Kisah pernikahan Inara Rusli dan Lady Nayoan belakangan ini memang jadi perbincangan hangat. Pasalnya, kedua wanita ini sama-sama membongkar perselingkuhan suami masing-masing hingga viral di media sosial.
Inara Rusli dan Lady Nayoan yang senasib sama-sama diselingkuhi suami terlibat dalam satu pekerjaan dengan dr. Richard Lee. Baru-baru ini mereka bernostalgia tentang masa lalu sebelum menikah.
BACA JUGA: Merapat ke Nanda Persada, Syahnaz Sadiqah dan Jeje Govinda Bakal Lenyapkan Skandal Perselingkuhan?
"Ketemu lagi sama Lady," sapa Inara Rusli dilansir dari instastory-nya pada Selasa (4/7/2023).
"Hai," sahut Lady Nayoan sambil melambaikan tangan.
Inara Rusli lalu mengingatkan Lady Nayoan saat masa-masa mereka masih muda menjalani syuting bersama.
"Lady ingat nggak zaman-zaman kita syuting?" tanya Inara.
"Jadi apa aja nggak tahu, siapa aja nggak tahu. Nyari duit aja, nyari duit say," jawab Lady.
"Ingat nggak yang kita keluar dari kap mesin? Ya Allah aneh-aneh deh," sambung Inara Rusli membuat Lady Nayoan tertawa mengingat hal itu.
BACA JUGA: Citra Kirana Bakal Terima Kekey Jika Hasil Tes DNA Terbukti Anak Kandung Rezky Aditya
Tak disangka setelah berpuluh tahuh tidak berkomunikasi, mereka justru bertemu dalam keadaan sama-sama jadi ibu dari tiga anak.
"Sekarang kita ketemu lagi dalam keadaan anak udah tiga hehehe," ucap Inara. "Sama-sama anak tiga lagi," celetuk Lady.
"Jangan sebutin lebih dari itu, itu aja informasi yang boleh kalian tahu," ujar Inara menimpali.
Cuplikan momen Inara Rusli dan Lady Nayoan bertemu menuai beragam komenar netizen usai dibagikan ulang akun TikTok @caecil.time.
"Dua wanita cantik, saling support sukses buat kalian berdua, saling menguatkan ya," doa netizen.
"Bahagia bila sudah ketemu yang satu server," tulis yang lain.
"Gak mudah rumah tangga hancur karena orang ketiga. Masih bersyukur mereka bisa cepat bangkit karena anak, tetap semangat wanita hebat, luar biasa," komentar lainnya.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Ulasan Film Monolith: Keberanian Seorang Ibu dalam Melindungi Anaknya
-
BamBam GOT7 Mundur dari Program Bam House, Digantikan Natty Kiss of Life
-
4 Ide Outfit Kasual ala Dayeon Kep1er, Stylish Setiap Hari Tanpa Ribet!
-
Daftar Pemain Timnas Jepang untuk Lawan Indonesia, Ada Rekan Setim Verdonk
-
Shin Tae-yong Terancam Dipecat Jika Timnas Indonesia Gagal Masuk 4 Besar?
Artikel Terkait
-
4 Sumber Kekayaan Jordi Onsu, Ngaku Tenang Dengar Kajian Islam dan Meyakini Al-Quran
-
Jordi Onsu Resmi Mualaf? Ngaku Damai dengan Kajian Islam: Al-Quran Itu Benar Banget!
-
Ernest Prakasa Ikut Pertanyakan Artis yang Promo Judi Online Tapi Tidak Ditangkap
-
Disebut Cocok Jadi Menteri, Gaya Bicara Inara Rusli Soal KDRT Bikin Publik Terpukau
-
4 Sumber Kekayaan Denny Cagur, Diperiksa atas Kasus Dugaan Promosi Judol
Entertainment
-
BamBam GOT7 Mundur dari Program Bam House, Digantikan Natty Kiss of Life
-
Heboh! 40 Ribu Orang Isi Petisi Tuntut Cabut Status Top Job Creator dari HYBE
-
Bagnaia dan Martin Duel Sengit di Malaysia, Bos Ducati Senang Bukan Main
-
Taeyeon Ungkap Mulai Kehilangan Jati Diri Lewat Highlight Clip Lagu 'Blur'
-
Kolaborasi Jisoo BLACKPINK dan Stray Kids di Proyek Baru, Penasaran?
Terkini
-
Ulasan Film Monolith: Keberanian Seorang Ibu dalam Melindungi Anaknya
-
4 Ide Outfit Kasual ala Dayeon Kep1er, Stylish Setiap Hari Tanpa Ribet!
-
Daftar Pemain Timnas Jepang untuk Lawan Indonesia, Ada Rekan Setim Verdonk
-
Shin Tae-yong Terancam Dipecat Jika Timnas Indonesia Gagal Masuk 4 Besar?
-
Mees Hilgers Cedera, Bakal Absen di Laga Timnas Indonesia vs Jepang?