Aldila Jelita resmi menggugat cerai Indra Bekti, sang suami. Gugatan cerai yang dilayangkan oleh Dila kepada Bekti menghebohkan publik.
Dila dinilai publik miring pasalnya menggugat cerai Bekti saat sang suami baru saja sakit parah. Apalagi Bekti masih perlu menjalani perawatan panjang pasca operasi pendarahan di otak dan mata.
Ucapan Dila mengaku dinyonyakan oleh Bekti ramai diperbincangkan. Pengakuan tersebut dilontarkan Dila ketika hadir di salah satu program televisi yang dipandu Ruben Onsu dan Ivan Gunawan.
Sewaktu itu, Dila diundang untuk menjelaskan soal penggalangan dana. Dila mengatakan kalau dirinya memang dari dulu sudah dinyonyakan Indra Bekti.
Hal itu membuat dia tidak tahu sama sekali soal bisnis dan keuangan sang suami ketika sakit.
"Aku cuma seorang istri yang saat ini, dulu dari dulu Mas Bekti selalu menyonyakan aku," kata Dila dilansir dari lambe_danu, Selasa (28/2/2023).
"Jadi apapun itu aku nggak pernah tahun tentang bisnis Mas Bekti bla bla bla, keuangan dia bla bla bla," sambungnya.
Ibu dua anak ini mengutarakan pula apabila dia hanya mengelola uang yang diberikan sang suami.
"Aku cuma seorang ibu yang megang rezeki yang apa, yang dikasih sama suami gitu aja," ucap Dila.
Lebih lanjut, mengenai penggalangan dana memang karena terpaksa harus melakukan itu sebagaimana penjelasannya tadi. Namun, Dila bersyukur masih banyak orang baik yang membantu Indra Bekti.
"Dan memang di belakang aku ternyata teman-teman aku, teman-teman Mas Bekti masyaallahnya tuh aku baru tahu kalau mereka juga menggalang dana tanpa bilang aku. Jadi aku banyak berterima kasih banget," tuturnya.
Pengakuan Aldila Jelita dulu dinyonyakan oleh Indra Bekti dikaitkan dengan keputusannya menggugat cerai sang suami.
"Dia sakit ditemenin,gantian suami sakit ditinggal!" komentar seorang netizen.
"Yang gak habis pikir laki baru sembuh terus putuskan buat cerai tuh gimana ceritanya," ujar yang lain.
"Kurang apa coba ya kurang ajar," sahut lainnya.
"Ooohhh jadi ini tujuan galang dana ?? Biar harta dia utuh karna udah punya rencana mo cereeee," tanggapan warganet lain.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Strategi Jitu Hadapi Persaingan! Begini Langkah Berani Avery Kusumanegara Merombak Total Hotel Mereka
-
Bukan Emas, Erick Thohir Ungkap Target Timnas Indonesia di SEA Games 2025
-
Jennifer Coppen Sentil Haters usai Raih Penghargaan di TikTok Awards 2025
-
Raisa Kabur dari Wartawan di AMI Awards, Alasannya Bikin Netizen Ngakak!
-
Ungguli Severance Season 2, Debut Tayang Pluribus di Apple TV Pecah Rekor
Artikel Terkait
Entertainment
-
Jennifer Coppen Sentil Haters usai Raih Penghargaan di TikTok Awards 2025
-
Raisa Kabur dari Wartawan di AMI Awards, Alasannya Bikin Netizen Ngakak!
-
Ungguli Severance Season 2, Debut Tayang Pluribus di Apple TV Pecah Rekor
-
Tak Berkonflik, Jordi Onsu Ungkap Alasan Belum Ingin Bertemu Mak Ifah
-
Sutradara Ryan Coogler Kembali ke MCU, Siap Produksi Black Panther 3
Terkini
-
Strategi Jitu Hadapi Persaingan! Begini Langkah Berani Avery Kusumanegara Merombak Total Hotel Mereka
-
Bukan Emas, Erick Thohir Ungkap Target Timnas Indonesia di SEA Games 2025
-
Bye Jerawat! 4 Acne Moisturizer Salicylic Acid Harga Pelajar Rp40 Ribuan
-
Review Film Keadilan: The Verdict, Kasus Korupsi Diungkap Tanpa Ampun!
-
3 Alasan Mengapa Nova Arianto Layak Jadi Pelatih Timnas U-20, Apa Saja?