Rendy Kjaernett, suami dari Lady Nayoan akhirnya buka suara dan membenarkan soal tatto yang ada di punggungnya. Hal ini ia ungkapkan dalam salah satu podcast yang dipandu oleh Denny Sumargo.
Ketika Denny Sumargo bertanya apakah benar tatto yang ada di punggungnya adalah potret Syahnaz, Rendy mengiyakannya.
Seperti dikutip dari unggahan akun Instagram @lambe_turah pada Minggu (2/7/2023), Rendy Kjaernett mengakui bahwa salah satu tato yang bergambar wajah bukanlah wajah Lady Nayoan.
“Gue juga udah ada perasaan,” ujar Rendy Kjaernett mengakui bahwa ia juga telah memiliki perasaan terhadap selingkuhannya tersebut saat ditanya oleh Denny Sumargo.
“Gue gak tahu cara berhentinya gimana,” ujar Rendy Kjaernett lebih lanjut menjelaskan tentang perasaannya.
Saat ditanya bagaimana sikapnya ke depan, Rendy mengaku bahwa ia akan berusaha untuk memperbaiki semuanya.
“Perbaikin apa yang gue rusak, keluarga gue,” terang Rendy lebih lanjut.
Denny Sumargo pun bertanya kembali bagaimana jika ternyata Lady Nayoan tidak ingin kembali kepadanya. Rendy pun menjawab bahwa ia akan berusaha walaupun tahu itu tidaklah mudah.
“Berusaha, gue tahu pasti susah, gue udah nyakitin dia luar biasa, tujuan gue tetap satu, perbaikin keluarga gue, gue perbaikin apa yang ada,” ujarnya kemudian.
Para netizen pun ramai memberikan komentar mereka mengenai pengakuan dan tanggapan Rendy Kjaernett tentang kasus perselingkuhannya itu.
“Kalo Lady gak koar koar dan share bukti bukti gue yakin mereka berdua gak bakalan stop selingkuh, dan cowoknya gak bakalan sadar dan berani ngaku kayak gini, kalo ceweknya kaga usah ditanya soalnya masih sangsi bakalan sadar,” ujar pemilik akun @chi*** yang berkomentar tentang alasan mengapa selama ini Lady Nayoan wara wiri di berbagai podcast membahas tentang perselingkuhan sang suami.
“Halo Jeje, apa kabarnya ya setelah lihat podcast ini? Tergambar sekali betapa dalam perselingkuhan ini,” ujar seorang netizen dengan nama akun @tok*** yang bertanya-tanya bagaimana reaksi Jeje suami Syahnaz setelah melihat podcast ini.
“Paham kan kenapa istrinya podcast terus? Dia bingung lewat cara apalagi ngadepin lakik saklek modelan gini,” komentar seorang warganet dengan nama akun @zd.***.
Baca Juga
-
Ikuti Perjalanan Hampa Kehilangan Kenangan di Novel 'Polisi Kenangan'
-
3 Novel Legendaris Karya Penulis Indonesia, Ada Gadis Kretek hingga Lupus
-
Geram! Ayu Ting Ting Semprot Netizen yang Hujat Bilqis Nyanyi Lagu Korea
-
Haji Faisal Akui Sempat Syok dengan Konten Atta Halilintar yang Disebut Netizen Sentil Fuji
-
Outfit Bandara Seowon UNIS Jadi Sorotan, K-netz Perdebatkan Usia Debut
Artikel Terkait
-
Butuh Pelampiasan! Rendy Kjaernett Akui Tato di Tubuhnya Wajah Syahnas Sadiqah
-
Akhirnya Ngaku! Rendy Kjaernett Benarkan Sosok Syahnaz yang Ada di Tattonya : Obat Penenang Gue!
-
Perselingkuhan dengan Syahnaz Sadiqah Dibongkar Lady Nayoan, Rendy Kjaernett Bersyukur
-
Usai Rendy Kjaernett Cerita ke Denny Sumargo, Instagram Raffi Ahmad Digeruduk agar Syahnaz...
-
Rendy Kjaernett Minta Maaf Sambil Sujud di Depan Anak, Akui Sudah Nyakitin Lady Nayoan
Entertainment
-
Cliquers, Bersiap! Ungu Guncang Yogyakarta Lewat Konser 'Waktu yang Dinanti'
-
Vidi Aldiano Menang Gugatan Nuansa Bening, Tuntutan Rp28,4 Miliar Gugur!
-
Rok Sekolah Ditegur Guru, Zaskia Adya Mecca Ungkap Rasanya Punya Anak Remaja
-
5 Karakter di Drama Loves Ambition, Dibintangi Zhao Lusi dan William Chan
-
Pangku Raih Penghargaan Film Cerita Panjang Terbaik di Piala Citra FFI 2025
Terkini
-
Bukan soal Pajak! Purbaya Tegaskan Thrifting Tetap Ilegal di Indonesia
-
Bukan Cuma Kekeringan, Banjir Ekstrem Ternyata Sama Mematikannya untuk Padi
-
Disenggol soal Galungan saat Kenang Momen Umrah, Begini Respons Mahalini
-
Judicial Review: Strategi Politik Menghindari Tanggung Jawab Legislasi
-
Bukan Gorengan, Ini 10 Ide 'Snack' Sehat yang Gampang Dibuat dan Gak Bikin Nyesel