Hubungan ibu dan anak, Nursyah dengan Indah Permatasari sebagaimana diketahui publik memang renggang. Hal ini terjadi setelah Indah Permatasari memutuskan untuk menikah dengan Arie Kriting tanpa restu sang ibunda.
Hampir dua tahun bersitegang dengan Indah Permatasari, baru-baru ini Nursyah mengeluarkan ultimatum. Ia menyebut jika Indah Permatasari bukan anaknya lagi.
Nursyah tidak ingin mendengar kembali dirinya masih dihubungkan dengan istri Arie Kriting terebut.
"Indah Permatasari bukan anak saya ya. Indah Permatasari bukan anak saya," kata Nursyah dalam sesi live-nya dikutip dari unggahan ulang akun TikTok @targotap19, Senin (21/8/2023).
"Supaya kalian tidak kait-kaitkan dengan saya ya. Indah Permatasari bukan anak saya. Indah Permatasari bukan anak saya, puas kan?" tegasnya.
Ibu kandung Indah Permatasari itu menyampaikan agar pernyataannya disebarluaskan.
"Tolong wartawan sebarkan ini kalau saya ngomong supaya saya tidak mau dikait-kaitkan lagi ya," tutur Nursyah.
BACA JUGA: Lady Nayoan Ungkap Alasan Maafkan Rendy Kjaernett: Biar Tuhan yang Jaga
Nursyah berharap setelah ini bisa hidup tenang dengan anak-anaknya yang lain.
"Saya mau hidup tenang dengan anak-anakku yang lain," pungkas Nursyah diakhiri dengan memberikan tanda finger heart dan tersenyum.
Hingga kini Indah Permatasari belum buka suara terkait pernyataan sang ibu yang sudah tidak mengakuinya sebagai anak. Menilik dari Instagramnya, istri Arie Kriting tersebut memilih menyibukkan diri dengan keluarga kecilnya.
Unggahan feed terakhir Indah Permatasari mempromosikan acara stand up sang suami bertajuk, "Ilmu Hitam, Cinta Ditolak Komedi Bertindak". Sedangkan instatory terbarunya membagikan foto sang buah hati sedang sarapan.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Ada Jung Woo-sung, Seleb Korea Hadiri Pemakaman Aktor Senior Ahn Sung-ki
-
Aktif Seharian? Ini 5 Sunscreen SPF 50 Pria Pelindung dari Sinar UV
-
Dean James Masuk Radar Ajax, Persaingan Bek Kiri Skuat Garuda Bakal Kian Berdarah-Darah!
-
4 Rekomendasi HP dengan Chipset Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Cocok untuk Gaming
-
4 Cleansing Milk Panthenol, Solusi Hapus Makeup Tanpa Merusak Skin Barrier
Artikel Terkait
Entertainment
-
Ada Jung Woo-sung, Seleb Korea Hadiri Pemakaman Aktor Senior Ahn Sung-ki
-
Bikin Baper Maksimal! 4 Drama Korea Romantis Kim Seon Ho di Netflix
-
Disney Umumkan Pemain Rapunzel dan Flynn Rider di Tangled Live Action
-
Rilis Album Baru, Bruno Mars Umumkan Jadwal The Romantic Tour Mulai April
-
Netflix Konfirmasi Garap Serial Fantasi Romantis Baru, Beauty in the Beast
Terkini
-
Aktif Seharian? Ini 5 Sunscreen SPF 50 Pria Pelindung dari Sinar UV
-
Dean James Masuk Radar Ajax, Persaingan Bek Kiri Skuat Garuda Bakal Kian Berdarah-Darah!
-
4 Rekomendasi HP dengan Chipset Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Cocok untuk Gaming
-
4 Cleansing Milk Panthenol, Solusi Hapus Makeup Tanpa Merusak Skin Barrier
-
Oppo Find X9 Ultra akan Rilis Maret 2026, Usung Kamera Utama Sony Lytia 901 Resolusi 200 MP