Baru-baru ini Lee Shin Young menarik perhatian penonton karena perannya dalam drama SBS Jumat-Sabtu bertajuk “Dr. Romantic Season 3”. Di drama tersebut, Lee Shin Young memerankan karakter Jang Dong Hwa seorang dokter residen malas yang akan mengikuti pelatihan spesialis, namun ia belum bisa melakukan pertolongan pertama.
Secara khusus, aktor kelahiran tahun 1998 tersebut memulai debut aktingnya pada tahun 2018 lalu lewat drama pendek “Just One Bit”. Penasaran drama apa saja yang pernah dibintangi oleh Lee Shin Young? Simak ulasannya dibawah ini!
3 Drama Korea yang diperankan Lee Shin Young
1. How to Buy a Friend 2020
Drama KBS yang diadaptasi dari sebuah webtoon populer dengan nama yang sama. Drama remaja tersebut menceritakan tentang kisah dua siswa sekolah menengah yang memiliki kehidupan yang berbeda.
Dalam Kdrama tersebut, Lee Shin Young memerankan karakter Park Chan Hong seorang siswa sekolah menengah atas yang biasa saja dengan penampilan yang sempurna. Ia menggunakan dialek Gyeongsang saat berbicara. Suatu ketika, Park Chan Hong hidupnya berubah karena terlibat dengan Heo Don Hyuk (diperankan Shin Seung Ho).
2. Bite Sister 2021
Drama pendek fantasi yang dibintangi Kang Hanna ini menceritakan tentang seorang vampir berusia 821 tahun yang tidak suka melihat ketidakadilan. Karena itu, ia menolong orang-orang tersebut dengan cara memanfaatkan 1 juta followers Instagramnya dengan menjadi pemberi pengaruh tren. Aktor kelahiran tahun 1998 tersebut sebagai Jung Sung Min seorang misterius yang tiba-tiba muncul dihadapan Han Yi Na (diperankan oleh Kang Han Na). Drama ini dapat kamu tonton melalui channel YouTube Put Your HANDSOME dan tersedia dalam subtitle Bahasa Inggris.
Selain Kang Han Na, Lee Shin Young, aktor Kim Young Ah, Choi Yoo Hwa, Lee Ah Jin, dan Yoon Eun Bin juga tampil dalam drama tersebut.
3. Rookie Cops 2022
Dalam drama ini, Lee Shin Young memerankan karakter Kim Tak seorang mahasiswa akademi kepolisian dan juga mantan atlet judo nasional remaja. Namun, suatu alasan ia menyerah pada mimpinya dan mendaftar di akademi kepolisian.
Sebuah drama yang menggambarkan kehidupan siswa baru yang sedang meraih mimpinya menjadi polisi di akademi kepolisian. Serial Disney Plus ini diramaikan oleh delapan aktor sebagai pemeran utama yakni; Kang Daniel, Chae Seo Bin, Lee Shin Young, Park Yoo Na, Paek Seong Jun, Min Dohee, Kim Woo Seok, dan Cheon Young Min.
Itu dia 3 drama Korea yang pernah diperankan oleh Lee Shin Young. Dari ketiga drama di atas manakah yang sudah kamu tonton?
Baca Juga
-
6 Fakta tentang Brewing Love, Drakor Romansa Terbaru Kim Se Jeong
-
5 Fakta tentang Chief Detective 1958, Drama Aksi Terbaru Lee Je Hoon
-
4 Drama Thriller Yeon Woo Jin, Terbaru Ada Grabbed By The Collar
-
4 Profil Pemeran Utama Drama Korea Wedding Impossible
-
Ada Jang Nara, Inilah 4 Pemeran Utama Drama Korea 'My Happy Ending'
Artikel Terkait
-
Tayang 22 November, Ini 4 Pemain Utama Drama Korea When The Phone Rings
-
Usung Genre Youth Romance, Ini 5 Pemain Utama Drakor Social Savvy Class 101
-
Drama Korea Parole Examiner Lee Rilis Poster Baru Karakter 4 Pemeran Utama
-
Lee Dong Gun dan Park Ha Sun Akan Bintangi A Love That's Completely Useless
-
4 Pemain Utama Drama Korea Parole Examiner Lee, Ada Go Soo hingga Yuri SNSD
Entertainment
-
Resmi Dijadikan Anime, Mr. Yano's Ordinary Days Kisahkan Romansa di Sekolah
-
Yuta NCT Off The Mask: Berani Tampil Apa Adanya Tanpa Peduli Omongan Orang
-
Memasuki Final Season, Anime Beastars Luncurkan Trailer Terbaru
-
Sinopsis Citadel: Honey Bunny, Series Terbaru Varun Dhawan di Prime Video
-
4 Rekomendasi Film yang Dibintangi Dakota Fanning, Terbaru Ada The Watchers
Terkini
-
Ulasan Novel Buku-Buku Loak, Bernostalgia Melalui Sastra Lama
-
Rebutan Gelar, Pecco Bagnaia dan Jorge Martin Merasa Tak Perlu Bermusuhan
-
Ulasan Film The Black Phone: Penculikan Misterius Laki-Laki Bertopeng
-
Tantangan Literasi di Era Pesatnya Teknologi Informasi
-
3 Bek Timnas Jepang yang Diprediksi Jadi Tembok Kokoh Saat Jumpa Indonesia