Kabar menyenangkan bagi para NCTzen datang dari salah satu sub-unitnya, yakni NCT U. Video Musik "Make A Wish (Birthday Song)" telah berhasil lampaui 200 juta penayangan di Youtube.
Lagu andalan dari album RECONANCE Pt. 1 ini pertama kali dirilis pada 12 Oktober 2020 pukul 18.00 KST atau 16.00 WIB dan resmi tercatat meraih 200 juta penayangan pada tanggal 13 Juli pukul 02.43 KST atau 00.43 WIB. Maka jika menghitung waktu yang dibutuhkan untuk mencapai angka tersebut sekitar 9 bulan sejak dirilis perdana.
Salah satu fakta menariknya adalah, ternyata MV "Make A Wish (Birthday Song)" merupakan MV pertama milik NCT yang sukses menembus angka 200 juta penayangan di Yotube. Sontak hal ini merupakan kabar yang menyenangkan bagi para NCTzen (sebutan fans NCT) maupun member NCT sendiri.
Bahkan melalui insta story-nya, Doyoung yang merupakan salah satu member NCT U yang turut serta menyanyikan lagu tersebut tampak mengucapkan terimakasihnya atas pencapaian yang baru saja diraihnya itu.
Seperti yang sudah dijelaskan “Make a Wish (Birthday Song)” merupakan salah satu judul lagu dari album “RECONANCE Pt. 1”, bagian pertama dari album studio kedua NCT.
Sebanyak 23 anggota NCT saat ini turut berpartisipasi dalam album yang merupakan bagian dari proyek “NCT 2020”. Lagu “Make A Wish (Birthday Song)” sendiri dinyanyikan oleh Taeyong, Doyoung, Jaehyun, Lucas, Xiaojun, Jaemin, dan Shotaro.
Selamat untuk NCT!
Baca Juga
-
Bertepatan Dengan Ultah, V BTS dan Umi Siap Rilis 'wherever u r' Sabtu Ini
-
Comeback pada Tahun Baru, Choi Yena Rilis Poster Schedule 'GOOD MORNING'
-
Jennie Dirikan Agensi Sendiri, Jay Park Lontarkan Candaan Ingin Bergabung
-
Bukan Kaleng-kaleng, Lisa BLACKPINK Capai 100 Juta Followers di Instagram!
-
Gandeng 88Rising, (G)I-DLE Siap Rilis English Single Bertajuk 'I DO'
Artikel Terkait
-
NCT DREAM When I'm With You: Dunia Terasa Berhenti saat Sedang Bersama Dia
-
Ada R&B hingga Dance, Intip 3 Detail Lagu B-side di Album WayV Bertajuk Frequency
-
Review Cisini Stories: Jalan Panjang Menuju Cinta dan Sukses dalam Dunia Simulasi Cewek
-
When I'm With You: NCT Dream dan Konsep Lagu Mereka yang Menarik Hati
-
NCT Dream 'When I'm With You', Ungkapan Rumitnya Cinta Dibalut Melodi Segar
Lifestyle
-
3 Rekomendasi Serum Lokal yang Mengandung Mugwort, Ampuh Hempaskan Jerawat
-
3 Produk Eksfoliasi dari Cleora Beauty untuk Kulit Sensitif hingga Jerawat
-
5 Ide Mix and Match Denim ala Mim Rattanawadee untuk Tampilan yang Trendi
-
3 Red Peeling Serum yang Bikin Wajah Mulus dan Cerah, Harga Rp50 Ribuan
-
4 Varian Sunscreen dari NPURE, Ada Bentuk Spray hingga Powder
Terkini
-
4 Film yang Dibintangi Vikrant Massey di Tahun 2024, Terbaru Ada The Sabarmati Report
-
Sadbor sebagai Duta Anti Judi Online: Paradoks Makna Pemberian Gelar
-
Ulasan Novel Happy Ending Machine: Ketika Mencintai Orang yang Salah
-
Perempuan yang Menangis kepada Bulan Hitam: Melawan Tradisi Kawin Tangkap
-
Menguak Sisi Gelap Masyarakat Elitis dalam Novel Ferris Wheel at Night