Cinta Laura memang dikenal sebagai sosok seorang perempuan yang memiliki pemikiran luas dan terbuka. Ia kerap menyampaikan pendapatnya mengenai peran perempuan bagi dunia. Banyak beredar video tentang dirinya yang membela kaum perempuan.
Terbaru, ia terlibat percakapan dengan Luna Maya pada salah satu konten. Potongan video konten ini pun diunggah oleh akun TikTok @justbeurself_26 beberapa waktu yang lalu.
Mereka membicarakan tentang standar ganda yang berada di masyarakat tentang pandangan publik mengenai hubungan antara perempuan dan laki-laki yang memiliki perbedaan usia cukup jauh.
BACA JUGA: Ibunda Rinoa Murka Lihat Chat Willy Dozan ke Leon Dozan Rendahkan Putrinya: Noa Buat Having Fun Aja
“Kalau cowok usianya 20 tahun di atas perempuan, gak ada yang komplain, gak ada yang ngomong apapun, tapi kalo cewek beda setahun aja tuh langsung, pacaran sama berondong, dan itu tuh kayak, tau enggak,” ujar Cinta Laura.
Lebih lanjut, ia juga mengungkapkan pendapatnya tentang value atau nilai seorang perempuan.
“Secara gak sadar kalian itu merendahkan seorang perempuan, karena perempuan tidak hanya berharga karena dia cantik atau muda. Banyak banget value yang kita benar benar harus maknai dari seorang perempuan. Jadi, tidak seharusnya kita lagi memandang value seorang perempuan dari umurnya, kecantikannya, dari fisiknya,” terangnya lebih lanjut.
BACA JUGA: Reza Artamevia Temani Thariq Halilintar Jalan Bareng Aaliyah Massaid, Masuk Kriteria Menantu Idaman?
Luna Maya pun setuju dengan pernyataan Cinta Laura tersebut, ia juga menceritakan apa saja yang dengar dari orang-orang tentang hubungannya dengan Maxime.
“Aku denger komen gitu, kayak ibu sama anak, kayak tante sama anak, ih gak cocok harusnya sama yang lebih muda, maksudnya si Maxime, terus akunya harus cari yang seumuran. Kenapa kalo laki-laki sama yang lebih muda pasangannya itu menjadi normal dan biasa,” ujar Luna Maya.
Pernyataan kedua perempuan ini pun ramai dikomentari oleh para netizen dan warganet.
“Coba deh di Indonesia ini semua orang yang berpikir positif seperti Cinta Laura ini mungkin hidup di Indonesia akan terasa lebih nyaman,” ujar seorang netizen dengan nama akun @l***.
“Cinta Laura ini kok bisa tulus gini ya pola pikirnya, selain open minded dia ini emang cuek pada tempatnya, keren banget emang,” ujar netizen lainnya dengan nama akun @D***.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Ikuti Perjalanan Hampa Kehilangan Kenangan di Novel 'Polisi Kenangan'
-
3 Novel Legendaris Karya Penulis Indonesia, Ada Gadis Kretek hingga Lupus
-
Geram! Ayu Ting Ting Semprot Netizen yang Hujat Bilqis Nyanyi Lagu Korea
-
Haji Faisal Akui Sempat Syok dengan Konten Atta Halilintar yang Disebut Netizen Sentil Fuji
-
Outfit Bandara Seowon UNIS Jadi Sorotan, K-netz Perdebatkan Usia Debut
Artikel Terkait
-
Berteman Tapi Dedy Corbuzier Diam-diam Blokir Luna Maya di Media Sosial, Ada Andil Mantan Pacar
-
Pendidikan Febby Rastanty, Dipuji Cewek Alpha Sejati yang Tak Berisik Kayak Artis Sebelah
-
Pamer Nyoblos di Pilkada 2024, Luna Maya Malah Kena Julid Bapak-bapak gegara Belum Nikah
-
Refleksi Kehidupan Perempuan dalam Kumpulan Cerita Pendek 'Mimi Lemon'
-
Wamen Stella: Inovasi Tak Kenal Gender, Pria dan Wanita Setara
Entertainment
-
Berbau Seksual, Lirik Lagu Tick Tack English Ver. Karya ILLIT Dikecam Penggemar
-
Joko Anwar Umumkan Empat Film yang Akan Dirilis Sepanjang Tahun 2025-2026
-
Berakhir dengan Rating Tertinggi, Ini 4 Penjelasan Ending Drama Korea Family by Choice
-
Ulasan Film Exhuma, Aksi Dua Dukun Muda Menaklukkan Arwah Misterius Penunggu Tanah
-
Review Film Do Patti: Ketika Ikatan Saudara Kembar Berubah Menjadi Neraka
Terkini
-
3 Varian Cleansing Balm Dear Me Beauty untuk Kulit Kering hingga Berjerawat
-
Alfan Suaib Dapat Panggilan TC Timnas Indonesia, Paul Munster Beri Dukungan
-
Ulasan Buku My Home: Myself, Rumah sebagai Kanvas Kehidupan
-
Jadi Calon Rekan Setim, George Russell Beri Bocoran Ini ke Kimi Antonelli
-
Menggali Xenoglosofilia: Apa yang Membuat Kita Tertarik pada Bahasa Asing?