady Ok
-
Review Ticket to Paradise: Film Hollywood yang Syuting di Bali
-
Sinopsis Film Death Whisperer 2, Aksi Nadech Kugimiya Memburu Roh Jahat
-
Review Film The Twisters 2024: Perburuan Badai yang Mendebarkan
Terkini
-
Pep Guardiola Bertahan di Etihad, Pelatih Anyar Man United Merasa Terancam?
-
Ulasan Novel Under the Influence Karya Kimberly Brown, Kisah Cinta dan Kesempatan Kedua
-
Ulasan Novel Binding 13, Kisah Cinta yang Perlahan Terungkap
-
Shin Tae-yong Panggil Trio Belanda ke AFF Cup 2024, Akankah Klub Pemain Berikan Izin?
-
Maarten Paes Absen di Piala AFF 2024, Saatnya Cahya Supriadi Unjuk Gigi?