Walau perjuangannya melahirkan bayi perempuan cantik sudah selesai, Acha Septriasa baru saja mengunggah fotonya di Instagram saat sedang menahan sakit kontraksi. Di akun septriasaacha, Acha curhat bagaimana ia harus menolong diri saat kesakitan dan tak ada yang membantu alias merasa dicueikin.
Ini cuhatannya, @septriasaacha;
Di lorong persalinan itu, suatu hari yang ku tunggu-tunggu, aku tak sabar menanti seorang putri kecil yang baru ku pikirkan nama nya.. lewat mimpi.
Aku melalui sesuatu yg tak terbayangkan, blm pernah ku rasakan, bahkan tak pernah ku imajinasikan sblm nya.. Menunggu seakan waktu lambat sekali berjalan, berharap dan berandai smua pasti kan berlalu dengan cepat, tapi segala kehendak Nya tak ada seorang pun yang tahu. Aku hanya pasrah dan berserah.
Jam 6.15 pagi ke Rumah sakit tanggal 19 september ( pas sekali 40 minggu ) ketuban blm pecah tapi kontraksi sudah 5 menit sekali.. midwife menolak ku stay berlama2 di RS dan menyatakan "u are too pretty for labor" tanda nya aku msh blm cukup terlihat 'sakit' layak nya ibu yg siap melahirkan
....Perasaan ku campur aduk, kesal. Tak ada tindakan saat itu dr siapapun ahli yg bekerja, kecuali diri sendiri yg harus berusaha mengatur nafas. Masih bukaan 2 . Dan masih panjang perjalananan bertemu dengan nya.
Warganet bersimpati merespons;
@indra_inco; asli gini bangettt tu kelakuan perawat...blom bukaan jalan aja dulu ya.
@munirarizal; Itu yg saya rasakan melahirkan anak ke2,,, 5menit sekali sakit, tapi blm pecah ketuban, dan harus berjuang sendiri merasakan sakit, dan berpikir kapan waktunya tiba, kesal dengan perawat karena tak di herani karena emang belum waktunya masih kontaksi, dulu saya pembukaan ,18 jam baru lahiran.
@lennaching; Sama mengalami jg, wktu udh bukaan 9 lg ngeden gak kluar2 eh mlh suster2 asik ngobrol bknnya bantuin, rasany kesel bgt, bilangny suruh bljr ngeden sendiri , Sungguh perjuangn seorng ibu luarbiasa.
Mereka juga memberi semangat padanya dan Acha dipuji tetap cantik walau menahan sakit;
@petikankecapi; Kak.. Lg nangis aja keliatan cantikk. Selamat ya kak.
@alcantara_adhy; Yg lg meringis kesakitan mau mlahirkan aja tetep cantik gni...
@lalabknurlatifah; Tapi ini luar bisa loh lagi mules ttep pake celana. Dan ttep cantik
@noviasanwijayaa; Ka aca foto lg nahan sakit apa nangis gitu aja mukanya cantikk bgt . Lovelove.
@nurulseptyanalesar; Waaaaaaah ekspresi terjelek pun tetep cantik.
@suyanto.cipto; Lg kontraksi aja cakep ya.
@selvidee; Mau lahiran aja cantik gini ,waktu aku mah ca , amburadul.
Pengirim: Alia Astrid, mahasiswa.
Baca Juga
-
Review Film Swamp Dogg Gets His Pool Painted: Absurd, Nyentrik, tapi Unik!
-
5 Inspirasi Gaya Kasual Maxime Bouttier untuk Tampil Stand Out saat Hangout
-
Kita Adalah "Produk" Masa Lalu: Sebuah Renungan Lewat Buku Ambivert
-
Arema FC Dapat Lisensi dari AFC, OTW Pulang Kampung ke Stadion Kanjuruhan
-
Bukan Hanya di Sepak Bola, Bahrain Juga Rasakan Pembalasan Berlipat di Ajang Level Asia Ini
Artikel Terkait
-
Ini Tata Cara dan Waktu Terbaik Salat Taubat: Ibadah Rutin Acha Septriasa usai Bintangi Qodrat 2
-
Baby Blues Mengintai? Ini Pentingnya "Pampering" untuk Ibu Setelah Melahirkan
-
Ulasan Film Qodrat 2: Menyajikan Horor, Aksi hingga Drama yang Nendang Banget!
-
Ibu Hamil Wajib Tahu! Gangguan Dasar Panggul Mengintai Pasca Melahirkan, Ini Cara Deteksi Dini
-
Melahirkan Normal Tingkatkan Risiko Kanker Serviks? Dokter Ungkap Fakta Penting HPV
Lifestyle
-
5 Inspirasi Gaya Kasual Maxime Bouttier untuk Tampil Stand Out saat Hangout
-
4 Padu Padan OOTD Feminin ala Wonyoung IVE, Dari Elegan ke Preppy Style!
-
4 Inspo OOTD ala Anna MEOVV, Cocok Buat Kamu yang Aktif dan Stylish!
-
Perkuat Skin Barrier dengan 4 Ampoule Best Seller Olive Young, Wajib Coba!
-
Nggak Monoton, Intip 4 OOTD Playful ala Yuqi i-dle Bikin Gaya Makin Fresh!
Terkini
-
Review Film Swamp Dogg Gets His Pool Painted: Absurd, Nyentrik, tapi Unik!
-
Kita Adalah "Produk" Masa Lalu: Sebuah Renungan Lewat Buku Ambivert
-
Arema FC Dapat Lisensi dari AFC, OTW Pulang Kampung ke Stadion Kanjuruhan
-
Bukan Hanya di Sepak Bola, Bahrain Juga Rasakan Pembalasan Berlipat di Ajang Level Asia Ini
-
Sinopsis Film Love in the Big City, Dibintangi Kim Go Eun dan Noh Sang Hyun