Born to Run adalah drama China tentang kehidupan dan cara karakter mengatasi masalah. Kisahnya mengikuti dua ibu dan anak perempuannya yang membangun kembali jiwa mereka setelah kecelakaan mobil.
Drama bertema perempuan ini disutradarai oleh Shen Yan yang sebelumnya pernah menyutradarai drama populer The Heart of Genius (2022) dan The Rise of Phoenixes (2018). Penasaran seperti apa jalan cerita Born to Run? Berikut sinopsisnya.
Sinopsis drama Born to Run
Zhao Xiu Fang dan Zhao Xiu Li adalah saudara perempuan yang sangat berbeda dalam mengungkapkan rasa cinta kepada anak-anaknya. Xiu Fang optimis, suportif, penuh perhatian, dan ulet. Setelah kehilangan suaminya, dia membuka kedai ayam goreng untuk mencari nafkah.
Xiu Li pesimis, manipulatif, egois, dan memiliki keinginan kuat untuk mengontrol kedua anaknya. Dia lebih menyukai putranya, Chen Ruo Xuan, dibanding putrinya, Chen Ruo Hua.
Setelah pesta ulang tahun Xiu Fang yang ke-60, mereka mengalami kecelakaan mobil. Kecelakaan itu merenggut nyawa Chen Ruo Xuan dan menyebabkan Cheng Anxin kehilangan kedua kakinya.
Kepribadian Cheng Anxin berubah menjadi pemurung dan menolak bertemu orang. Ia masih belum bisa menerima bahwa ia tidak akan bisa menari lagi.
Xiu Fang melakukan segala yang ia bisa untuk mengembalikan keceriaan Cheng Anxin. Ia menyakinkan putrinya bahwa Cheng Anxin akan terus bersinar meski kehilangan dua kaki.
Setelah kematian putra tercintanya, Xiu Li kehilangan gairah hidup. Chen Ruo Hua mencoba menyadarkan ibunya, tetapi hal itu juga membuatnya lelah dan tertekan. Ia mencoba menjauh dari ibunya dan hidup mandiri.
Lantas, bagaimana cara mereka melanjutkan hidup dan bisakah mereka memaafkan keadaan?
Pemeran drama Born to Run
Zhong Chuxi bawakan peran gadis penari yang kehilangan kaki bernama Cheng Anxin dan Yang Chaoyue berperan sebagai Chen Ruo Hua yang tidak dianggap oleh ibunya.
Peran ibu Zhao Xiu Fang dan Zhao Xiu Li dibawakan oleh Xu Di dan Chen Xiaoyi. Drama ini juga dibintangi oleh Hou Wen Yuan sebagai Lin Tian Yu, Wang You Jun sebagai Zhou Kai Ze, Li Tian Nuo sebagai Li Zhong, serta Song Yang sebagai Qin Feng.
Born to Run tayang sebanyak 28 episode. Kamu dapat menyaksikannya di iQIYI, ya.
Cek berita dan artikel lainnya di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
5 Karakter di Drama Loves Ambition, Dibintangi Zhao Lusi dan William Chan
-
6 Karakter Penting di Drama Legend of The Female General, Siapa Favoritmu?
-
4 Alasan Kamu Harus Nonton Drama Sejarah-Politik The Prisoner of Beauty
-
Sambut Akhir Pekan, Ini 5 Drama China Tayang Bulan November 2025
-
Sinopsis Growing Together Season 2, Drama China Baru Bertema Keluarga
Artikel Terkait
-
Jadi Pegawai Studio Hantu, Ini Karakter Eum Moon Suk dalam Midnight Studio
-
Selain Tokoh Utama, 3 Hubungan Ini Perlu Diantisipasi di Drama Doctor Slump
-
Rilis 22 Februari, Film Pemandi Jenazah Akan Diputar di Indonesia dan Malaysia
-
Tampil Lebih Gila! Ini 4 Alasan Kamu Harus Coba Nonton Film Fast X
-
Susul Joo Ji Hoon, Jung Yu Mi Digaet Bintangi 'Love on A Single Log Bridge'
Entertainment
-
Sugar Baby: Davina Karamoy Jadi Penggoda, Adipati Dolken Kena Imbasnya
-
Luna Maya Siapkan Nama Anak Bertema Alam, Ungkap Rencana Hamil Tahun Depan!
-
Inara Rusli Terseret Isu Orang Ketiga, Reaksi Mantan Mertua Jadi Sorotan
-
Alyssa Daguise Hamil Anak Pertama, Al Ghazali yang Mendadak Ngidam?
-
Butuh Waktu 5 Tahun, Pelangi di Mars Akhirnya Siap Meluncur pada 2026!
Terkini
-
Ironi Baru Sinema: Bioskop Kian Sepi di Tengah Ramainya Platform Streaming
-
Solo Activity Bukan Tanda Kesepian, tetapi Bentuk Kemandirian Emosional
-
25 November Punya Dua Penanda, Guru dan Keberanian Perempuan
-
Guru Sudah Berjuang, Lalu Siapa yang Belum Hadir dalam Pendidikan Kita?
-
The Let Them Theory: Self-Healing untuk Kamu yang Sering Overthinking!