Perseteruan Indah Permatasari dan sang ibu Nursyah sampai sekarang masih berlanjut. Bahkan Nursyah tak segan menggunjing Indah Permatasari dan Arie Kriting sang menantu.
Meskipun Indah dan suami memilih diam tidak menanggapi apapun yang dikatakan sang ibu. Terbaru, Nursyah mengatakan bahwa Arie Kriting adalah sosok yang sombong.
BACA JUGA: Denise Chariesta Minta Donasi Lagi Usai Survei Kamar Inap Mewah Buat Persalinannya
Ibu Indah Permatasari menilai sang menantu demikian karena ketika 3 kali bertemu Arie Kriting kerap mendongakkan dagunya ke atas. Menurutnya, suami Indah Permatasari itu tidak menyalami saat mereka bertemu.
"Tiga kali bertemu sama saya, dalam jarak tiga meter, seharusnya kalau dia laki-laki jantan (tidak bersikap begitu). Tapi dengan keangkuhannya, seharusnya kan dia salaman sama saya," ungkap Nursyah ketika berbincang dengan Ashanty dalam YouTube Ngobrol Asix dikutip Rabu (23/8/2023).
Ashanty mencoba mengiiring Nursyah agar berpikir positif jika saat itu Arie Kriting takut dengan mertuanya.
BACA JUGA: Happy Asmara Diterawang Sempat Gengsi Ajak Balikan Dulu ke Denny Caknan: Ada yang Nyalip di Tikungan
"Mungkin dia takut?" tanya Ashanty.
"Wallahu'alam," jawab Nursyah tidak mengetahui alasan Arie Kriting melakukan hal itu.
Kejadian tersebut ternyata semakin menyakinkan Nursyah bahwa Arie Kriting bukan pria yang tepat dengan putrinya. Terlebih ia merasa doanya seolah telah dijawab selama ini.
"Saya tatap mata hatinya. Kalau kamu memang orang baik, diam kau di situ. Kalau kamu orang jahat, enyah kau dari situ. Akhirnya dia pergi nggak tau ke mana," tutur Nursyah.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Dua Ganda Putra Indonesia Gagal Lolos Babak 8 Besar Korea Masters 2024
-
Yuta NCT Off The Mask: Berani Tampil Apa Adanya Tanpa Peduli Omongan Orang
-
Ulasan Buku 'Kitab Kawin', Cerpen Pemenang Singapore Book Awards Tahun 2020
-
Memasuki Final Season, Anime Beastars Luncurkan Trailer Terbaru
-
Mengemis Digital di TikTok: Ketika Harga Diri Menjadi Komoditas
Artikel Terkait
-
Klaim Tak Tahu Promosikan Judol, Nasib Denny Cagur Dibanding-bandingkan Gunawan Sadbor: Perkara Duit Memang Beda
-
Denny Cagur Akui Ada 27 Artis Diperiksa Bareskrim Terkait Kasus Dugaan Judi Online
-
5 Artis Nonmuslim yang Dalami Agama Islam, Ada yang Sampai Dikira Mualaf
-
Go Min Si Dikonfirmasi Bintangi Drama Baru, Owner of The World
-
4 Sumber Kekayaan Jordi Onsu, Ngaku Tenang Dengar Kajian Islam dan Meyakini Al-Quran
Entertainment
-
Yuta NCT Off The Mask: Berani Tampil Apa Adanya Tanpa Peduli Omongan Orang
-
Memasuki Final Season, Anime Beastars Luncurkan Trailer Terbaru
-
Sinopsis Citadel: Honey Bunny, Series Terbaru Varun Dhawan di Prime Video
-
4 Rekomendasi Film yang Dibintangi Dakota Fanning, Terbaru Ada The Watchers
-
EXO 'Monster': Pemberontakan dari Psikis Babak Belur yang Diselamatkan Cinta
Terkini
-
Dua Ganda Putra Indonesia Gagal Lolos Babak 8 Besar Korea Masters 2024
-
Ulasan Buku 'Kitab Kawin', Cerpen Pemenang Singapore Book Awards Tahun 2020
-
Mengemis Digital di TikTok: Ketika Harga Diri Menjadi Komoditas
-
Pedri Beberkan Beda Barcelona Era Hansi Flick dan Xavi Hernandez soal Sanksi Pemain Telat
-
Masuk Grup Neraka Piala Asia U-20 2025, Indonesia Perlu Tambah Pemain Naturalisasi?