Makan cemilan serangga di Thailand barangkali sudah biasa, ya. Negera ini memang terkenal banget dengan menu 'serangga langsung makan'.
Tapi kalau kamu berencana jalan-jalan ke Swis, coba deh, masuk ke satu jaringan supermarket terbesarnya, Coop. Menurut berita-berita setempat, produk yang dibuat oleh perusahaan start up Swis bernama Essento, akan tersedia di beberapa cabang Coop, termasuk di Jenewa, Bern dan Zurich, yaitu burger serangga dan cemilan serangga lainnya.
Dengan tersedianya menu ini, maka Swis jadi negara Eropa pertama yang memperbolehkan serangga menjadi menu makanan buat manusia. Serangga jenis apa saja, sih, yang dijual di sana?
Nah, undang-undang keamanan pangan Swis, yang keluar Mei lalu menyebutkan, jangkrik, belalang, dan cacing, telah resmi tersedia sebagai makanan.
Sebelum akhirnya boleh dikonsumsi manusia, serangga-serangga ini sudah digunakan dalam pakan ternak melalui pengawasan ketat selama empat generasi.
So, sekali lagi, jangan lewatkan menu ini ya, kalau ke Swis. Selamat menikmati...
Pengirim: Heru R, pelajar tinggal di Amsterdam.
Tag
Baca Juga
-
Jangan Salah Pilih Warna! 4 Cat Rambut untuk Kulit Sawo Matang
-
Cerai dengan Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Masih Anggap Mantan Istrinya Adik
-
Cozy Boy Alert! Intip 4 Daily OOTD ala Soobin TXT yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Inspirasi Outfit Dress ala Yoona SNSD untuk Tampil Elegan di Segala Momen
-
Nostalgia Era Tahun 2000, Kiss of Life Resmi Debut Jepang Lewat Lagu Lucky
Artikel Terkait
Lifestyle
-
Jangan Salah Pilih Warna! 4 Cat Rambut untuk Kulit Sawo Matang
-
Cozy Boy Alert! Intip 4 Daily OOTD ala Soobin TXT yang Bisa Kamu Tiru
-
4 Inspirasi Outfit Dress ala Yoona SNSD untuk Tampil Elegan di Segala Momen
-
Bukan Egois tapi Self-Love: Kenapa Punya 'Boundaries' Itu Penting Banget
-
Stop SKS! Ini 10 'Jurus Sakti' Belajar ala Harvard Biar Gak Cuma Hafal tapi Beneran Paham
Terkini
-
Cerai dengan Sabrina Chairunnisa, Deddy Corbuzier Masih Anggap Mantan Istrinya Adik
-
Nostalgia Era Tahun 2000, Kiss of Life Resmi Debut Jepang Lewat Lagu Lucky
-
Onad Ditangkap Kasus Narkoba, Deddy Corbuzier dan Habib Jafar Bahas Masa Depan Podcast 'Login'
-
Pengen Berkiprah di Pekerjaan Hijau? Ini Tiga Sektor Pekerjaan Hijau Paling Menjanjikan
-
Baim Wong Akui Pernah ke Psikolog dan Jalani Tes NPD, Begini Penjelasannya!