Perseteruan antara Nikita Mirzani dan putrinya, Laura Meizani alias Lollly, tampaknya belum ada titik temu. Lolly sendiri masih berada di Inggris dan kini tinggal bersama keluarga Mami Eda.
Diketahui, Mami Eda merupakan orang Timur Leste yang tinggal di Inggris sekaligus ibu dari teman Lolly yang rumahnya ia tumpangi.
Ketika berada di rumah Mami Eda, Lolly sendiri tak jarang melakukan siaran langsung atau live di TikTok.
Sehubungan dengan live tersebut, Nikita Mirzani meminta netizen untuk tak mendukung Lolly. Sebab menurutnya, Lolly akan besar kepala apabila terus didukung.
"Semakin kalian agung-agungkan semakin besar kepalanya, jadi layaknya sebagai orangtua, nasehatin yang benar, nasehatin dia suruh sadar," ujar Nikita Mirzai dalam Live Instagram yang diunggah kembali kanal YouTube Zuma Ganteng Real, dikutip pada Selasa (18/07/2023).
Selain itu, Nikita Mirzani menilai putri sulungnya hanya membual dan halusinasi selama ini. Ibu tiga anak itu bahkan menyebut Lolly bisa masuk rumah sakit jiwa.
"Jangan di-support dengan kebualannya dengan halusinasinya jangan, kasihan. Nanti kalau enggak kuat nanti dia bisa di rumah sakit jiwa, dia lagi labil kan tidak bisa mengontrol apa yang dia ucapkan," tambahnya.
Alih-alih memberi dukungan, warganet diminta Nikita Mirzani untuk menasehati Lolly karena banyak hal yang diucapkan tidak benar.
"Pesan saya sebagai orangtuanya cuma satu kalau dia live bersama ornagtua siap lah, enggak ngerti enggak kenal enggak pernah komunikasi, kalian nasihatin aja jangan banyak ngibul jangan banyak halusinasi nanti lama-lama jadi edan," kata Nikita Mirzani.
"Kalau kalian nonton livenya bilangin kalau enggak bisa salat suruh ambil air wudu supaya ada kentenagan di jiwa dan raganya, enggak usah terlalu pansos itu anak harus dirangkul," imbuhnya.
Baca Juga
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
Bangkit dari Keterpurukan Melalui Buku Tumbuh Walaupun Sudah Layu
-
The Grand Duke of the North, Bertemu dengan Duke Ganteng yang Overthinking!
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
Menyantap Pecel Lele Faza, Sambalnya Juara
Artikel Terkait
-
Anak Thom Haye Sakit: Mungkin Ada Sesuatu yang Salah
-
Anak Abah dan Ahoker Dukung Pramono-Rano, Ahok: Negara Lebih Penting dari Ras dan Agama
-
Jumlah Pemain Judi Online RI Tembus 8,8 Juta: 97 Ribu TNI/Polri, 80 Ribu Anak di Bawah Umur
-
Fuji Ajak Gala Sky Berbagi dengan Anak Yatim, Netizen Kagum pada Pola Asuh Keluarga Haji Faisal
-
Fitri Salhuteru Unggah Foto Bareng Anak yang Dihujat Gegara Konflik dengan Nikita Mirzani
Entertainment
-
143 Entertainment Bantah Tuduhan CEO Terlibat Pelecehan Pada Member MADEIN
-
Min Hee-jin Tuntut Rp56 M terhadap Agensi ILLIT Atas Pencemaran Nama Baik
-
Vera Farmiga Tulis Pesan Haru untuk Patrick Wilson usai Conjuring 4 Selesai, Apa Isinya?
-
5 Drama Korea Kim Min Kyu yang Wajib Masuk Watchlist, Teranyar 'Bitch and Rich 2'
-
G-Dragon Gandeng Daesung dan Taeyang BIGBANG dalam Lagu Home Sweet Home
Terkini
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
Bangkit dari Keterpurukan Melalui Buku Tumbuh Walaupun Sudah Layu
-
The Grand Duke of the North, Bertemu dengan Duke Ganteng yang Overthinking!
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
Menyantap Pecel Lele Faza, Sambalnya Juara