Ketika Hotman Paris Hutapea menyatakan setuju bahwa selingkuh boleh, asal sayang istri, warganet pun sewot. Komentar warganet yang saya baca di akun @hotmanparisofficial lucu-lucu dan banyak perempuan yang sewot.
Bang Hotman sendiri sebenarnya mengomentari sebuah tulisan di pantat truk, yang mungkin ia foto saat tengah di jalan. Di situ tertulis, "Selingkuh boleh saja asal rasa sayang sama istri jangan sampai hilang!!!"
Di foto yang diunggah akun ini, terlihat ada polisi yang memberi jempol pada tulisan ini. Hotman menyatakan setuju banget dengan kalimat ini.
Ini katanya, @hotmanparisofficial; Setuju bangat! Kamu ngak setuju tapi binimu dimana mana!
Sontak warganet sewot saat mengetahui kalimat di pantat truk itu. Mereka bilang, kalau sayang istri, pasti tidak akan selingkuh;
@yumnadzakirahhhh; Yg namannya sayang istri mah gak bakalan selingkuh.
@jll_1214; Klo sayang gak mungkin selingkuh...
@rachel_addara; Ga setuju ah selingkuh = ga sayang istri...
@collection.sakti; Gak setuju ttp saja nyakitin.
@deni_haryadi; Kalo bini khan halal bang, kalo selingkuh baru haram...kecuali maunya yg haram2 ya.
@nilaparamithakresna; Kalau sayang kagak bakal ada yg selingkuh bang gmn abang abang.
@mei_amelia; Aku gak setuju bang. Namanya selingkuh, rasa sayang sama istri perlahan pasti hilang. Dengan selingkuh aja itu artinya gak sayang sama istri bang.
Pengirim: Robert H, karyawan swasta.
Baca Juga
-
Tinggalkan Sinemaku Pictures, Prilly Latuconsina Antusias Coba Hal Baru
-
Sinopsis The King's Warden, Film Korea Sejarah Baru Dibintangi Park Ji Hoon
-
John Herdman, FIFA Series dan Kutukan yang Menghantui Laga Debut Pelatih Timnas Indonesia
-
Juri Oscar Beber Sengaja Skip Wicked 2 Raih Nominasi pada 2026
-
4 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Kulit Berjerawat, Anti Kusam dan Ringan!
Artikel Terkait
Lifestyle
-
4 Rekomendasi Bedak Tabur untuk Kulit Berjerawat, Anti Kusam dan Ringan!
-
5 Tablet Paling Worth It Buat Kerja di Awal 2026, AnTuTu Tembus 1,5 Juta
-
4 Ide Padu Padan Celana Jeans ala Jihyo TWICE, Stylish dan Cozy Abis!
-
Dubai Chewy Cookie Viral, Dessert Unik yang Ramai Dicoba Idol K-pop
-
4 Serum Salicylic Acid dan Cica Redakan Jerawat dan Kemerahan Tanpa Purging
Terkini
-
Tinggalkan Sinemaku Pictures, Prilly Latuconsina Antusias Coba Hal Baru
-
Sinopsis The King's Warden, Film Korea Sejarah Baru Dibintangi Park Ji Hoon
-
John Herdman, FIFA Series dan Kutukan yang Menghantui Laga Debut Pelatih Timnas Indonesia
-
Juri Oscar Beber Sengaja Skip Wicked 2 Raih Nominasi pada 2026
-
Review Film Pabrik Gula: Horor Psikologis yang Menguliti Dosa Masa Lalu