Barbie Kumalasari ungkap kemungkinan bahwa Jordan sempat naksir dirinya. Hal ini ia sampaikan pada salah satu kesempatan saat diwawancara oleh wartawan. Potongan video wawancara ini pun diunggah oleh akun TikTok @Cuma_konten_0 beberapa waktu yang lalu.
Pada kesempatan tersebut, Barbie Kumalasari menceritakan kedekatannya dengan Jodan Ali.
“Kalo Jordan kan aku kasih tau ini dianya udah A duluan, udah B duluan, udah C, trus banyak hal yang terlalu baper ke akunya, gitu, sementara aku nganggep kalo kerjaan harus profesional, kecuali kalo mungkin gue yang suka banget banget lain lagi kali ya,” ujar Barbie Kumasalari kepada awak media.
Lebih lanjut, ia juga menceritakan bahwa ketika beberapa kali jalan bersama, ketika ia ditelepon oleh mantan pacarnya, Jordan Ali marah dan kesal.
“Tapi kalo nanti talent nya yang jatuh cinta sama produsernya kan beda gitu, nanti akunya berusaha profesional dia baper, salah, trus tiap beberapa kali kita jalan, aku ada ditelepon dari mantan pacarku, dia ngambek, Jordannya marah, kesel,”ujar Barbie Kumalasari kemudian.
Ia pun mengungkapkan kemungkinan bahwa Jordan Ali memiliki perasaan khusus kepadanya, sedangkan ia sendiri mengaku tidak memiliki perasaan apa-apa kepada Jordan Ali.
“Kalo Jordan ke aku mungkin ada rasa yah, tapi kalo aku ke Jordannya sih gak ada,” terangnya lebih lanjut.
BACA JUGA: Ummy Quary Tirukan Ibu-Ibu Betawi Marahi Anak, Netizen: Semua Emak Gitu
Pernyataan dari Barbie Kumalasari ini pun mendapat respons yang ramai dan beragam dari para netizen. Apalagi belakangan ini Jordan Ali memang tengah dikabarkan dekat dan menjalin hubungan dengan Eva Manurung, ibunda dari Virgoun.
Para netizen pun ramai memberikan komentar bahwa Barbie Kumalasari mirip dengan Eva Manurung.
“Barbie Kumalasari mirip banget sama mami Eva, emang tipenya kek gini,” ujar seorang netizen dengan nama akun @r***.
“Lah kok banyak yang nimbrung sama kasus ini, ternyata seleranya Jordan Ali seperti ini semua, kembar ya Eva Manurung dan Kumalasari,” komentar pemilik akun @h***.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Ikuti Perjalanan Hampa Kehilangan Kenangan di Novel 'Polisi Kenangan'
-
3 Novel Legendaris Karya Penulis Indonesia, Ada Gadis Kretek hingga Lupus
-
Geram! Ayu Ting Ting Semprot Netizen yang Hujat Bilqis Nyanyi Lagu Korea
-
Haji Faisal Akui Sempat Syok dengan Konten Atta Halilintar yang Disebut Netizen Sentil Fuji
-
Outfit Bandara Seowon UNIS Jadi Sorotan, K-netz Perdebatkan Usia Debut
Artikel Terkait
-
7 Potret Barbie Kumalasari setelah 9 Kali Oplas, Mau Secantik Kylie Jenner
-
Barbie Kumalasari Jalani Operasi Hidung dan Kelopak Mata, Rogoh Kocek Segini
-
Profil Tetty Manurung, Penyanyi Langganan Istana Negara yang Meninggal di Usia 59 Tahun
-
3 Artis Lepas Status Janda di Tahun 2024, Terbaru Irish Bella
-
Sampai Bersumpah, Eva Manurung Tak Ada Niat Buruk bikin Konten Mundur Wir buat Dali Wassink
Entertainment
-
Rilis Foto Pembacaan Naskah, Ini 5 Pemeran Drama Labor Attorney Noh Moo Jin
-
Sinopsis Film Streaming, Mengulas Kasus Kriminal yang Belum Terpecahkan
-
Selamat! Ten NCT Raih Trofi Pertama Lagu Stunner di Program Musik The Show
-
Catat Tanggalnya! Kai EXO Bagikan Jadwal Teaser Comeback Album 'Wait On Me'
-
Kim Soo-hyun Gugat Ganti Rugi Rp135 Miliar kepada Keluarga Kim Sae-ron
Terkini
-
Review Anime Mob Psycho 100 Season 2, Kekuatan Esper Bukanlah Segalanya
-
Ulasan Buku Terapi Luka Batin: Menemukan Kembali Diri Kita yang Belum Utuh
-
Dilema Tristan Gooijer: PSSI Ngebet Naturalisasi, tetapi Sang Pemain Cedera
-
Selain Donatur Dilarang Ngatur: Apakah Pria Harus Kaya untuk Dicintai?
-
Indonesia Krisis Inovasi: Mengapa Riset Selalu Jadi Korban?