Penampilan Celine Evangelista yang belum lama ini menggunakan hijab menjadi sorotan publik. Ia sendiri mengaku nyaman mengenakan hijab dan pakaian syar'i bak muslimah.
Kendati mantan Stefan William ini belum mualaf melainkan masih beragama Kristen Katolik. Tentu hal tersebut memacing pertanyaan netizen.
Celine Evangelista mengatakan bahwa ia mengenakan hijab meski non-muslim tidak dipermasalahkan oleh ustaz.
"Karena aku merasa nyaman, menutup aurat dan yah gitu. Setelah aku bertanya-tanya pada teman yang berhijab dan konsultasi dengan ustaz sih semuanya gak ada masalah," kata Celine.
Wanita 31 tahun ini terkait masalah agama mengaku masih memegang tegus kepercayaannya yang dianut sejak lahir.
"Untuk saat ini aku masih mengimani agama yang aku anut dari lahir yaitu katolik," ujarnya.
Celine Evangelista mengenakan hijab kali ini semata-mata untuk menghargai umat muslim yang akan berpuasa. Ia juga mengharap pahala dari apa yang sudah dilakukannya.
BACA JUGA: Suami Amy Umumkan Mundur dari Perusahaan Tempat Kerja Usai Viral Diduga Selingkuh dengan Tisya Erni
Cuplikan video pernyataan Celine tersebut dibagikan ulang akun gosip @lambe_danu dan menuai hujatan. Netizen menilai Celine mendadak pakai hijab jelang bulan Ramadan karena ingin mencari perhatian saja.
"Lu semua mgerasa gak ni cewek 'pick me' banget. Dulu-dulu juga gitu dia. Caperrr ini mah caperrr," hujat netizen.
"Biasa mau puasa biar dapat acara (emoji tertawa)" cibir yang lain.
"Dia kan emang gitu suka caper biar diberitain Mulu jadi nama dia kagak tenggelam. Namanya artis kagak ada karyanya cuma modal cakep doang," julid lainnya.
"Dia pake hijab cuma karena biar tambah famous aja, Indonesia kan mayoritas islam kek mainin agama gak sih. Jadi unrespect sama dia," sentil netizen lain.
Cek berita dan artikel yang lain di GOOGLE NEWS
Baca Juga
-
Tayang Mei, Drama Korea Second Shot at Love Bagikan Bagan Karakter Desa Bocheon
-
D.O. EXO Ungkap Kesungguhan Cinta Lewat Lagu Forever, OST Resident Playbook
-
Anti-Boring! 4 Kombinasi Beanie ala Bona WJSN untuk Tampilan Kasual
-
4 Alasan Wajib Nonton Drama Korea Karma, Yakin Skip?
-
Melesat Cepat, Jumbo Debut 3 Besar Film Indonesia Terlaris Sepanjang Masa
Artikel Terkait
-
Tak Sangka Bakal Jadi Aktris, Aurora Ribero Dulu Tak Tahu Film Ada Syutingnya
-
8 Potret Terbaru Talitha Curtis, Gaya Seksinya Tuai Pro Kontra
-
Bekerja Sejak Kecil, Ucapan Terima Kasih Nikita Willy ke Diri Sendiri Bikin Terharu
-
Baim Wong Ngegas Dihujat karena Buka Aib Paula Verhoeven: Jangan Jadi Orang Bodoh!
-
Ammar Zoni Bebas dalam Hitungan Bulan, Bakal Tobat atau Ulangi Kesalahan?
Entertainment
-
Tayang Mei, Drama Korea Second Shot at Love Bagikan Bagan Karakter Desa Bocheon
-
D.O. EXO Ungkap Kesungguhan Cinta Lewat Lagu Forever, OST Resident Playbook
-
4 Alasan Wajib Nonton Drama Korea Karma, Yakin Skip?
-
Melesat Cepat, Jumbo Debut 3 Besar Film Indonesia Terlaris Sepanjang Masa
-
Drama Korea The Haunted Palace Raih Rating Tinggi Minggu Ini, Sudah Nonton?
Terkini
-
Anti-Boring! 4 Kombinasi Beanie ala Bona WJSN untuk Tampilan Kasual
-
Review Novel Out of My Dreams, Hadirkan Suara Difabel di Tengah Cerita Petualangan
-
Klasemen BRI Liga 1 usai Persib Bandung Pesta Gol, PSS Sleman Bakal Terdegradasi?
-
Menyoroti Perdebatan Urgensi Acara Wisuda TK-SMA: Menggeser Prioritas?
-
Ulasan Webtoon Her Secret!: Melihat Sisi Gelap Dunia Hiburan Korea Selatan