Lesti Kejora menjadi salah satu selebriti yang sering jadi sorotan. Terbaru, foto Lesti Kejora saat berkumpul bareng Mamayu jadi sorotan.
Foto itu diunggah oleh Lesti Kejora melalui akun Instagram pribadinya. Dalam foto itu, Lesti Kejora tampak akrab dengan sejumlah wanita lain, termasuk Aurel Hermansyah.
Kolom komentar unggahan itu pun banjir reaksi warganet. Banyak warganet yang menyebut kini Lesti Kejora makin cantik.
BACA JUGA: Leslar Garis Keras! Emak-emak Potong Tumpeng Rayakan Ultah Anak Lesti Kejora dan Rizky Billar
Namun di antara sekian banyak komentar positif, ada warganet yang julid. Ia menyebut Lesti kelewat kurus.
“Dek gemukin lagi badannya, jangan terlalu kurus,” saran akun chi***.
“Kurus banget, pakai baju kegedean mulu, nggak pernah pakai heels," sambung netizen lainnya.
Komentar itu pun ditimpali oleh warganet lainnya. Ada yang setuju dan menyebut bahwa memang Lesti sebaiknya menambah berat badan.
Namun, tak sedikit fans yang pasang badan membela Lesti Kejora.
"Komen mah gampang, tapi gatau Lesti seberusaha apa,” bela salah satu warganet.
“Nggak usah nyuruh-nyuruh, yang penting Lesti sehat,” komentar warganet lain.
Beberapa warganet lain menyinggung program Kehamilan Berencana atau KB, yang dapat memengaruhi tubuh.
Outfit Lesti Kejora Jadi Omongan
BACA JUGA: Ngeri! Keluarga Ruben Onsu Kena Teror Mistis di Rumah, Onyo Lihat Tetesan Darah
Sisi lain Lesti Kejora yang juga tak luput dari pandangan mata warganet adalah outfitnya.
Saat kumpul bareng Mamayu, fshion Lesti Kejora lantas jadi omongan karena harga-harganya yang dinilai fantastis.
Akun Fashion Lesti Kejora mencoba mengupas berapa total harga outfit yang dipakai istri Rizky Billar itu.
Lesti Kejora tampil memakai atasan warna hitam dari brand Zara seharga Rp 699.900. Ia juga memakai celana jeans Zara dengan harga ditaksir Rp 799.900.
Selain itu, Lesti dikabarkan mengenakan sandal Dior seharga Rp 14 jutaan. Oleh sebab itu, jika ditotal, maka outfit istri Billar ini mencapai Rp 15,6 juta.
Mencapai belasan juta dalam satu kali berpakaian, Lesti Kejora sontak menjadi sorotan. Terpantau netizen kemudian ramai mengomentari harga outfit Lesti Kejora yang dipakai untuk kumpul bareng Mamayu.
Baca Juga
-
Lebaran Jumat, Ternyata Wirda Mansur Ikut Aliran Mansuriyah: Kami Ada Kalender Sendiri
-
Livy Renata Syok Pertama Kali Makan Kurma, Netizen Heran: Orang Kaya tapi...
-
Lesti Kejora Latihan Bela Diri, Rizky Billar Malah Disentil Netizen: Biar Gak Dibanting Lagi
-
Isi Ramalan Denny Darko soal Vonis Mati Ferdy Sambo yang Kembali Diungkit
-
Sarwendah Terekam Kamera Rapikan Baju Betrand Peto, Sikapnya Jadi Omongan
Artikel Terkait
-
Pernah Buat Lesti Kejora Nangis Bersimpuh, Ternyata Hamdan ATT Sosok di Balik Kesuksesannya
-
Lesti Kejora Bantah Lakukan Pelanggaran Hak Cipta, Yoni Dores Bakal Cabut Laporan?
-
Dugaan Pelanggaran Hak Cipta, Pengacara Bakal Pertemukan Yoni Dores dan Lesti Kejora
-
Bantah Menghindar, Lesti Kejora Ungkap Alasan Tak Temui Yoni Dores di Rumahnya
-
Lesti Kejora Tak Kaget Dilaporkan Yoni Dores ke Polisi
Entertainment
-
BabyMonster Usung Energi yang Pedas dan Berapi-api di Lagu Baru 'Hot Sauce'
-
Super Junior Siap Tunjukkan Sisi Keseksian Dewasa di Lagu Terbaru Say Less
-
Film House of Games Diremake, Gandeng Viola Davis Jadi Bintang Utama
-
Totalitas! Sydney Sweeney Rela Naikkan Berat Badan hingga 13 Kg Demi Peran
-
BE:FIRST 'Grit': Saat Ketidakadilan Dihadapi dengan Gigih dan Berani
Terkini
-
Targetkan Semifinal, Ternyata Malaysia adalah Tim Besar Paling Tak Beruntung di Piala AFF U-23
-
Book Buying Ban: Ujian Terbesar Bagi Pecinta Buku di Era Banjir Diskon
-
Sontek 4 Daily Outfit Minimalis ala IU, Biar Gaya Makin Modis Setiap Hari
-
Futsal Indonesia: Macan Asia Mengejar Mimpi Piala Dunia
-
Masuk List Calon 11 Pemain Terbaik AFC, Bagaimana Kiprah 5 Penggawa Indonesia di Ronde Ketiga?