Foto unggahan Putri Anne di samping Pohon Natal mendapatkan hujatan dari netizen yang dituding ikut merayakan Natal. Bahkan saat Putri Anne menghadiri perayaan Natal keluarganya pun tak luput dari hujatan netizen.
"Eh kok ikut merayakan natal (emoji ketawa) ku kira dia muslim.. Eh gimana sich (emoji ketawa)" komentar netizen.
"Paling sbnrya dia pngn balik lgi ke agama nya yg dulu.....dia msuk islam tu kn krn tkt gk jdi di nikahin arya," hujatan netizen lainnya.
BACA JUGA: Akhirnya, Arya Saloka Mengungkapkan Hubungannya dengan Amanda Manopo
Tak ingin ada kesalahpahaman soal fotonya di samping pohon Natal serta kehadirannya dalam perayaan Natal keluarga, Putri Anne buka suara. Istri Arya Saloka ini menjelaskan bahwa dirinya tidak merayakan Natal.
Ia bagi-bagi angpao hanya untuk iseng saja sebab kakek dari Ibrahim sang putra berdarah Chinese serta kelurga lainnya.
"Kita nggak merayakan gais. Bagi-baagi angpao hanya untuk iseng saja. Karena, ngkongnya Ibrahim chinese daan juga om-omnya Ibrahim. Saya dan Arya sudah tidak merayakan perayaan apapun, kecuali Lebaran," ungkap Putri Anne dikutip Yoursay.id dari unggahan Instagram @tokek_dramaqueen, Senin (26/12/2022).
Artis sinetron tersebut membeberkan bahwa keluarga mereka menganut beragam agama. Hal itu semata dilakukan hanya untuk saling menghormati.
"Kami campur aduk dan saling menghormati agama dan kepercayaan masing2. Begitu jg dengan teman2 saya yg chinese dan beragama non Islam, kita sama2 respect," bebernya.
BACA JUGA: Foto Mesra Peluk Rizky Billar, Tangan Lesty Kejora Jadi Sorotan Netizen: Serem Gitu
Lebih lanjut, ibu satu anak itu menegaskan kalau teman-teman dan saudaranya yang non muslim tidak memaksa mereka untuk mengucapkan selamat Natal.
"Buat teman2 atau sodara yang non muslim. Selalu kami sertakan doa, "sehat selalu ya' dan mereka jg tidak mengharuskan kami mengucapkan. Karena mmg garusnya seperti itu, tidak merayakan." tegas Putri Anne.
Wanita yang mualaf saat menikah dengan Arya Saloka ini memastikan meski tidak mengucapkan selamat Natal tetapi rasa sayangnya terhadap teman dan saudaranya tidak seiman tak akan berkurang sedikitpun.
"Nggak akan berkurang rasa sayang kami ke teman2 ataupun saudara tidak seiman. Traktir bisa kapa aja wakakakka," timpalnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Pengepungan di Bukit Duri: Potret Luka Sosial di Balik Layar Sinema
-
Nilai Tukar Rupiah Anjlok, Laba Menyusut: Suara Hati Pengusaha Indonesia
-
Ondrej Kudela Antar Persija Jakarta Teguk Kemenangan, Persik Kediri Makin Terpuruk
-
Review Anime Bofuri, Main Game VRMMORPG yang Jauh dari Kata Serius
-
Jawaban Ryan Coogler Soal Peluang Sekuel Film Sinners
Artikel Terkait
-
Soroti Gugatan Cerai Arya Saloka, Feni Rose Kaget Putri Anne Masih Berstatus Istri Sang Aktor
-
Dikira Pindah Lagi, Agama Putri Anne Sebelum Menikah Sama Dengan Amanda Manopo?
-
Diisukan Jadi Orang Ketiga Arya Saloka dan Putri Anne, Amanda Manopo Spill Pria Paling Spesial
-
Agama Asli Putri Anne, Diduga Pindah Agama Lagi Usai Cerai dari Arya Saloka
-
Sempat Akui Belum Move On, Putri Anne Tetap Tegaskan Tak Bakal Rujuk dengan Arya Saloka Demi Anak
Entertainment
-
Jawaban Ryan Coogler Soal Peluang Sekuel Film Sinners
-
Rayakan Ulang Tahun ke-36, Ini 4 Rekomendasi Drama China Jing Boran
-
Spring of Youth: Kisah Mahasiswa, Musik, dan Mimpi yang Tayang Mei Ini!
-
Terus Melesat, Jumbo Masuk 10 Besar Film Indonesia Terlaris Sepanjang Masa
-
Cinta dalam Balutan Hanbok, 4 Upcoming Drama Historical-Romance Tahun 2025
Terkini
-
Pengepungan di Bukit Duri: Potret Luka Sosial di Balik Layar Sinema
-
Nilai Tukar Rupiah Anjlok, Laba Menyusut: Suara Hati Pengusaha Indonesia
-
Ondrej Kudela Antar Persija Jakarta Teguk Kemenangan, Persik Kediri Makin Terpuruk
-
Review Anime Bofuri, Main Game VRMMORPG yang Jauh dari Kata Serius
-
Mengulik Pacaran dalam Kacamata Sains dan Ilmu Budaya