Baru-baru ini, video lawas Aurel Hermansyah dan Aaliyah Massaid yang berbicara soal pria idaman tengah viral kembali di media sosial.
Dalam video tersebut, Aurel Hermansyah masih belum memakai hijab dan bertanya kepada Aaliyah Massaid soal kriteria idaman putri mendiang Adjie Massaid itu.
Aaliyah Massaid lalu menjelaskan bahwa dirinya tak memiliki kriteria aneh-aneh atau ribet. Kala itu, mengaku hanya ingin pasangannya sholeh dan memiliki wajah yang tampan.
"Ibu itu tipikal yang kayak Aal nggak boleh pacaran gini gini?" tanya Aurel Hermansyah soal pria ideal Aaliyah Massaid.
"Enggak, yang penting kata ibu sholeh dan ganteng. Harus ganteng. Percuma nggak sih kayak..." jawab Aaliyah Massaid.
Belum selesai menjelaskan soal kriteria pria idamannya, Aurel Hermansyah begitu terkejut mendengar pengakuan Aaliyah Massaid yang mengharuskan pasangannya memiliki wajah tampan.
"Harus ganteng? Kenapa?" sahut Aurel Hermansyah begitu syok.
"Iya. Emang kakak nggak mau cowok ganteng?" jawab Aaliyah Massaid.
"Yang penting (pria) baik gue," timpal Aurel Hermansyah.
"Yang penting sholeh, kan gue bilang sholeh dan ganteng bener nggak?" tutur Aliyah Massaid menegaskan perkataannya di awal.
Sementara itu, warganet ramai menyeret nama Thariq Halilintar usai mengetahui tipe idaman Aaliyah Massaid. Sebagaimana diketahui, Aaliyah Massaid sendiri kini dikabarkan tengah menjalin hubungan dengan Thariq Halilintar.
"Thariq sholeh mungkin iya InsyaAllah, kalau ganteng kayaknya biasa aja, kaya? Yang kaya kan abangnya hmmmmm," tulis @kay****.
"Bang Jarwo ganteng soleh, idaman beud," komentar @its****.
"Kan om Thariq ganteng," tambah @kau***.
Baca Juga
-
Timnas Indonesia U-17 dan Label 'Kalah Terhormat' yang Layak untuk Mereka Sandang
-
Sinopsis Those Days, Drama China yang Dibintangi Tong Yao dan Jiang Xin
-
Akhirnya! KPop Demon Hunters 2 Dikonfirmasi Tayang pada 2029
-
Diterpa Isu Miring, Hamish Daud Akui Baru Pulih usai Operasi di Rumah Sakit
-
Bagikan Trailer Baru, Five Nights at Freddy's 2 Segera Rilis Desember 2025
Artikel Terkait
-
Fuji Diduga Tak Bayar Gaji Karyawan, Baru Ditransfer Setelah Isi Chat Viral
-
Adu Outfit Fuji vs Aaliyah Massaid di Pesta Ultah Ashanty: Siapa Paling Anggun
-
Detik-detik Fuji Bertemu Aaliyah Massaid di Ultah Ashanty, Netizen Prediksi Keduanya Sudah 'Damai'
-
Hadir di Acara Ulang Tahun Ashanty, Pertemuan Reza Artamevia dan Lenggogeni Faruk Jadi Sorotan Warganet
-
Samping Aaliyah Massaid, Thariq Halilintar Bungkam Ditanya soal Bertemu Fuji di Ultah Ashanty
Entertainment
-
Sinopsis Those Days, Drama China yang Dibintangi Tong Yao dan Jiang Xin
-
Diterpa Isu Miring, Hamish Daud Akui Baru Pulih usai Operasi di Rumah Sakit
-
Bagikan Trailer Baru, Five Nights at Freddy's 2 Segera Rilis Desember 2025
-
Bahas Pembagian Harta dan Pengasuhan Anak, Hamish Daud: Tak Ada Perebutan
-
Banjir Pujian, Ayu Ting Ting Jadi Kejutan di Konser Nancy Ajram di Jakarta
Terkini
-
Timnas Indonesia U-17 dan Label 'Kalah Terhormat' yang Layak untuk Mereka Sandang
-
Akhirnya! KPop Demon Hunters 2 Dikonfirmasi Tayang pada 2029
-
Citra Bisa Menipu, tapi Energi Tidak Pernah Bohong
-
Bye-Bye Kulit Kusam! 4 Serum Pelindung Blue Light Ini Wajib Dicoba Pekerja Kantoran
-
4 Soothing Gel Aloe Vera untuk Efek Calming Akibat Sunburn, Mulai 15 Ribuan