Nama Park Gyu Young dikonfirmasi akan tampil sebagai pemain wanita dari serial survival Netflix Korea Selatan, Squid Game 2 pada Jumat (23/6/2023). Telah lama berkarier sebagai aktris berbakat di Korea Selatan, Gyu Young juga telah membintangi banyak drakor-drakor terkenal.
Penasaran apa saja? Intip deretan drakor dari Park Gyu Young di bawah ini!
1. Sweet Home
Sweet Home menghadirkan cerita dari upaya penyelamatan sekelompok manusia yang mengalami serangan monster di apartemen kediaman mereka.
Menuai banyak pujian dari warganet, Sweet Home turut dibintangi oleh aktor-aktris ternama, antaranya Song Kang, Lee Do Hyun, Go Yoon Jung, Go Min Si, dan tentunya Park Gyu Young.
2. It's Okay to Not Be Okay
It's Okay to Not Be Okay menghadirkan sebuah kisah tentang pria bernama Moon Kang-Tae (Kim Soo-Hyun), seorang pekerja bangsal psikiatri yang bertemu Ko Moon Young (Seo Yea-Ji), wanita yang mengidap gangguan kepribadian antisosial. Semasa hidupnya, wanita tersebut adalah penulis buku anak-anak yang populer.
Diam-diam, Moon Young menyimpan trauma masa lalu yang diperoleh dari ibu kandungnya sendiri. Bersama sang kakak bernama Moon Gang Tae (Kim Soo Hyun), keduanya menjalani kehidupan yang menyakitkan. Meski begitu, di akhir episode, It's Okay to Not Be Okay memiliki akhir yang indah untuk masing-masing karakternya.
3. Romance is A Bonus Book
Drama yang rilis di tahun 2019 ini berkisah tentang penulis jenius bernama Cha Eun-Ho (Lee Jong-Suk). Ia juga seorang pemimpin redaksi dari sebuah perusahaan penerbitan.
Kisah cintanya bermula ketika bertemu Kang Dan Yi (Lee Na Young), wanita yang menjadi pegawai baru di perusahaannya. Mereka mulai mengembangkan perasaan romantis satu sama lain. Namun, identitas Da Yi tentang latar belakangnya yang selama ini ditutupi perlahan terungkap.
4. Celebrity
Akan tayang pada tanggal 30 Juni nanti, Park Gyu Young tampil dalam drama garapan Netflix bertajuk Celebrity. Berkisah tentang Seo A-Ri (Park Gyu-Young) yang terjun sebagai influencer di media sosial.
A-Ri melakukan banyak perubahan yang membuat dirinya turut mendapatkan banyak pengikut di media sosial demi keuntungan pribadinya. Namun, sementara dia menikmati hidupnya sebagai selebritas media sosial, A-Ri juga perlahan menemukan sisi buruknya.
Nah, itulah keempat drakor dari Park Gyu Young yang bisa kamu tonton. Mana favoritmu?
Baca Juga
-
Tayang Premier, Film Barbie Tuai Pujian Positif dari Media Hollywood
-
HYBE Minta Maaf Setelah Diduga Lakukan Pelecehan di Acara Fansign &TEAM
-
Berulang Tahun ke-27, Ini 3 Drama Korea Terbaik dari Moon Ga Young
-
Injak Usia 44 Tahun Hari Ini, Tonton Ulang 3 Film yang Dibintangi Gong Yoo
-
Asyik Manggung, Mata Harry Styles Terkena Lemparan Barang dari Penonton
Artikel Terkait
-
Kembali Kolaborasi dengan Netflix, Zack Snyder Siap Garap Film Action
-
Teror Hiu Belum Berakhir, Netflix Kembangkan Sekuel Film Under Paris
-
Cameron Diaz Siap Beraksi di Film Back in Action, Intip Teaser Perdananya
-
Jadi Cameo, Ini Detail Karakter Jang Hee Jin di Drama Jeongnyeon Episode 11
-
Sinopsis When the Phone Rings, Drama Terbaru Yoo Yeon Seok di Netflix
Entertainment
-
Resmi Comeback Solo, Jin BTS Sukses Gelar Showcase Spesial Bareng Penggemar
-
Lagu NewJeans How Sweet: Manisnya Karma Baik dan Terusirnya Orang Toksik
-
Debut Box Office Red One Resmi Geser Venom 3 Usai Raup Rp539 Miliar
-
BSS SEVENTEEN Dilaporkan Segera Comeback, Siap Rilis Musik Video Terbaru
-
Irene Red Velvet Bawa Kegembiraan Lewat Lagu Ceria di Album Like A Flower
Terkini
-
Lagi Viral! 4 Rekomendasi Jelly Blush yang Wajib Kamu Coba
-
Kafe Hijau Tempat Menyembuhkan Luka Setelah Dipecat dalam Novel Evergreen
-
Kitab Anti Bodoh: Menjadi Pemilih Cerdas Tanpa Cacat Logika
-
Diisukan Hijrah ke Man United, Victor Gyokeres Janji Setia pada Sporting CP
-
Lucu dan Mengharukan! Ulasan Buku Mamomics: Curhatan Emak-emak dalam Komik