Sosok Rafathar Malik Ahmad sebagai anak Raffi Ahmad selalu mencuri perhatian publik. Salah satunya mengenai pengakuan Rafathar yang bangga dan mengidolakan ayah kandung sendiri, Raffi Ahmad.
Pengakuan Rafathar tentang hal itu tidak hanya sekali tetapi sering. Dalam unggahan ulang akun Instagram insta_julid Selasa (14/33) memperlihatkan momen saat Rafathar menilai Raffi Ahmad.
BACA JUGA: Sindir Nursyah? Indah Permatasari Unggah Pesan Menohok: Anakku Bukan Achievement-ku
"Yang paling disukai siapa? Yang paling is the best siapa?" tanya Raffi Ahmad.
"Papa," jawab Rafathar.
Bukan hanya menjadikan Raffi Ahmad sebagai sosok terbaik dalam hidupnya tetapi Rafathar juga selalu mengingat pesan sang ayah.
"Kalau Aa ada yang isengin Aa, Aa marah nggak?" tanya Rieta Amilia.
"Enggak, kata papa enggak," jawab Rafathar.
Ternyata Rafathar tidak suka disebut mirip artis Korea tetapi ia lebih suka saat disebut mirip Raffi Ahmad. Pada kesempatan yang berbeda Rafathar mengaku ingin lebih hebat dari Raffi Ahmad.
"Aa suka enggak dibilang mirip artis Korea?" tanya Rieta Amilia.
"Enggak, Aa sukanya mirip papa," terang Rafathar.
BACA JUGA: CEK FAKTA: Irish Bella Gugat Cerai Ammar Zoni di Depan Ayahnya, Benarkah?
Bahkan saat Raffi Ahmad menang pertandingan tenis, Rafathar mengaku bangga dengan kehebatan sang ayah.
"Aa bangga sama papa. Papa jago main tenis,"
Raffi Ahmad sendiri mengetahui kalau putra sulungnya ini begitu mengidolakan dirinya. Namun, Raffi mengaku tidak pernah sekalipun meminta Rafathar demikian terhadap dirinya.
"Coba tanya Rafathar, siapa jagoannya? Siapa idolanya? Dia selalu bilang 'Papa'. Mau jadi apa? 'Papa' dia selalu bilang gitu tanpa gue doktrin ya," tutur suami Nagita Slavina tersebut.
Warganet dibikin terharu dengan pengakuan Rafathar berulang kali bangga dan mengidolakan ayahnya sendiri.
"Kenapa eike nangis padahal mereka tidak perlu ditangisi," komentar seorang warganet.
"Postingan ini mengandung bawang apalagi lagunya," ujar yang lain.
"Sweet banget sih terharu ngeliatnya," tanggapan lainnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Review Film Role Play, Menjelajahi Dunia Karakter dan Narasi
-
Lolos Semifinal China Masters 2024, Jonatan Christie Dihadang Shi Yu Qi
-
Ulasan Novel Hotel Royal Costanza: Kisah Seorang Jurnalis yang Disandera
-
3 Cleanser Lokal Mengandung Chamomile, Cocok untuk Pemilik Kulit Sensitif
-
Usai Kualifikasi Piala Dunia, STY Langsung Dihadapkan Misi Juara AFF Cup?
Artikel Terkait
-
Bertamu ke Rumah Raffi Ahmad, Paras Ayah Nathan Tjoe-A-On Disorot: Indonesia Banget
-
Mama Amy Dituding Oplas, Paras Mertua Raffi Ahmad Malah Disanjung Awet Muda
-
Parfum Rayyanza Merek Apa? Wanginya Sepulang Sekolah Bikin Penasaran Netizen
-
Bertemu Ashanty di Kajian, Momen Rayyanza Nanyain Soal Ameena Bikin Gemas
-
Bau Badan Rayyanza Sepulang Sekolah Jadi Perbincangan, Dicurigai Beraroma Telur
Entertainment
-
Intip Keseruan Idola SM Entertainment di Teaser Program The Game Caterers 2
-
G-Dragon Ekspresikan Ikatan Kuat dengan Fans di Lagu Baru 'Home Sweet Home'
-
Raih Piala di MAMA Awards 2024, Pidato RIIZE Bikin Nangis Penggemar
-
Dibintangi Kim Soo Hyun dan Jo Bo Ah, Ini Jadwal Tayang Drama Korea Knock Off
-
Spoiler When the Phone Rings Episode 1, Yoo Yeon Seok Dapat Ancaman?
Terkini
-
Review Film Role Play, Menjelajahi Dunia Karakter dan Narasi
-
Lolos Semifinal China Masters 2024, Jonatan Christie Dihadang Shi Yu Qi
-
Ulasan Novel Hotel Royal Costanza: Kisah Seorang Jurnalis yang Disandera
-
3 Cleanser Lokal Mengandung Chamomile, Cocok untuk Pemilik Kulit Sensitif
-
Usai Kualifikasi Piala Dunia, STY Langsung Dihadapkan Misi Juara AFF Cup?