Ada sebagian orang yang tiap tahun berganti pekerjaan, ada pula yang betah kerja di perusahaan yang sama hingga puluhan tahun lamanya.
Memang, kalau sudah betah akan sulit berpaling ke yang lain. Dan beberapa hal berikut ini, alasan yang membuatmu tetap betah bekerja di kantor yang sekarang. Apa saja?
1. Lokasi yang dekat dengan rumah
Bukan perkara mudah menemukan tempat kerja yang lokasinya dekat dengan rumah. Mengingat lokasinya yang dekat, kamu nggak harus merasakan macet berlama-lama dan jadi tua di jalan. Setelah pulang kerja, kamu masih punya banyak waktu untuk istirahat.
2. Lingkungan kerjanya nyaman
Nggak semua kantor punya lingkungan kerja yang nyaman. Dan kamu termasuk beruntung bergabung di perusahaan yang memberikan fasilitas yang sangat mendukung kinerja maksimal. Peralatannya sudah canggih, respons cepat dari perusahaan kalau ada fasilitas yang rusak, dan sebagainya. Hal simpel, tapi bikin kamu betah bekerja di tempat yang sekarang.
3. Rekan kerja yang asyik
Dunia kerja sudah terkenal keras. Karena di dalamnya berisi kompetisi, yang terkadang, mendorong orang jadi jahat, demi mendapat kenaikan jabatan.
Namun, kondisi perusahaanmu tak seperti itu. Rekan kerjanya asyik-asyik. Semuanya mendukung satu sama lain demi tujuan perusahaan. Kalaupun ada kompetisi, persaingannya sehat. Ini, yang bikin kamu nggak tertarik melirik perusahaan lain. Karena nggak bisa yakin, apakah nanti akan bertemu tipe rekan kerja yang sama jika memilih pindah.
4. Gaji sudah sesuai
Persoalan gaji memang krusial. Tempat kerja nyaman, tapi kalau gaji seadanya, pasti orang akan mempertimbangkan resign. Alasan gaji ini pula, yang membuatmu sudah merasa nyaman dengan kantor yang sekarang. Penggajiannya sudah sesuai aturan, dan sangat memanusiakan manusia. Perusahaanmu benar-benar memerhatikan kesejahteraan para karyawannya.
5. Posisimu sudah stabil
Untuk mendapatkan posisi yang sekarang, butuh perjuangan yang tak mudah. Posisimu yang sudah stabil, membuatmu enggan untuk pindah. Karena kalau pindah, belum tentu akan mendapat posisi yang sama seperti saat ini.
Itu dia beberapa alasan yang membuatmu nggak mau resign, dan tetap betah di kantor yang sekarang. Poin mana yang paling bikin kamu nggak mau pindah?
Baca Juga
-
Dokumenter 'Madaniya': Cara Mohamed Subahi Suarakan Revolusi tanpa Senjata
-
Blossom in Darkness: Drama China Romantis Horor yang Dibintangi Li Hongyi dan Sun Zhenni
-
Kabar Gembira! Aktor Song Joong-ki Umumkan Kelahiran Putri Keduanya di Roma
-
16 Tahun Vakum, Oasis Umumkan Konser Perdana di Korea
-
Segera Tayang, Ini Daftar Pemain dan Sinopsis Drama China The Land of Warriors
Artikel Terkait
-
Pekerjaan Mentereng Sherly Tjoanda Istri Benny Laos: Hartanya Tembus Rp709 M dan Kini Gantikan Suami Maju Cagub
-
Pekerjaan Romeo Ayah Nathan Tjoe-A-On, Parasnya Bikin Netizen Salfok
-
Tiko Anak Ibu Eny Tolak Pekerjaan Bergaji Besar, Alasannya Bikin Salut: Mental Orang Kaya
-
Benarkah Gen Z Tak Bisa Kerja dengan Baik?
-
Royhan Akbar Anak Mahfud MD Kerja Apa? Maharnya saat Nikahi Putri TGB Fantastis
Lifestyle
-
3 Moisturizer Lokal yang Berbahan Buah Blueberry Ampuh Perkuat Skin Barrier
-
5 Manfaat Penting Pijat bagi Kesehatan, Sudah Tahu?
-
4 Pilihan OOTD Hangout ala Park Ji-hu yang Wajib Dicoba di Akhir Pekan!
-
Tips Sukses Manajement waktu Antara Kuliah dan Kerja ala Maudy Ayunda
-
4 Rekomendasi Jurusan Kuliah untuk Kamu yang Punya IQ Tinggi, Mau Coba?
Terkini
-
Bangkit dari Keterpurukan Melalui Buku Tumbuh Walaupun Sudah Layu
-
The Grand Duke of the North, Bertemu dengan Duke Ganteng yang Overthinking!
-
Menyantap Pecel Lele Faza, Sambalnya Juara
-
Antara Kebencian dan Obsesi, Ulasan Novel Malice Karya Keigo Higashino
-
Jangan Memulai Apa yang Tidak Bisa Kamu Selesaikan: Sentilan Bagi Si Penunda