Thariq Halilintar buka suara dan merasa sakit hati ketika keluarga Gen Halilintar dituding menjadi penyebab putusnya ia dengan Fuji.
Adik Atta Halilintar sedih karena netizen membuat skenario sendiri sampai-sampai menyalahkan keluarganya.
"Ya makanya gua sedihin ini mungkin nggak bisa dibendung juga kayak netizen di luar sana bikin skenario sendiri yang menyalahkan keluarga gua," ujar Thariq dikutip dari Instagram @real.dramahaluu, Rabu (15/03/2023).
Sejak awal, Thariq menjelaskan bahwa pihak keluarganya tak terlibat ataupun ikut campur perihal hubungan asmaranya dengan Fuji.
"Sebenarnya dari awal nggak pernah ikut campur dalam hubungan gue gitu loh," katanya.
Oleh sebab itu, Thariq menyebut bahwa ia lah yang jadi sasaran dan serangan netizen. Tak hanya itu, Thariq juga berpesan utnuk tak menyerang Fuji maupun keluarga sang mantan.
"Jadi kalau misalnya netizen nih di luar sana kalau mau serang, serang gua aja. Kalau menurut gua nggak usah serang pihak Fujinya, pihak keluarga Fuji," lanjutnya.
Padahal menurut Thariq, keluarga Fuji begitu baik kepada dirinya serta keluarga Halilintar hingga saling mendoakan satu sama lain.
"Mereka udah baik banget, terus keluarga gua, gue selalu doain mereka dan mereka selalu doain gua. Jadi kalau menurut gua, mendingan serang gua aja," jelas Thariq.
Thariq mengaku sakit hati apabila keluarganya serta orang-orang terdekat Fuji diserang netizen secara habis-habisan.
"Karena kalau misalnya apa ya, gua agak sakit gitu ngelihatnya kalo keluarga gue diserang Fujinya diserang atau Fadli atau Pak Haji Faisal om mama papanya," jelasnya.
"Maksudnya jadi kayak gua aja, serang gua karena gua pikir bisa handle itu," tandasnya.
Baca Juga
-
Tentang Waktu: Kisah Cinta, Sejarah, dan Pilihan dalam Lintasan Waktu
-
Sinopsis Drama Spring of Youth, Dibintangi Park Ji Hu dan Ha Yu Jun
-
Ulasan Novel Sylvia's Letters: Kenangan yang Tidak Akan Menemukan Tujuan
-
Rayakan 10 Tahun Debut, MONSTA X Rilis Album Spesial NOW PROJECT vol.1
-
Menguak Makna 'Maharatu' dalam Film Pabrik Gula, Selalu Perempuan Kah?
Artikel Terkait
-
Nusron Ungkap Satu Keluarga Kuasai Tanah Seluas Dua Kali Jakarta, Ini Daftar 9 Raja Properti di RI
-
Nusron Wahid Ungkap Sosok Satu Keluarga Kuasai 1,8 Juta Hektar Tanah di Indonesia
-
Aaliyah Massaid Pamer Maternity Shoot di Pantai, Aura Bumilnya Bikin Pangling!
-
Haji Faisal Bersyukur Fuji Dekat dengan Verrell Bramasta: Perhatian dan Bisa Mengayomi
-
Fuji dan Verrell Bramasta Dikode Sudah Resmi Pacaran, Sahabat: Umumin Udah!
Entertainment
-
Sinopsis Drama Spring of Youth, Dibintangi Park Ji Hu dan Ha Yu Jun
-
Rayakan 10 Tahun Debut, MONSTA X Rilis Album Spesial NOW PROJECT vol.1
-
5 Drama Populer Shen Yue Tayang di iQIYI, The Comic Bang yang Paling Anyar
-
RIIZE Tulis Lagu Cinta untuk BRIIZE Lewat Single Bertajuk 'Inside My Love'
-
Culinary Class Wars Jadi Variety Show Pertama Raih Daesang di Baeksang
Terkini
-
Tentang Waktu: Kisah Cinta, Sejarah, dan Pilihan dalam Lintasan Waktu
-
Ulasan Novel Sylvia's Letters: Kenangan yang Tidak Akan Menemukan Tujuan
-
Menguak Makna 'Maharatu' dalam Film Pabrik Gula, Selalu Perempuan Kah?
-
Pulau Hoga, Punya Pesona Alam Bawah Laut yang Memesona
-
Bukan di Piala AFF, Thom Haye Bisa Wujudkan Impian Derby Nusantara di Event Bentukan PSSI