Motivator Mario Teguh baru saja ulang tahun dan anaknya, Kiswinar mengucapkan selamat ulang tahun kepadanya. Postingan Kiswinar ini diunggah @neng_jepret di Instagram.
Tak ada foto, Kiswinar hanya mengungkapkan kata-kata.
"Selamat ulang tahun, Pa. Semoga di usia 62 tahun ini kesehatan selalu ada buat Papa, bahagia selalu hadir untuk Papa, dan tiap langkah Papa ada dalam lidunganNya. Dari anakmu, Ario Kiswinar Teguh."
Selain kalimat tersebut, ada juga sebuah gambar hati yang tergambar dari dua telapak tangan yang digabungkan.
Mario lahir di Makassar, 5 Maret 1956. Di Wikipedia tertulis memiliki 3 anak, yaitu Marco Teguh, Audrey Teguh, Ario Kiswinar Teguh.
Menanggapi postingan Kiswinar ini, warganet mengaku sedih. Ada juga yang memberinya semangat memaafkan dan tak pernah lupa bapaknya, walau tak diakui;
@alin.herlinadayoh; semoga sisa umurnya diberkahi dan masih diberi sisa umur untuk menyesali kesalahannya. semoga masih diberi sisa umur juga untuk ingat akan anak kandung yang gak diakuinya (Kiswinar), berdamai dengan masa lalu, dan maaf - memaafkan dengan Kiswinar.
@asiana_bunda_hani_aisha; buat mas Kis, tetap ingat bapake, meskipun tak dianggap.
@fajar_sukma_anggita@kiswinar; Allah maha tau mas,, dosa tidak akan pernah tertukar. Tetep jadi anak baik mas, insyaAllah hidup mas sukses akhirat dunia. Salam buat ibu.
@indrianiko@neng_jepret; aku mah sedih neng beneran kalo udah bahas masalah si sarden sama kiswinar udah ga di akuin di hina2 lagi, he's just want a simple recognition from his own father, mudah2an aja anak2 si sarden sama pelakor itu anak yang berbakti sama orang tua biar ga karma ke pak sarden yang budiman..kzl bngt kayak mo lempar beton ke muka pak sarden.
@mellyshargyy@kiswinar; hatinya mas kis.. Ya Allah, saya sakit gak ilang² pengalaman hidup mas.
@barawatch; Sedih.
@xixiyanata.lim; Sedih ya Allah.
Pengirim: Yani Surahman, ibu rumah tangga.
Baca Juga
-
Viral! Napi Ini Tolak Kebebasan dan Memilih Tetap di Penjara
-
Unjuk Semangat Jiwa Muda, Baby DONT Cry Teriak I Don't Care di Lagu Terbaru
-
Viral Chemistry Olla Ramlan dan Tristan Molina, Ada Hubungan Spesial?
-
Psikologi Warna: Kenapa Kuning atau Biru Bisa Jadi Kunci Kebahagiaan Kecil di Sudut Rumah Anda
-
Mau Jadi 'Plant Parent' Sukses? Ini 10 Senjata Wajib Punya Biar Tanamannya Gak Mati Terus
Artikel Terkait
-
Leya Princy Rayakan Ultah, Momen Akrab dengan El Putra Bikin Baper Netizen!
-
Reaksi Kocak Deddy Corbuzier Diminta Rujuk Gegara Rayakan Ultah Sabrina Chairunnisa
-
Tak Ada Takutnya, El Putra Beri Pelukan dan Dansa di Depan Ferry Maryadi
-
Deddy Corbuzier Rayakan Ultah Sabrina Chairunnisa, Tulisan di Kue Ulang Tahun Diprotes Vidi Aldiano
-
Sahabat Keceplosan Sebut Agenda Desember di Bali, Gisella Anastasia dan Cinta Brian Panik?
Lifestyle
-
Psikologi Warna: Kenapa Kuning atau Biru Bisa Jadi Kunci Kebahagiaan Kecil di Sudut Rumah Anda
-
Mau Jadi 'Plant Parent' Sukses? Ini 10 Senjata Wajib Punya Biar Tanamannya Gak Mati Terus
-
Raditya Dika dan Die with Zero: Cara Baru Melihat Uang, Kerja, dan Pensiun
-
Style Hangout ala Kang Hye Won: 4 Inspo OOTD Cozy yang Eye-Catching!
-
4 Pelembab Cream Harga Rp50 Ribuan, Ampuh Hidrasi Kulit Kering dan Sensitif
Terkini
-
Viral! Napi Ini Tolak Kebebasan dan Memilih Tetap di Penjara
-
Unjuk Semangat Jiwa Muda, Baby DONT Cry Teriak I Don't Care di Lagu Terbaru
-
Viral Chemistry Olla Ramlan dan Tristan Molina, Ada Hubungan Spesial?
-
Bukan Cuma 'Minuman Nenek-nenek', Ini 5 Jamu Wajib Coba buat Cewek Biar Gak Gampang Sakit
-
Nafkah Sarwendah dari Ruben Onsu Memanas: Uang Bulanan Sistem Reimburse?